Diana,
Bit Merah itu apa ya ?

thx, catrien

Diana Gunawan wrote:

> Dear Netters,
>
> Belakangan ini mertua saya sering masak sayur yang diberi bit merah.
> Masalahnya, setiap kali beli di supermarket selalu kelebihan (ngga boleh
> beli satuan), alhasil sisanya selalu dikonsumsi oleh anak saya, usia 10
> bln. Dicampur dengan hati ayam, wortel dan tomat.
> Kemarin saya perhatikan BAB anak saya berubah warnanya jadi kehitaman,
> mungkin karena makan bit merah ini.
> Yang ingin saya tanyakan, apakah bit merah bagus dikonsumsi oleh anak usia
> 10 bulan.
> Dan mengenai BAB nya perlukah saya memeriksakannya ke Dokter?
> Demikian netters, mohon dengan sangat sharingnya....
>
> Salam,
> Mamanya Alexei :)
>
>   ------------------------------------------------------------------------
>
> ---
> Outgoing mail is certified Virus Free.
> Checked by AVG anti-virus system (http://www.grisoft.com).
> Version: 6.0.311 / Virus Database: 172 - Release Date: 12/27/01
>
>   ------------------------------------------------------------------------
>
> >> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



>> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


Kirim email ke