-----Original Message-----
From: sandra [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Friday, November 03, 2006 12:52 PM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kriteria asisten

Ikutan sharing ya..

Kalau soal kriteria, rasanya kita pasti punya kriteria yang sama... 
pengalaman kerja, sifatnya baik, jujur, bla..bla..bla..

Tapi kan yang namanya manusia, mesti ada segi plus and minus...
Dapet yang pengalaman, hitung-hitungan dengan kerja, baik,  kalau dikasih 
tau malah cemberut...
Dapet yang baik, lugu, jujur, belum punya pengalaman, kitanya pusing, karena

kerjaan gak beres, saking lugu-nya...
Dapet yang muda, energik, baik hati, sayang sama anak, eh... centil 
pecicilan..
Dapet yang tua,  pendiam, pengalaman, merasa lebih knows everything, dikasi 
tau malah nyolot..

So... rasanya nyari asisten seperti nyari jodoh....
test drive, kita suka, belum tentu dianya suka..
dia suka, belum tentu kitanya suka.. sama-sama suka, belum tentu harga 
cocok....

mumet...

*kena sp di kantor, karena asisten yang janjinya balik ternyata omdo*..

rgds,
sandra




----- Original Message ----- 
From: "Mutia" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <balita-anda@balita-anda.com>
Sent: Friday, November 03, 2006 11:04 AM
Subject: [balita-anda] Kriteria asisten


> Pingin mendengar pendapat moms and dads dalam menentukan prioritas memilih
> asisten di rumah.......baik sifat, skill, pengalaman kerja, atau umur,dll.
>
> mana yang lebih baik yang sudah punya pengalaman or yang masih baru?
>
> thanks.
>
> mutia
>

--------------------------------------------------------------
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




--------------------------------------------------------------
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke