Menggunakan Genset utk hidupkan lampu memang tidak masalah karena tidak perlu starting ampere seperti pada peralatan yang mempunyai motor penggerak.
Kalo utk AC lain masalah, karena dia perlu daya besar terutama utk start awal-nya, kira-kira diperlukan sebanyak 3 (tiga) kali daya yang diperlukan oleh AC tsb. Hal ini mengingat peralatan AC perlu arus start yang besar utk start awal kompressor dan motor-nya.
Jadi, kalo diitung2 utk AC 3/4 PK (setara dgn 700 VA) perlu suply daya awal minimal 2100 VA,
AC 1 PK (setara dgn 900 VA), perlu 2700 VA dan seterusnya... Itu semua baru utk AC belum utk spare daya menghidupkan lampu... CMIIW
Silahkan dipertimbangkan utk memilih spec. Genset sesuai kebutuhan yang tersedia di pasaran.
Demikian info tambahan dari saya. Terima kasih.




On Mon, 9 Jun 2003 13:11:25 +0700
 [EMAIL PROTECTED] wrote:

Tadi itu cuma teoritis aja ..... soalnya saya nggak punya genset :-)


Secara teori, AC 3/4 PK menyedot daya sekitar 800 - 900 watt. Jadi diperkirakan
1300 VA (~1105 Watt dengan PF=0.85) udah kuat plus masih bisa menyalakan lampu.
Kalau 1000 VA emang secara teoritis setara dengan 850 watt (PF=0.85) ... jadi
"megap-megap" kalau disuruh nyalain AC :-)


Di rumah saya punya UPS (650 VA), tapi malah saya manfaatkan untuk menyalakan
lampu dan televisi kalau PLN sedang "rawat inap". Soalnya komputer jarang saya
maenkan ..... hehehe




Edy Subrata <[EMAIL PROTECTED] a.com> To: [EMAIL PROTECTED] cc: 06/09/2003 11:13 Subject: AM RE: [balita-anda] Re: [otomotif-l OOT-Genset buat rumah - sorry Please respond to balita-anda



Saya punya Genset Honda 1000 VA juga belum kuat untuk AC yang paling kecil.
Perkiraan saya sih kalau untuk AC 3/4 PK sebaiknya minimum yang 3 KVA
(diesel) atau 5 KVA. Tapi yang ada 'silent mode' karena nanti tetangga bisa
pada 'mencibir' karena cuma kebagian suaranya yang seperti truk gandeng ...


Regards,
Edy
www.yahoogroups.com/group/konsumen-l

-----Original Message-----
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, June 09, 2003 10:55 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Re: [otomotif-l OOT-Genset buat rumah - sorry




Sekedar mengingatkan, kalau nantinya genset harus mensuplai AC 3/4 PK,
minimal dayanya harus 1300 VA. Kalau yang 500 VA, nggak kuat ngangkat AC.
Kalau yang 900 VA, cuma kuat suplai AC ..... tapi lampu mati.
===========================================================================================
"TELKOMNet Instan memberikan diskon 40% untuk akses malam hari dari pukul 23.00 sampai 
06.00.
Berlaku untuk wilayah Jawa Timur mulai 1 Mei 2003 sampai 30 Juni 2003."
===========================================================================================

---------------------------------------------------------------------
Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Kirim email ke