mbak Nova, ini saya kirimkan email dari mama Jonatan tentang gigi, semoga
bermanfaat
salam utk Alva
dari Marchel

"Mengenai gigi yang tumbuh sehat, selain harus dibersihkan secara teratur
dan jangan dibiarkan minum susu sampai ketiduran (tanpa minum air putih lagi
setelahnya, supaya gula dari susu tidak nempel di gigi), saya mendapat saran
dari famili saya yang dokter gigi, dari DSA dan dari tante saya yang perawat
di Belanda, bahwa setelah berusia 3 bulan sampai 14 tahun, anak diberi
tambahan fluor berupa tablet yang bisa dihisap-hisap. Sampai sekarang (anak
saya 15 bulan), tiap dua hari sekali makan (dihisap)1/2  table Vina Fluor
(harganya kurang lebih Rp. 3.500/ 10 tablet). Flour ini baik sekali untuk
gigi, namun jika diberikan dalam dosis yang berlebihan malah akan
menimbulkan bercak-bercak/noda pada gigi. Bayi-bayi di USA dan di kebanyakan
negar di Eropa, dulu selalu disarankan mengkonsumsi tablet ini sampai usai
14 tahun (dianggal giginya sudah tetap semua). Sekarang tidak lagi, karena
dalam air ledeng mereka sudah ditambahkan fluor. Kalo Mbak
ragu-ragu...sebaiknya tanya saja pada DSA-nya.
Semoga bermanfaat, salam !"

-----Original Message-----
From: Nova Avia <[EMAIL PROTECTED]>
To: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>
Date: Sunday, January 30, 2000 6:36 PM
Subject: [balita-anda] BELUM TUMBUH GIGI


>Dear Netters,
>
>Saat ini ALVA sudah berusia 8 Bulan, namun kenapa ya giginya belum tumbuh
>juga, aku agak khawatir karena ada beberapa bayi yang udah tumbuh gigi pada
>usia 4 - 6 bulan, mohon sharing pengalamannya dong
>
>Makasih ya,
>NOVA
>Nova Avia Santari
>PT. AIRFAST INDONESIA
>Phone : 021  520 0696
>Fax : 021  520 0731  or  520 2557
>
>
>Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
>"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat & cerdas"
>
>-- Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
>Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
>Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
[EMAIL PROTECTED]
>
>



Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat & cerdas"

-- Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]







Kirim email ke