On Friday 28 December 2007, Ngakakpol wrote:

> :-|) benarkah antivirus GRATIS yang kita gunakan benar-benar GRATIS?; atau
>
> kita "salah persepsi" sehingga kita menyalahi kode etik (baca: EULA).

Kalau ingin yang gratis dan selamat (bebas merdeka), tentu saja gunakanlah 
aplikasi FOSS (Free Open Source Software). Biasanya ditandai dengan lisensi 
GNU/GPL atau yang sejenisnya. Salah satunya adalah antivirus ClamAV. Update 
tiap hari dan cukup diakui kecanggihannya. ClamAV juga ada yang di platform 
Windows. Kalau yang gratis tapi proprietary dan syarat EULA-nya sederhana, 
ada PCMAV. Syaratnya cuma disuruh langganan majalah :)

Hebatnya, PCMAV bisa digabungkan menggunakan signature file ClamAV.

-- 
Regards,

Pataka

Kirim email ke