Mbak,
Dulu waktu Sekar TK A juga pernah pergi jalan2 ke kebun binatang dari
sekolahnya tanpa ortu.
Aku juga sempet khawatir, karena Sekar suka muntah....ternyata semuanya
lancar2 aja....
Dari rumah aku siapin jas ujan, jacket, baju ganti, dan pake sepatu kets
biar nggak licin, abis waktu itu musim ujan.
Makanan kecil dan berat nggak lupa aku bawain juga, walau ternyata dikasih
Mc D  box dan snack.
Tiap 10 anak dijaga sama 1 guru,jadi menurutku ke cover lah... belum lagi
ada asistennya,  dan karena anaknya happy2 aja jadi jarak dari bintaro ke
ragunan ( pp ) Sekar sama sekali nggak muntah.... padahal aku juga udah
kirim surat pengantar ngasih tau kalo Sekar suka muntah, dan sama gurunya
Perut Sekar di kasih tensoplat.
Dan pulangnya Sekar heboh banget..cerita sampe berhari2...exiciting banget !
dan Sekar merasa bangga banget karena bisa pergi sendiri....Aku langsung
peluk, aku puji, ya bener juga sih biar belajar mandiri... Jadi menurutku
sebaiknya jangan terlalu khawatir, apalagi jika Sekolahnya bisa memberi rasa
aman bagi anak kita, dalam artian Sekolah mempersiapkan segala sesuatunya
dengan baik ( guru2 penjaga, no telp/hp, P3K, makanan/minuman,transportasi,
dll ).
Biarkan anak kita memiliki segudang pengalaman yang indah....

-----Original Message-----
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Friday, January 13, 2006 8:03 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: [balita-anda] OOT; curhat

pagi2 uda OOT,sorry ya
Pagi ini anak2 TK rencana mau dibawa darmawisata sama guru2 disekolah
(sekilas info saya denger mau dibawa melihat gajah,dan jalan2)
Anak2 teman saya ada yg tidak diperbolehkan orangtuanya untuk ikutan karena
was-was
Tapi nico n nini begitu denger mau diajak jalan2 sama guru,semangat 45,
malah biasanya nini paling susah dibangunkan pagi2,eh pagi ini pagi2 uda
bangun sendiri...
sampe dikantor perasaan kayaknya kurang sreg,abis ingat anak2 disekolah apa
sanggup dijagain ama guru2nya,Apakah tidak berbahaya membiarkan mereka ikut
darmawisata tanpa didampingi orang tua?
mohon sharenya dong...
Makasih


Ami,
yg pagi2 uda risau

,"
DISCLAIMER :

The information contained in this communication (including any attachments)
is privileged and confidential, and may be legally exempt from disclosure
under applicable law. It is intended only for the specific purpose of being
used by the individual or entity to whom it is addressed. If you are not the
addressee indicated in this message (or are responsible for delivery of the
message to such person), you must not disclose, disseminate, distribute,
deliver, copy, circulate, rely on or use any of the information contained in
this transmission.

We apologize if you have received this communication in error; kindly inform
the sender accordingly. Please also ensure that this original message and
any record of it is permanently deleted from your computer system. We do not
give or endorse any opinions, conclusions and other information in this
message that do not relate to our official business.




================
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



================
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke