Dear Ibu Tuti,

Saya pun mengalami saat-saat dimana putri saya susah banget makan nya, segala macam 
cara sudah sabar dilakukan dari pemilihan menu pengaturan waktu dan suasana makan tapi 
tetep aja mulutnya mingkem. Atas rekomendasi seorang teman, saya berikan makanan cair 
tambahan - Pediasure dan cocok !! Pengalaman saya, Pediasure memang tidak membuat anak 
jadi gendut tapi saya mengalami sendiri (bukan pesan sponsor) bahwa setelah beberapa 
kali mengkonsumsi pediasure nafsu makan putri saya membaik. Pediasure tidak pernah 
saya berikan sebagai pengganti susu istilahnya hanya sebagai suplemen. Sampai sekarang 
saya berikan 1 - 2x sehari, pagi atau pagi dan sore sekitar 1 jam setelah makanan 
utama yaitu nasi dan lauk-pauknya.
Apakah anak saya terus jadi ketergantungan pediasure ?? Alhamdulillah hal itu tidak 
terjadi, kalau persediaan pediasure habis dan baru beli 1-2 minggu kemudian, nafsu 
makannya tetap baik dan nggak ngamuk-ngamuk minta pediasure. Untuk kebutuhan susu 
nya,saya tetap memberikan susu yang biasa dia konsumsi setiap hari nya.

Wassalam, 
Tiara H. Muhammadin
* Indonesian Central Securities Depository [KSEI]



                -----Original Message-----
                From:   Rita,SatriaJKEAA [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
                Sent:   Thursday, July 25, 2002 9:00 AM
                To:     '[EMAIL PROTECTED]'
                Subject:        RE: [balita-anda] Pediasure + suplemen

                Dear Netter,
                Sedikit sharing aja, Pediasure diciptakan pasti ada manfaatnya (maaf 
bukan
                iklan) . Waktu anak saya sakit dan tidak mau makan (sakit radang
                tenggorokan) dia hanya mau minum susu (Procal + Pediasure) dan 
alhamdullilah
                berat badannya yang tadinya merosot akibat sakit , lambat laun pulih
                kembali. Begitu juga dengan anak kakak saya yang susah sekali makannya
                badannya kurus sekali tapi tinggi, karena makannya selalu dimuntahin 
hanya
                susu saja yang diminum akhirnya kakak saya mengkonsumsi Pediasure 
sebagai
                tambahan makan pagi (bila sudah sarapan) makan siang (bila sudah makan
                siang)dan makan malam (sebagai tambahan makan malam). Jadi Pediasure
                dikonsumsi sebagai pendamping makanan utama dan alhamdulilah badannya
                sekarang sudah terbalut daging (berisi banget). Hal ini juga saya 
terapin ke
                anak anak saya bila kondisi badannya sedang tidak bagus maka tambahan
                makanan  (Pediasure) selalu saya berikan, yah memang sich mahal tapi 
demi
                anak hal apapun akan saya lakukan agar gizi anak terpenuhi. Jadi Kalau
                dikatakan Pediasure tidak ada manfaatnya saya rasa kurang pas dech, 
sebab
                segala product diciptakan pasti ada gunanya. Segitu aja sharing saya,  
maaf
                ya bila ada yang tidak berkenan dengan hal ini.
                Rita Satria
                PT. MITSUI INDONESIA
                JKEAA SECTION
                TELP : 021-330972
                FAX   : 021-3106855


                > ----------
                > From:         Bunda Haya[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
                > Reply To:     [EMAIL PROTECTED]
                > Sent:         Wednesday, July 24, 2002 4:08 PM
                > To:   [EMAIL PROTECTED]
                > Subject:      Re: [balita-anda] Pediasure + suplemen
                > 
                > Dear Netters,
                > 
                > Saya tidak tahu apakah pediasure benar tidak menunjukkan
                > perubahan, tapi saat ini baru 1 kaleng saya berikan untuk
                > anak saya, manfaatnya memang belum kelihatan, tapi saya
                > juga ingin info lainnya kepada anda yang sudah duluan
                > mencoba apakah benar tidak begitu besar manfaatnya... kalau
                > lebih dari 3 orang yang menyatakan demikian saya rasa saya
                > tidak perlu pediasure lagi... karena saya juga itu sebagai
                > alternatif koq... karena katanya baik untuk pengganti makan
                > anak, sementara kalau anak saya syukur saat sampai saat ini
                > makannya masih baik.
                > 
                > Cara memberikan makan anak agar mau makan itu memang harus
                > pintar2 kita atau yg memberikan makanya, kita harus cari
                > kesenangan anak itu apa... dan buat sambil makan, biasanya
                > begitu kalau anak saya.... dan cepat habis deh makanya.....
                > selain itu lihat juga kondisi mood nya sianak... 
                > 
                > Disamping itu saya juga berikan suplemen, tapi menurut saya
                > tidak membuat anak jadi bergantung pada suplemen. Karena
                > anak saya juga tidak selalu koq saya beri, tapi nafsu
                > makannya tetap biasa tidak ada perubahan.... mungkin lihat2
                > suplemennya dulu kali ya.....
                > Tapi yang saya beri berupa Royal Jelly sangat baik koq dan
                > sudah banyak digunakan dan yang membuktikanya... 
                > 
                > Yang penting kita bisa berikan yang terbaik untuk anak
                > kita, jangan terlalu memaksakan.... 
                > 
                > Salam,
                > Bunda Haya
                > 
                > On Wed, 24 Jul 2002 14:24:18 +0700
                >  Lilis Suryawati <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
                > > Dear Netters,
                > > 
                > > Sharing saja sedikit mengenai pediasure, temanku juga ada
                > > yang memberikan
                > > anaknya umur 21/2 tahun. Tetapi menurut dia manfaatnya
                > > tidak terlalu
                > > berarti, karena anaknya tetap tidak gemuk. Dan mamanya
                > > temanku itu bilang
                > > dulu waktu dia kecil juga kayak anaknya kurus dan susah
                > > makan. Menurut saya
                > > sich asal anak kita tidak sakit2an, makanannya cukup
                > > kandungan gisinya tidak
                > > usah dikasih Pediasure, selain harganya cukup mahal tidak
                > > banyak manfaatnya
                > > lebih bagus yang alami gitu. Sedikit saran dalam
                > > memberikan anak kita makan
                > > sebaiknya bervariasi dan disertai kesabaran, anak saya
                > > dulu juga makannya
                > > bisa hampir 2 jam baru habis sepiring, dan juga diselingi
                > > dengan acara
                > > bermain, nonton TV terutama lagu dan film anak2. Dan
                > > kalau dia tidak begitu
                > > suka sayuran, jangan dipaksakan.
                > > 
                > > Salam
                > > Lilis
                > > 
                > > -----Original Message-----
                > > From: Desi [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
                > > Sent: Wednesday, July 24, 2002 2:15 PM
                > > To: [EMAIL PROTECTED]
                > > Subject: Re: [balita-anda] Pediasure
                > > 
                > > 
                > > Mba Tutin, anak seumur itu emang susah makan ya...
                > > Aku pernah dengar pengalaman dari temanku yang juga
                > > memberikan full ASI
                > > sampai anaknya 2 tahun juga mengalami hal seperti itu.
                > > Menurut dokternya
                > > dia, anak tersebut susah makan karena dia sudah merasa
                > > kenyak (efek
                > > psikologis) hanya dengan menyusu dari ibunya. Mungkin
                > > anak mbak Tutin juga
                > > mengalami seperti itu.
                > > 
                > > Aku rasa sebelum diberi suplemen, bisa dicoba beri susu
                > > tambahan atau
                > > pediasure. Dulu waktu sikecilku susah makan, susunya suka
                > > aku campur
                > > pediasure. Tapi bukan sebagai makanan wajib dan itu nggak
                > > setiap hari. Aku
                > > tetap telatenin nyuapin dia... kalo udah kepepet baru aku
                > > kasih pediasure.
                > > 
                > > Side effect dari apa mbak? Kalo dari suplemen, takutnya
                > > nafsu makannya jadi
                > > tergantung ama suplemen. Jadi kalo nggak minum suplemen
                > > trus nggak mau
                > > makan...  Kalo side effect dari pediasure kayaknya nggak
                > > ada ya...
                > > 
                > > Mungkin ini bisa sedikit membantu.
                > > 
                > > salam,
                > > desi
                > > 
                > > ----- Original Message -----
                > > From: "Tutin Aryanti" <[EMAIL PROTECTED]>
                > > To: <[EMAIL PROTECTED]>
                > > Sent: Thursday, July 25, 2002 1:01 AM
                > > Subject: [balita-anda] Pediasure
                > > 
                > > 
                > > Dear all,
                > > Ada yang bisa sharing tentang pemberian Pediasure pada
                > > anak? Anak saya umur
                > > 15,5 bulan dan mulai susah makan, senengnya ngemil aja
                > > (kayak iklan
                > > aja...:)). Gimana ya, prosedur pemberiannya? Apakah buat
                > > suplemen aja, ato
                > > bisa juga ngegantiin susu tambahan? Oh ya, anak saya
                > > sampe sekarang masih
                > > fully ASI, cuma kadang mau dikasih susu formula dikit.
                > > Trus, ada
                > > side-effectnya nggak ya?
                > > 
                > > Thanks,
                > > 
                > > [tutin]
                > > 
                > > 
                > > ---------------------------  Yang Mudah dan
                > > Menghibur ---------------------------------
                > >  Hosting menjadi mudah dan murah hanya di PlasaCom. Klik
                > > http://idc.plasa.com
                > >  F1 Mania!! Ikuti F1 Game di Obelix Game Corner di
                > > http://www.plasa.com/infotel/f1.html
                > >
                >  
                > 
--------------------------------------------------------------------------
                > -
                > > ------------
                > > 
                > > 
                > > 
                > > 
                > > 
                > > 
                > > >> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara?
                > > Klik,
                > > http://www.indokado.com/
                > > 
                > > >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
                > > 
                > > Stop berlangganan, e-mail ke:
                > > [EMAIL PROTECTED]
                > > 
                > > 
                > > 
                > > 
                > > ---
                > > Incoming mail is certified Virus Free.
                > > Checked by AVG anti-virus system
                > > (http://www.grisoft.com).
                > > Version: 6.0.295 / Virus Database: 159 - Release Date:
                > > 11/1/01
                > >  
                > > 
                > > ---
                > > Outgoing mail is certified Virus Free.
                > > Checked by AVG anti-virus system
                > > (http://www.grisoft.com).
                > > Version: 6.0.295 / Virus Database: 159 - Release Date:
                > > 11/1/01
                > >  
                > > 
                > > 
                > > >> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara?
                > > Klik, http://www.indokado.com/
                > > >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
                > > Stop berlangganan, e-mail ke:
                > > [EMAIL PROTECTED]
                > > 
                > > 
                > 
                > ---------------------  Yang Mudah dan Menghibur
                > ----------------------------
                > 
                >  
                > 
                > Hosting menjadi mudah dan murah hanya di PlasaCom. Klik
                > http://idc.plasa.com
                > 
                > F1 Mania!! Ikuti F1 Game di Obelix Game Corner di
                > http://www.plasa.com/infotel/f1.html
                > 
                >  
                > 
                > 
--------------------------------------------------------------------------
                > -------------
                > 
                > 
                > 
                > >> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
                > http://www.indokado.com/
                > >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
                > Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
                > 
                > 



                >> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, 
http://www.indokado.com/

                >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

                Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



                


>> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


Kirim email ke