Sdr. Gunadi yang baik,
Benar yang dikatakan bung Steve haryono, semestinya
anda mempersempit riset anda,krn keberadaan lokasi
tempat tinggal kapiten tionghoa ini sangat berbeda,
walaupun memiliki fungsi yang sama di jaman kolonial.
Sdr. Gunadi yang baik,
Saya sempat melakukan sedikit riset mengenai
keberadaan kapiten tionghoa wilayah batavia, yang
makam nya sekarang berada di gang sempit (lupa nama
gangnya) di daerah Pangeran Jayakarta, org lebih kenal
dengan gang beng kong.Diangkat dari makam yg berada
disana selain juga disana merupakan tempat tinggal
kapiten pertama tionghoa di batavia dan luasnya
halamannya meliputi seluruh wilayah Pangeran Jayakarta
sekarang dan diakhiri di daerah Mangga Dua.
Untuk letak rumahnya sendiri, sudah tidak ada.
Demikian yang bisa saya bantu bung gunadi.
Terimakasih
Steeve Haryanto

--- gunadi_w <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

> wah, maaf banget, saya baru buka sekarang ini
> internetnya,, kebetulan 
> lagi sibuk banget, thank you buat teman teman yang
> mau menjawab 
> pertanyaan saya...
> 
> saya mau riset tentang kapiten ini, fengshui
> rumahnya,,.,jadi  saya 
> juga  harus mengetahui perjalanan sejarah kapiten
> tersebut, kalau 
> bisa bersama dengan tanggal lahir dan rumah tempat
> kediaman mereka 
> sekarang, serta keluarga mereka... karena
> berdasarkan ilmu yang saya 
> pelajari, posisi rumah cina tsb sangat bagus sekali
> fengshuinya, tapi 
> tetap saja semua ilmu fengshui, tetap mempunyai
> batas waktu tertentu, 
> tidak bisa selamanya...
> 
> cuma dengan melakukan penelitian tsb, akan lebih
> bisa membuktikan 
> kembali bahwa fengshui tsb adalah suatu ilmu yang
> sangat ilmiah bukan 
> mistik atau klenik.
> 
> regards
> 
> 
> 
> 
> --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, "Steve
> Haryono" 
> <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> >
> > Bung Gunadi,
> > 
> > Kalau boleh saya bertanya, anda mau riset apa
> tentang kapten cina 
> yang di Indonesia itu ?
> > Apakah kenapa bisa sampe jadi kapten ? atau
> peranan si kapten dalam 
> kehidupan masyarakat tionghoa jaman dulu ? terus
> anda mau riset 
> kapten yang mana ? di kota mana ? di pulau mana ?
> Kayaknya di jaman 
> penjajahan belanda itu ada puluhan Kapten dan
> ratusan letnan yang 
> tersebar di seluruh kepulauan Nusantara, jadi
> sebaiknya anda 
> memperkecil scope riset anda sehingga bisa membawa
> hasil.
> > 
> > Salam,
> > Steev Haryono
> > 
> > 
> > 
> >   =====
> >   From: "gunadi_w" <[EMAIL PROTECTED]>
> >   Date: Sat, 01 Sep 2007 03:35:02 -0000
> >   Subject: [budaya_tionghua] Re:Rumah gaya
> Tionghoa di MEDAN
> >   Reply-To: budaya_tionghua@yahoogroups.com
> > 
> >   adakah teman teman disini yang tahu , rumah gaya
> tionghoa selain 
> di
> >   medan,kalau di di jakarta dimana, di semarang di
> mana? kepunyaan
> >   siapa dan latar belakangnya bagaimana?
> > 
> >   saya juga mau lagi riset tentang kapiten cina
> yang di Indonesia.
> >   salah satu yang saya tahu ong tiong ham, raja
> gula, tapi saya rasa
> >   mungkin masih banyak kapiten lain di Indonesia.
> > 
> >   regards
> > 
> > 
> >   . 
> >    
> > 
> > [Non-text portions of this message have been
> removed]
> >
> 
> 
> 





       
____________________________________________________________________________________
Choose the right car based on your needs.  Check out Yahoo! Autos new Car 
Finder tool.
http://autos.yahoo.com/carfinder/

Kirim email ke