Dear All XCODER,
Sebelum saya mohon maaf jika ada kata2ku yang agak pedas dalam pembahasan 
nanti. 
Untuk virus Sality tidak serumit Conficker...

1. Beberapa waktu lalu kita cukup banyak membahas tentang Virus CONFICKERaka 
KIDO aka Downadup. Buka2 arsip milis dech : 

http://tech.groups.yahoo.com/group/yogyafree-perjuangan/msearch?query=conficker+progtel2004&submit=Search&charset=ISO-8859-1


2. Bagi yang belum pernah mengalami kena serangan Virus Conficker, khususnya 
yang cuman mengenal PC / Laptop Stand Alone alias bukan di jaringan LAN apalagi 
di corporate dengan jumlah PC > 20 PC Client, umumnya MENGANGGAP REMEH virus 
Conficker. Saya sendiri mulai Desember 2008 hingga Desember 2009 sempat di buat 
pusing & stress ama Conficker, semua Varian A - i sudah menikmati semua 
termasuk 
ciri & akibat serangannya. Tapi mulai Januari 2010 saya sudah bisa bernafas 
lega. Mau tahu trik ato resepnya atau Strateginya...? ( Untuk Corporate & yg 
sudah putus asa silahkan konsultasi japri aja yach ).

3. Bagi yang belum pernah di perusahaan menengah - besar, umumnya mengangap 
mudah begitu saja untuk MIGRASI ke Linux. Anda tidak tahu mengenai POLICY atau 
kebijakan Manajemen Perusahaan apalagi Big Corporate atau Goverment tidak 
semudah membuat keputusan MIGRASI ke LINUX seperti membuat keputusan sebuahTOKO 
Kecil / perusahaan milik PRIBADI. 


4. TRIK UMUM untuk mengatasi virus ini adalah :
a. Matikan Switch jaringan dan bunuh virus 1 per satu setiap PC. Sebelum bersih 
total seluruh jaringan, janganlah di sambungkan PC ke jaringan / Swith.  ( 
Sebelum matikan Switch, kita bisa mengunakan MCAfee Conficker Detector untuk 
melacak PC mana aja yang sudah terinfeksi AKUT sama virus Conficker ini ).

b. Bersihkan PC dengan kombinasi berbagai Tool ini, KIDO KILLER, PCMAV for 
Conficker(bersimbol angsa/itik),Norman Mallware Cleanner, eScan ERD Bootable 
CD, 
MCAFEE Stinger for Conficker, dll. Tool ini untuk membersihkan Conficker yg 
sedang aktif dimemory dan semua sudah saya sediakan di 
http://jamesbond.4shared.com dalam folder ANTICONFICKER. Setelah pembersihan 
ini, lalukan restart dan lakukan tahap berikutnya.

c. Lakukan Pacthing Security Update 958644 (MS08-067) --> KB958644 yang bisa 
anda download di : di http://jamesbond.4shared.com dalam folder ANTICONFICKER.

d. Install Antivirus yang tepat, jaga firewall yang tepat, matikan AUTORUN 
setiap PC, awasi pengunaan USB kalo perlu fungsi USB hanya untuk level tertentu 
/ tdk sembarang user boleh akses USB.

e. PASTIKAN DAILY UPDATE, celah 1 hari bisa jadi kesalahan FATAL. Sebaiknya 
gunakan Antivirus yg Sentralize atau Antivirus Client Server agar mudah dalam 
pengawasan maupun Updatenya.

f. Lakukan pengawasan akses internet dengan TEPAT. Bukan membatasi akses, tapi 
memberikan akses sebagaimana mestinya / porsi yang semestinya. Breakdown 
jaringan kerja dan jaringan Internet dengan tepat.

g. Hati2 dengan fungsi DHCP SERVER, terutama untuk PC Installasi baru biasanya 
setelah installasi selesai langsung pake IP Address Automatic ( bahaya jika IP 
DHCP ini langsung bisa akses internet ). Padahal PC tersebut khan belum ada 
antivirusnya, nah hal ini menjadi HOLE / celah masuknya virus lewat PC Unsecure 
tadi...

h. dll...
 
http://www.xp-solution.com/strategi-membasmi-virus-conficker-kido-downadup-di-jaringan-lan/


Oke... semoga sharing saya ini bisa bermanfaat buat semuanya...


Salam,


N4th4n





________________________________
From: choys <chobi...@gmail.com>
To: "yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com" 
<yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com>
Sent: Sun, August 1, 2010 12:02:00 AM
Subject: Re: [YF] [HELP] Sudah Lelah dengan virus WINDOWS....

  
Gitu aja kok repot mas.... Aku yang tdk pinter komputer aja g sampe lelah 
ngadepin virus. Komputer kantor apa pribadi? Kalau cmptr kantor, tdk mau repot 
deepfreese aja kl cmptr pribadi kena virus berarti masnya kurang hati2.... 
Antivirus yang utama itu dikepala qt darimana datanganya virus itu yang 
diwaspadai dan qt curigai. aku tdk begitu ngerti soal system windows.... 
Apalagi 
linux cuma aku awasi file2 yang masuk ke komputerku dan  berjalan di dalam 
proces XP(task manager suka KO ma virus) aku perhatikan tiap hari kalau ada 
tamu 
datang yang belum q lihat sebelumnya langsung aku cari induknya dan selidiki. 
Kalau membahayakan yang langsung kill proces.... Jangan diambil pusing mas. 
Males instal ulang di ghost aja tdk sampe 15 mnt (windowsxp+software ukuran 
total 7GB) 

aku pakai antivirus cuma biar tau nama virusnya.... 
Kalau trojan lah aku tidak ngerti mas

Adiknya newbie
Achmad Chobirin
Jl. Raden Saleh 48 
Jakpus
0857-27-29-1354
________________________________

________________________________
From: Kenthang_4 <kenthan...@yahoo.co.id>
To: yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com
Sent: Sat, July 31, 2010 2:05:20 PM
Subject: Re: [YF] [HELP] Sudah Lelah dengan virus WINDOWS....

                                 Menurut aku, antivirus hanya sebagai benteng, 
kalau virusnya ada di dalam benteng tsb ya hancur mas...
Jadi kalau boleh saran, windows anda yang diproteksi lebih. Misal dengan blokir 
aplikasi termasuk exe dari usb dan network. Setahu saya windows punya gpedit 
dan 
secpol yang ampuh untuk melakukan itu... CMIIW
________________________________
From: Sulae <sulai77un...@yahoo.com>
To: yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com
Sent: Sat, July 31, 2010 2:32:44 PM
Subject: Re: [YF] [HELP] Sudah Lelah dengan virus WINDOWS....

  Wew... berat juga rasanya klo mendengar ceritanya...

Sebenernya  kalo kita berhati2 kemungkinan lolos atau tidak terserang virus  
sangatlah mungkin walaupun tidak menggunakan antivirus sekalipun. 


Klo  komputer/laptop pribadi sih mungkin kita bisa mendisiplinkan diri kita,  
tapi yang sering jd masalah kalo komputer tersebut dipake rame2.

Mungkin saran saya berdasarkan pengalaman tidak memakai antivirus dan 
menggunakan OS XP sampai saat ini,

        1. Matikan autorun
        2. Selalu show kan semua file (bahkan juga untuk file OS)
        3. Selalu show kan extension file
        4. Saat mencolok flasdisk atau hardisk external jangan langsung masuk 
lewat 
icon di my computer tp lewat windows explorer saja.
        5. Point  1 dan 4sangat efektif untuk menghindari virus yg menyerang 
dengan  
memanfaatkan fitur autorun. Sedangkan point 2 dan 3 digunakan sebagai  
pendeteksi apakah komputer kita terserang virus atau tidak, karena  hampir 
semua 
virus menyerang fitur ini agar file induk virus tidak  ditemukan.
        6. Sebaiknya sih, saat mencolok flasdisk atau hardisk  external, coba 
liat 
file2nya apakah ada file autorun.inf. Kalo ada coba  buka dan cek isinya, klo 
isinya panjang dan gak jelas, maka kemungkinan  besar flasdisk atau hardisk 
terbut udah terserang virus, tinggal hati2  aja lagi virus terbut menyerang 
apa, 
apakah file, atau lainnya.

        7. Saat  membuka file perhatikan extensionnya, apabila ada yg aneh 
misal, file  
word 2007 yg seharusnya .docx menjadi .exe maka kemungkinan besar file  
tersebut 
sudah kena virus, jadi apabila tidak ingin menular ke komputer  jangan di 
jalankan dulu file tersebut. Tapi alangkah baiknya di cari  dulu penangkalnya. 
Banyak kok sekarang provider AV mengeluarkan versi  portabel untuk virus2 
khusus, dan biasanya  kalo memakai versi itu file tersebut dapat diperbaiki.
        8. Klo  download software, perhatikan dulu sebelum diinstall, 
berdasarkan  
pengalaman saya rada2 susah memebedakan keygen yg bukan virus dan virus.  Bisa 
jadi walau kedetect virus oleh AV tapi ternyata bukan virus, nah  biasanya saya 
disini hanya mengandalkan feeling saja, hehehehe Klo  keygennya virus biasanya 
tidak ada iconnya, trus filenya juga relatif  sangat kecil di bawah 10 
kBMungkin 
segini saja saran saya dan  alhamdulillah udah hampir 1 tahun laptop saya tidak 
pake antivirus,  pernah sekali kena virus sality, karena temen saya pinjam dan 
install  program, ehh gak taunya program tersbut udah ketularan virus akhirnya  
saya pake produk AV Symantec yg khusus virus sality itu buat  ngebersihinnya 
lagi...

