On 5/2/07, [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Dear all,
Saya sedang mencoba membuat agar squid di suse 10.2 bisa autentikasi ke
active directory (LDAP) dari windows 2003 server.

Kalau saya membuka KAddressBook, saya sudah bisa meng-query/search ke LDAP
yang ada di win2003 tersebut.

Tapi kalau dari squid, tidak berhasil.
Saya coba dengan perintah manual:
/usr/sbin/squid_ldap_auth -b "dc=domain,dc=com" -f "uid=%s" 192.168.0.5 -D
"domain\username" -w "password",
ternyata tidak konek. Dia nunggu lamaaaa sekali tanpa ada output apa apa.
Baik hasil pencarian maupun error message tidak ada.

Sudah diketikan "useruid userpasswd" terus <enter> belum mas ?

Apakah ada yang punya hint?


Salam,
Adi Nugroho

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke