Maaf Pak Teguh & para bunda lainnya.
Hari ini saya browsing di websitenya WHO ttg laktasi.
Karena dulu saya pernah baca ttg nilai gizi dari ASI diatas 1 tahun.
Dan ternyata ASI untuk anak di atas 1 tahun tetap penuh dg gizi loh pak.
tetapi memang kandungannya berbeda dg kandungan gizi ASI di bawah 1 tahun.
Artinya ASI tetap baik diberikan sampai dg usia 2 tahun.
Itu menurut para dokter & ahli nutrisi yg bergabung di WHO loh.
Jadi untuk para ibu yg masih menyusui, ASI tetap yang terbaik untuk
anak kita sampai dg 2 tahun.

Berikut ringkasannya semoga membantu (Maaf bagi yg tidak berkenan) :

Kate Mortensen (Director of the Lactation Resource Centre) menyatakan
pemberian ASI sampai umur 2 tahun tidak hanya memberikan keuntungan kepada
bayi,
tetapi juga sang ibu.  Ibu yang lebih lama menyusui anaknya akan memiliki
keuntungan berikut :
1.  Beresiko kecil untuk terkena anemia
2.  Mengurangi resiko osteoporosis
3.  Beresiko kecil untuk terkena breast cancer (kanker payudara)

Nilai gizi dari ASI yang diberikan di atas umur 1 tahun - 2 tahun adalah
(Source: WHO/CDR/93.4) :
* 45% Vitamin A
* 95% kebutuhan Vitamin C
* 31% kalori
* 38% protein tertentu
* 100% antibodi untuk menangkal berbagai macam penyakit

Mamanya Alyssa


----- Original Message -----
From: Teguh BR (EL95) <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, February 09, 2004 3:03 PM
Subject: Re: [balita-anda] Sapih / Tidak


> syukur, ibu sudah sembuh dari sakitnya.
> untuk ASI, memang setalah 1 tahun, ASI yag keluar
> sudah tidak ad anilai gizinya lagi untuk si anak.
> memang bener juga, kalo tiba2 si sapih memang
> keliatannya jahat. mungkin karena perasaan keibuan
> juga ya.....tapi sebaiknya mulai dilatih saja. supaya
> tidak kebablasan.
>


Kirim email ke