Mbak noor,
iya, kalo kita disini sih kayanya jadi satu:(
malah saya udah dikasih kertas buat tanda tangan persetujuan vaksin MMR,
mungkin nanti aku nggak tandatangan aja deh:(
Besok saya rencananya mau ke DSA, coba nanti saya tanya ama beliau gimana
kalo minta terpisah... soalnya terus terang, saya jadi takut & binggung:(

grüß,
a. christine

----- Original Message -----
From: <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, June 12, 2003 11:29 AM
Subject: AW: AW: [balita-anda] MMR


iya mbak ,saya juga mo nanya...
apakan vaksin MMR tersebut nggak jadi satu dengan vaksin imunisasi lain ?

mbak christine..
kalo kita jadi satu ya...

jadi kalo mo minta terpisah gimana ?
apakah mungkin ?

-----Ursprüngliche Nachricht-----
Von: Ratna Wulansari [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Gesendet am: Donnerstag, 12. Juni 2003 06:56
An: [EMAIL PROTECTED]
Betreff: RE: AW: [balita-anda] MMR

Mbak Hikma, mau tanya nih. Kalau misalnya kita menunda MMR pada anak sampai
mis. 3 tahun, trus pada usia 2 tahun terkena salah satu penyakit tsb. apa
efeknya sangat buruk pada anak ?

Terima kasih sebelumnya
Ratna

-----Original Message-----
From: Hikma Safrina Munir [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: 12 June 2003 10:33
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: AW: [balita-anda] MMR


Betul tuh mbak ...

Beberapa waktu lalu saya & suami juga sempet mengalami perdebatan mengenai
MMR ... saya yg org non medis sih lebih percaya pada pengalaman orang yg
telah menjalaninya dan merasakan side effectnya ... tapi suami saya yg org
medis lebih percaya pada hasil2 penelitian, dan memang belum ada (belum
pernah ada) penelitian secara medis (hasil lab dsb ...) yg mengubungkan
Autisme dengan MMR.  Akhirnya kita ambil jalan tengah .... krn umumnya DSA
menganjurkan utk MMR, maka kita konsul ke ahli Imunologi ... (maaf saya
lupa namanya ...) beliau ini khususnya menangani imunologi anak ....

MMR memang penting, tapi TIDAK HARUS dilakukan pada saat anak berusia 15
bulan, terutama jika kita tidak tinggal didaerah yg rawan terinfeksi virus
tsb.  Kecuali jika kita memang tinggal didaerah yg rawan virus itu, seingat
saya waktu itu dr. tsb menyebut Maluku sebagai salah satu daerah yg rawan
(maaf banget .. saya agak pikun jadi lupa daerah2 lainnya, saya ingat
Maluku krn saat ini suami sedang tugas disana, dan krn itulah kita
memutuskan untuk tetap di jkt aja).

Jadi jika kita tinggal di lingkungan yg bersih dan tidak rawan terhadap
virus itu, dokter tsb menyarankan utk menunda sampai umur 3 tahun-an atau
bahkan 5 tahun, shg tidak mengganggu perkembangan si"kecil" pada masa
Golden Periodnya .... gitu loh ....

Maaf jika informasinya kurang lengkap dan ada yg tidak berkenan ... udah
rada pikun nih .....


Cheers,

Sofie


At 09:26 AM 6/12/2003 +0700, you wrote:
>Dear all
>
>FYI,  saya sangat setuju dan menyarankan untuk  menjalankan  alternatif
>yang diberikan oleh Mbak Ipung (menunda sampai usia tertentu),  anak
>saya  Zalfa (cowok) telah terlanjur diberikan vaksin MMR sebelum umur 2
>th/belum dapat bicara dan memang agak telat perkembangan kemampuan
>bicaranya (speech delayed).
>Namun ada beberapa point penting yang bisa jadi pegangan kita :
>- Memang vaksin MMR ini masih kontroversial.
>- Sebagian terbesar DSA berpendapat MMR tidak menyebabkan AUTIS, but bagi
>anak yang memang mempunyai bakat kecenderungan autis, MMR akan menjadi
>pemicu (itu salah satu informasi dari DSA saya / Dr. Adi Tagor).
>- Kalau kita ragu  ada baiknya menunda pemberian MMR sampai anak berusia 2
>th / perkembangan motoriknya sudah baik, sudah dapat berbicara dengan
>baik, etc (DSA saya yang lain pernah juga memberikan solusi demikian).
>- Sampai saat ini saya belum pernah membuktikan bahwa keterlambatan
>kemampuan Zalfa dalam belajar bicara disebabkan oleh vaksin MMR.
>- Pilihan kembali terpulang pada moms & dads, mana yang terbaik
>
>
>Salam,
>
>Papa Zalfa
>
>
>
>
>
>
>At 10:39 AM 6/11/03 +0100, you wrote:
>>iya mbak christine, anak saya juga agustus ini di jadwal MMR...umur satu
>>tahun kan ya mulainya...
>>kalo nggak salah MMR ini untuk mencegah penyakit gondong,campak,campak
>>jerman(rubella).
>>
>>cuman kok tentang MMR ini saya jadi bingung karena banyak artikel yang
>>berpendapat 'lain lain'...
>>
>>mbak christine kemaren anaknya BCG ?
>>anak saya nggak ada BCG
>>habis kata dokter BCG kurang begitu aktif...bener nggak ?
>>
>>
>>-----Ursprüngliche Nachricht-----
>>Von: A. Christine [mailto:[EMAIL PROTECTED]
>>Gesendet am: Dienstag, 10. Juni 2003 19:46
>>An: [EMAIL PROTECTED]
>>Betreff: Re: [balita-anda] MMR
>
>
>
>---------------------------------------------------------------------
>
>>>Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>
>>>Info balita, http://www.balita-anda.com
>
>>>Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>


Best Regards,

Sofie Hikmasafrina Munir

Marine & Aviation Group
PT. IBS Insurance Broking Service
Phone no. 021 - 515.3131 ext.2616
Fax no. 021 - 515.1414
[EMAIL PROTECTED]



---------------------------------------------------------------------

>> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

>> Info balita, http://www.balita-anda.com

>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


---------------------------------------------------------------------
>> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



---------------------------------------------------------------------
>> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke