Teman-teman saya punya masalah dengan komputer saya
(menurut saya).

Sudah 2 hari ini kalau mematikan komputer dengan
shutdown, berhenti di "stopping iptables" dalam jangka
waktu bisa hampir 30 menit. Itupun karena saya sudah
ga betah nunggu mati komputer, akhirnya saya "reset"
aja. Kalau ga di reset sampai berapa lama lagi saya
menunggu komputer saya mati sendiri. Kalau saya
"reset" kemudian terjadi proses booting lagi, setelah
itu komputer saya dengan sukses melewati tahapan
shutdown dan mati.

yang ingin saya tanyakan :
1. Apa itu stopping iptables
2. Kalau seperti itu apa sebabnya ?
3. Bagaimana untuk memperbaikinya.

Saya menggunakan Fedora Core 3 LTSP dan setiap hari
memakai internet dari pukul 7.30 pagi s/d 9 malam

Segitu dulu. 
Terima kasih atas bantuannya.

www.kilasan.com
 
 http://auliahazza.belajar-islam.com
 

__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke