On Sunday 03 May 2009 10:26:47 st SABRI wrote:
> Bangsa eropa, entah kenapa agak suka mengagungkan BINATANG, 

Orang bilang:
* di mana tanah dipijak, di situ langit dijunjung.
* masuk kandang kambing mengembik, masuk kandang macan dimakan (oops, yang 
kedua ini salah ketik).

Begitupun di GNU/Linux.
Linux dan GNU sudah sejak awal menggunakan nama binatang.
Wajar saja kalau yang ikut rame di bidang itu ikut menggunakan segala rupa 
binatang. Jadi bukan karena mengagungkan, apalagi mendewakan binatang :)

Beberapa bikin adat sendiri, misalnya debian (tokoh kartun), Ubuntu (abjad), 
Mint (cewek cantik). Beberapa lagi tetap pakai angka (redhat, dkk).

> Umbul-umbul raja Rcihard adalah Singa dan Julukannya malah Richard of
> The Lion.

Richard The Lion Heart
Richard berhati singa.

Btw, sejak dulu, nama binatang memang mudah.
Mudah diingat, dan mudah untuk memberi kesan tertentu pada produk tersebut.
Mau kesan cepat, berilah nama cheetah atau jaguar. (penguin tercepat = gentoo)
Mau kesan lincah, beri nama kijang seperti Toyota
Mau kesan besar, beri nama gajah/jumbo seperti boeing.
Mau kesan galak pada musuh, tapi lembut pada kawanan sendiri: Richard the lion 
Heart :)

dst.

Kesan kesan ini sudah terpateri di kepala tiap orang, jadi sudah aman.
Tidak perlu dijelaskan lagi.
Kalau bikin pesawat mungil, tak mungkin laku dijual dengan nama jumbo jet, 
hehehe...

Sekarang pun, sebagian developer TinyERP pusing dengan kesan kecil dari 
namanya, hahaha...


-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke