Hallo para linuxer,
Saya sebelumnya pakai Fedora, sekarang pakai ubuntu feisty
masalahnya sekarang ingin coba ubuntu ultimate, dan Linux Mint
Fedora saya masih ada, cuman waktu pindah ubuntu ya home direktorinya saya kopi dari fedora ke ubuntu.

Gimana ya caranya supaya home direktori itu bisa disharing multi linux OS. Jadi kita bisa buka OS apa saja tapi tempat kerja kita terus sama.

Terutama jika kita install program banyak yg installnya di home. Settingnya gimana tuh supaya otomatis dapat ke home yg kita sahring itu. Seperti wine atawa tunderbird kan naruh file email kita di home direktori kita

Mohon pencerahannya dari para senior dan seniorita.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke