Mbak Rukmi,

Kalau saya dulu, selalu makan buah-buahan terlebih dahulu sebelum makan
nasi.
Memang kebalikan dari yang biasanya. Sebaiknya buah yang berserat, pepaya
juga bagus.
Apabila tidak ada buah, bagus juga dengan sayur-sayuran. Dan minum air putih
yang banyak.
Dan selalu jalan kaki pagi atau sore. Namun jangan sampai terlalu capek.
Dan alhamdulillah selama hamil, tidak pernah mengalami sembelit.

Mungkin dengan cara seperti itu dapat membantu mbak rukmi,

salam,

ibunya-Laras

-----Original Message-----
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, February 18, 2000 7:52 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] sembelit diwaktu hamil


     Dear netters sekalian,

     saat ini saya sedang hamil 3 bulan, sejak dulu saya memang punya
     gangguan di pencernaan saya ( gastristis ) sehingga sering sembelit,
     dan ternyata sekarangpun juga sering sembelit, saya ingin minum obat
     pencahar, tapi dilarang oleh DSOG saya, beliau menganjurkan untuk
     memakai obat tradisional saja, tapi saya tidak tahu, barangkali dari
     rekan rekan ada yang tahu obat sembelit tradisional, yang tentunya
     tidak berbahaya bagi janin dan ibunya.
     terima kasih sebelumnya


     Rukmi S.


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]









Kirim email ke