Dear netters
Hari Jum'at kemaren anak saya (15 bl) saya bawa ke ahli gastro, karena saya
khawatir berat anak saya enggak bergerak banyak sejak beberapa bulan terakhir.
Dokter ahli gastro itu menyarankan saya untuk memeriksa faeces anak saya ke lab
gastro di RSCM. Hasil lab menunjukkan bahwa ada kemungkinan malabsorpsi lemak
pada pencernaan anak saya. Rencananya nanti sore saya mau konsul ke dokter ahli
gastro itu lagi.
Di antara rekan netters sekalian, ada gak yg pernah ngalamin hal yg sama?
Bagi-bagi cerita dong...... Kira-kira hal itu serius gak ya? Terus perlu
penanganan khusus gak? Atau kalo rekan netters ada yg punya info ttg ini, boleh
juga di-share buat yg lain


Thanks in advance!

Imelda



>> www.jajak.com >> Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya <<
>> Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]















Kirim email ke