Browsing aja ke http://shipit.ubuntu.com trus isi form-nya.

Saya sendiri udah isi form (April'07) dan 1 bulan kemudian (Mei'07) dapat 
CD-nya, gratis. Bahkan biaya pengiriman juga ditanggung mereka. Salut deh 
buat ubuntu.

Kalau nggak mau nunggu lama, bisa beli majalah InfoLinux edisi reguler (besar) 
bulan Juni 2007 seharga Rp 40.000,- (bukan bermaksud untuk promosi !!). Isinya 
lengkap, ada Ubuntu server & desktop, Kubuntu desktop, Edubuntu server & 
server add-on, serta extras untuk codec2 multimedia & driver vga card; 
sehingga nggak perlu connect ke internet lagi guna install multimedia.

Semoga membantu...... :-)


On Friday 01 June 2007 12:11, ardi wrote:
> saya telah mendownload ubuntu 7.04-desktop-i386.iso
> dan telah mencoba menginstall masuk ke komputer tapi tetap tidak bisa
> malahan selalu ditengah jalan hang.
> tapi jika saya tidak menginstallnya maka os ubuntu tersebut bisa langsung
> jalan lewat cd
> selain itu dimana bisa mendapatkan cd linux ubuntu yang gratis. (karena
> pernah dengar-dengar bahwa ubuntu bagi-bagi cd gratis)
>
> mohon bantuannya dan pencerahannya.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke