----- Original Message ----- 
From: <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, February 10, 2005 3:37 PM
Subject: peraturan milis balita-anda


> Halo rekan-rekan balita-anda,
> 
> Anda tidak perlu me-reply email ini. Email ini dikirimkan 
> secara otomatis kepada setiap anggota yang mengirimkan 
> email ke alamat email id: [EMAIL PROTECTED] 
> untuk mengingatkan kembali akan aturan milis balita-anda.
> Harap diperhatikan oleh rekan-rekan sekalian untuk kepentingan
> bersama.
> 
> Admin,
> Rahman Gunawan
> 
> _________________________________________________________________
> Aturan mailing list balita-anda
> Hak Cipta (c) 1998-2001 balita-anda
> Rev: 2005.02.09
> 
> * Milis ini bersifat TERTUTUP dalam arti HANYA member saja
>   (yang alamat email nya terdaftar/ter-subscribe) yang dapat
>   memposting ke milis.
> 
> * Hendaknya HANYA mengirimkan mail yang berhubungan dengan 
>   balita saja.
> 
> * Posting yang TIDAK DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis:
>   - Tidak ada hubungan dengan dunia balita.
>   - tidak ada hubungannya dengan balita anda yang bisa 
>     berbentuk penawaran produk, layanan, jasa, atau 
>     mengandung unsur bisnis/profit.
>   - Mengandung unsur marketing, MLM, dan sejenisnya.
>   - Junk mail atau chain letter.
>   - Mengandung unsur SARA, politik, atau porno.
>   - Dikategorikan kejahatan atau pelanggaran komputer seperti
>     cracking, phreaking, spamming, serial number, pembajakan.
>   - Promosi secara eksplisit, situs atau milis lain di luar
>     balita-anda.
>   - Promosi secara eksplisit, tempat atau layanan training yang
>     mengandung unsur bisnis/profit.
>   - Promosi secara eksplisit, seminar/event dan sejenisnya yang
>     mengandung unsur bisnis/profit (misal seminar penawaran
>     produk).
>   - info lowongan kerja
> 
> * Posting yang DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis: 
>   - Bersifat diskusi terbuka yang hanya yang berhubungan dengan
>     balita.
>   - Informasi penting yang bersifat umum mengenai dunia balita.
>   - Pemberitahuan seminar/event yang bersifat umum dan/atau
>     gratis, yang bertujuan semata-mata untuk menambah pengetahuan.
>   - email  yang berisi OOT diperbolehkan asalkan bersifat penting 
>     atau berupa humor, untuk iklan produk diperbolehkan hanya 
>     sebatas yang berhubungan dengan balita juga (jualan popok, 
>     jualan buku balita, maenan balita, dll.... khusus untuk iklan 
>     harap anda layangkan email anda setiap HARI SABTU saja
> 
> * Disarankan untuk tidak menuliskan pesan dalam format huruf 
>   kapital seluruhnya. Bila dilakukan orang akan menyangka anda 
>   sedang marah-marah atau bicara keras.
> 
> * Hendaknya TIDAK mengirimkan mail yg dikategorikan sbg one-line
>   (mengandung message yg hanya terdiri dari beberapa kata atau
>   tidak lebih dari satu baris), misalnya mail yg berisi 
>   'saya juga', 'setuju', 'tolong kirim ke saya', dst.
>   Kecuali berupa informasi yang penting dan sebaiknya diawali
>    dengan kata: 'maaf one liner ;-)'
> 
> * Hendaknya MENGHAPUS bagian mail yang dinilai 'junk' pada saat
>   me-reply seperti:
>   - footer iklan balita-anda
>   - reply message lebih dari 2 tingkat/thread (yang tidak langsung)
>   - message yang tidak berhubungan subjectnya dgn yang di-reply
> 
> * Untuk mengurangi duplikasi message (hal yang sama ditanyakan
>   berulang-ulang), sebelum mengirimkan atau menanyakan suatu topik,
>   hendaknya mencari terlebih dahulu posting-posting terdahulu di
>   Arsip Milis. Kunjungi situs balita-anda untuk mencari.
>   (www.balita-anda.com)
> 
> * Hendaknya TIDAK menggunakan account email atau fasilitas
>   AUTORESPONDER. Penggunaan Autoresponder dapat mengakibatkan
>   di-unsubscribe/di-blok-nya mail tersebut dari keanggotaan milis.
> 
> * Gunakan mode Daily Digest atau No Mail jika berhalangan
>   menerima email dari milis untuk sementara waktu tertentu.
> 
> * Hendaknya TIDAK mengirimkan mail dalam format HTML, tetapi
>   hanya dalam format PLAIN TEXT.
> 
> * Baca email dari member dengan baik dan benar, sehingga pada saat 
>   reply tidak hanya terdiri satu kata atau satu kalimat aja, harap 
>   diperhatikan juga sebelum anda reply perhatikan apakah harus 
>   ditujukan ke milis atau ditujukan ke member lain  
>   (jalur pribadi = JAPRI).
> 
> * ucapan selamat (ulang tahun, kelahiran, dll...) harap ditujukan 
>   langsung ke member, tidak diperkenankan melalui milis.
> 
> * Lakukan riset dan trial (coba2) sendiri terlebih dulu untuk masalah
>   yang dihadapi, kalau belum bisa, gunakan search engine (google) utk 
>   mencari tahu atau situs2/forum2 yg terdapat di internet yg khusus utk
>   hal tsb, kalau belum ada solusi, cari di website BALITA-ANDA yaitu
>   http://www.balita-anda.com, kalau belum ada solusi, baru bertanya 
>   ke rekan2 di milis dgn menyertakan informasi selengkap2nya (apa yg 
>   sudah pernah dicoba, dst) agar efisien, termasuk rekan2 yg merespon 
>   juga agar memberikan informasi selengkap2nya.
> 
> * Hendaknya TIDAK mengirimkan mail yg disertai attachment. Silahkan
>   cantumkan URL/link sumber nya saja jika ada. Atau jika materi
>   tersebut dirasa perlu untuk di-share dgn yg lain, hubungi
>   administrator utk mencantumkannya di website balita-anda.
> 
> * Jika hendak unsubscribe/keluar dari milis ini, hendaknya
>   dilakukan SENDIRI dgn mengirimkan email kosong ke alamat
>   [EMAIL PROTECTED]
> 
> Setiap pelanggaran aturan milis dan netiket dapat mengakibatkan 
> ditolaknya message2 yg dikirimkan, diperingatinya anggota tersebut, 
> dicabutnya (unsubscribe) dari keanggotaan milis, atau di-blok-nya 
> alamat email anggota tersebut (banned) sehingga tidak bisa bergabung 
> lagi di milis balita-anda. Selain itu juga pelanggar akan dicantumkan 
> dalam Daftar Hitam Spammer di situs balita-anda dan/atau dilaporkannya
> ke bagian abuse dari ISP atau mail provider pelanggar.
> 
> Segala usul dan masukan yang berhubungan dengan aturan milis ini 
> atau masukan terhadap milis bisa anda kirimkan ke alamat:
> [EMAIL PROTECTED]
> 
> Demikian agar diperhatikan untuk  kepentingan bersama.
> 
> Terima kasih atas kerjasamanya. Semoga milis ini makin maju
> dan profesional.
> 
> DISCLAIMER: Pemilik, administrator, dan moderator mailing list
> balita-anda tidak bertanggungjawab sepenuhnya terhadap posting-posting 
> yang dikirimkan oleh para anggota mailing list.
> _________________________________________________________________
> 


AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH & DAN SUMATERA 
UTARA !!!
================
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke