Halo mamanya Alicia,
Anak saya sekarang juga 18 bln, sudah mulai makan nasi sejak 15 bln.
Sama taktiknya dengan mbak Maya Meilani, awal nya saya selalu tambahkan
nasinya dengan sup atau sayur bening. Yang penting sabar dan jangan
terlalu di paksa. Kalau sehari makan 3 kali, maka pada salah satu waktu
makannya tersebut tim diganti dgn nasi. Secara bertahap  saya berikan
terus nasi dengan berbagai variasi makanan kesukaan dia misalnya
orak-arik telur ayam kampung, bola daging bumbu semur, nasi gurih,
makaroni panggang, omelet. Menu  variasi makanan u/ anak umur 18bln
banyak banget (ada bukunya juga kok) dan enaknya lagi mbak , seumuran
anak kita sudah mulai bisa diatur untuk makan bareng dengan menu
keluarga sehari-hari. 

Salam,
Tiara


                -----Original Message-----
                From:   evlin grace [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
                Sent:   Monday, June 24, 2002 12:24 PM
                To:     [EMAIL PROTECTED]
                Subject:        [balita-anda] menu buat anak 18 bulan

                Halo bapaks dan ibus anggota milis, Saya punya anak
                umur 18 bulan, sampai sekarang masih saya kasih tim
                lunak, sekarang saya mau melatih dia beralih ke
                makanan padat, bagaimana caranya ya, menunya apa aja
                ya yang biasanya bagus buat seumuran dia. Saya minta
                sharing dan informasinya. makasih .  mamanya Alicia

                http://www.sold.com.au - SOLD.com.au
                - Find yourself a bargain!



                >> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara?
Klik, http://www.indokado.com/

                >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

                Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]



                


>> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


Kirim email ke