Salam Hangat

Sulae
________________________________
-----Pesan Asli-----

Dari: L.M
Terkirim:  31-07-2010 15:25:52
Subjek:  Re: [YF] [HELP] Sudah Lelah dengan virus WINDOWS....

Knp file yang diduga virus ga dikirim ke provider antivirus 

kl avg emailnya vi...@grisoft.com

--- On Sat, 7/31/10, Albert Sudaryanto <bosgento...@gmail.com> wrote:

From: Albert Sudaryanto <bosgento...@gmail.com>
Subject: Re: [YF] [HELP] Sudah Lelah dengan virus WINDOWS....
To: yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com
Date: Saturday, July 31, 2010, 1:34 PM

Pakek UbunTu N Turunannya aja Bang Bza Kug app windows Bjalan Pakek wine...

Pada tanggal 31/07/10, Purnomo Setiyawan <purnomo1...@yahoo.co.id> menulis:
> Sebagai salah satu pengelola jaringan komputer di kantor kecil, sudah lelah
> rasanya berperang dengan virus di Windows. Berganti ganti antivirus, Free
> AVG, Kaspersky, ESET 32, Avast gak ada yang bisa mengalahkan virus yang
> silih berganti dan yang selalu baru, walaupun sudah terupdate antivirusnya,
> sebagian karena memang antivirusnya sifatnya free sehingga tidak bisa
> merepair file yang rusak, sebagian lain karena antivirusnya terdisabled
> sebab key nya terblacklist. Sebagai perusahaan kecil rasanya terlalu berat
> untuk membeli antivirus yang berbayar dan ampuh. Dan akhir akhir ini banyak
> komputer yang terserang virus aneh, New Sality yang sudah versi terbaru
> sehingga lebih sangar dalam merusak komputer, virus downup/conficker yang
> membuat down jaringan, virus lnk dengan canggihna membuat file seperti
> shortcut dengan berganti ganti nama file yang berbau pornografi, virus yang
> menyerang spool windows sehingga printer ngeprint sampai berlembar lembar...
> Cukup sudah capek rasanya meladeni virus Windows , mau beralih ke Linux
> rasanya tidak mungkin karena semua aplikasi Desain Grafis dan Akunting
> berjalan hanya di WIndows...
> Mungkin cuma Instalasi Ulang Windows satu satunya cara.
>
------------------------------------

________________________________
From: Albert Sudaryanto <bosgento...@gmail.com>
To: yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com
Sent: Sat, July 31, 2010 10:52:39 AM
Subject: Re: [YF] [JAWAB] Antivirus Conficker / Downadup

                             Diupdate XPnya bang ke sp3 N di pach celah Kidonya 
d situs mikrocok..
Banyak kug beredar artikel d internet...

Aku dulu juga kena tuh virus tapi sekarang no way 4 this virus!

Pada tanggal 30/07/10, Budi Tri <budi.tr...@ymail.com> menulis:
> coba baca di sini ya mungkin berguna
>http://elizer.net46.net/how-to/tools-untuk-menghilangkanmembasmi-virus-conficker-kido-downadup
>p
>
> --- Pada Jum, 30/7/10, taufiq rahman <taufiqrom.koe...@gmail.com> menulis:
>
> Dari: taufiq rahman <taufiqrom.koe...@gmail.com>
> Judul: [YF] [TANYA] Antivirus Conficker / Downadup
> Kepada: "yogyafree-perjuangan" <yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com>
> Tanggal: Jumat, 30 Juli, 2010, 5:13 AM
>
>
>       Dear Milist
> Mau tanya neh , anti virus apa yah yang bisa ngilangin Conficker and
> Downadup.kemarin di kantor terserang 2 virus itu yang bikin jaringan
> keputus- putus

> kemarin sudah di scan pake avg. symantec, avira dan smadav and berhasil,
> tetapi selang sehari virusnya muncul lagi and nyerang server lagi....
> ada yang bisa bantu  tidak cara ngilangin virus tersebut sampe seakar2nya
>
>
>
> Nb: kemarin nyecannya dibuat sistem secondary HD , jadi ada satu yang dibuat
> Antivirus yang lain di slave kan. Jaringan juga sudah dilepas. tapi masih
> gagal juga . Thanks bantuannyta
>
>
>


      

Kirim email ke