Halo Susanti,

Coba kamu pakai Program SARG (Squid Analysis Report Generator), pakai yang rpm 
nya saja agar lebih mudah.

Nanti file setting- annya ada di /etc/sarg/sarg.conf
Terus kalau yang versi rpm, nanti sudah di-installkan script cron nya (sehingga 
bisa kasih report secara per hari , per minggu, per bulan secara otomatis).

Atau kalau kamu mau manual buat reportnya sesuai cutomize kamu bisa juga , 
caranya seperti ini :

sarg -l /var/log/squid/access.log -l /var/log/squid/access.log.1.gz -o 
/var/www/sarg/daily -d 25/04/2008-30/04/2008 &>/dev/null

-l : maksudnya file log mana saja
-o : output nya nanti kemana
-d : dari tanggal berapa sampai berapa

Sekian dulu dari saya, semoga membantu Susanti.
Silahkan tanya kalau ada yang kurang ngerti :)

Sincerely yours,
  
Ali Hartono
http://www.makalinux.net/
http://alihartono.wordpress.com/
  


--- On Thu, 8/14/08, Susanti Setiawan <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

> From: Susanti Setiawan <[EMAIL PROTECTED]>
> Subject: [tanya-jawab] waktu browsing di access.log /var/log/squid
> To: tanya-jawab@linux.or.id
> Date: Thursday, August 14, 2008, 8:38 AM
> Selamat siang,
> saya mencoba melihat waktu browsing di access.log  squid 
> di /var/log/squid.
> Tapi kok format waktunya tidak bisa dibaca ya? 
> Bagaimana caranya konversi waktu dari format yang ada di
> access.log 
> menjadi format misalkan mm/dd/yy dan hh/mm/ss biar bisa
> terbaca.
> Atau ungkin ada yang bisa memberikan web link konversi
> tersebut. 
> Terima kasih, salam.
> 
> 
> 
> -- 
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke
> [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info milis selengkapnya di
> http://linux.or.id/milis


      

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke