Saya mau hapus file berextension exe, scr dan mp3 sekaligus. Kalau saya pakai find dg option ini mesti ketemu: find /data/samba/Data -type f -iname "*.exe" -o -iname "*.mp3" -o -iname "*.scr"
Tapi bila find-nya disambung dg exec malah tidak berhasil. find /data/samba/Data -type f -iname "*.exe" -o -iname "*.mp3" -o -iname "*.scr" -exec ls -l {} \; Beda kalau dicari cuma satu pattern tertentu: find /data/samba/Data -type f -iname "*.exe" -exec ls -l {} \; Yg ini bisa. Apakah ada yg salah dg metode saya ? Mohon pencerahannya. -- Terimakasih sebelumnya. Salam, ~~ Arief Yudhawarman ~~ -- FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED] Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis