> Pernahkah kamu merasakan, bahwa kamu mencintai seseorang, meski kamu tahu
> ia tak sendiri lagi dan meski kamu tahu cintamu mungkin tak berbalas, tapi
> kamu tetap mencintainya...
 
Pernah . . .  Pernah   . . . pernah
>
> Pernahkah kamu merasakan, bahwa kamu sanggup melakukan apa saja demi
> seseorang yang kamu cintai, meski kamu tahu ia takkan pernah peduli ataupun
> ia peduli dan mau mengerti...
>
Pernah . . .  Pernah   . . . pernah

> Pernahkah kamu merasakan hebatnya cinta, tersenyum kala terluka, menangis
> kala bahagia, bersedih kala bersama, tertawa kala berpisah...
>
>
Aku pernah.....
>
> Aku pernah tersenyum meski kuterluka.....
> Karena kuyakin Tuhan tak menjadikannya untukku.....
 
cinta sejati tak ada yang merasa dilukai karena cinta sejati itu bijak dan dewasa

>
> Aku pernah menangis kala bahagia.....
> Karena kutakut kebahagiaan cinta ini akan sirna begitu saja.....
 
> Aku pernah bersedih kala bersamanya.....
> Karena kutakut aku kan kehilangan dia suatu saat nanti.....
 
tak ada sesuatu yang sempurna dan tak ada pula sesuatu yang kekal semua ada waktu nya
dan cinta yang di dasari akan kasih dan saling pengertian akan kekal hingga ajal
hingga tak ada sedih ketika harus pergi
ketakukan adalah bagian dari manusia
tapi dengan berserah diri utuh kepada-Nya
semua itu akan tampak indah dan damai
>
> Aku juga pernah tertawa saat berpisah dengannya.....
> Karena sekali lagi, cinta tak harus memiliki dan Tuhan pasti telah
> menyiapkan cinta yang lain untukku.....
>
 
"Cinta tak harus memiliki " apakah, bukankah itu sebuah ungkapan keputus asaan ?
mengapa kita tidak menilik kebalakang kenapa bisa pergi
dan apa yang bisa aku dapatkan dari masa itu
itulah ketika cinta mu telah menutupi cinta mu terhadap penciptamu
karena ke egoisan mu dan keangkuhan mu
bukan kah semua itu adalah titipan -Nya, yang
suatu saat akan di ambilnya
 

> Aku tetap bisa mencintainya.....
> Meski ia tak dapat kurengkuh dalam pelukanku, karena memang cinta ada dalam
> jiwa dan bukan ada dalam raga.
>
tapi bukankah cinta itu hadir lantaran raga atau bentuk fisik
walau kadang juga harta dan tahta,
tapi sanggup kah kita, kamu mensikapi setiap perubahan
ketika semua telah sirna
apak akan kembali ke awal yang membuat kita suka itu pa
rupakah, hartakah atau tahtakah ?
 
> Rgds,
> May Rosi Wibawa
>
>
>
>
>
> Ketawa dot Com -
http://ketawa.com/
> CV Global Intermedia - http://www.g-im.com/
> Yahoo! Groups Links
>
> <*> To visit your group on the web, go to:
>    
http://groups.yahoo.com/group/e-ketawa/
>
> <*> To unsubscribe from this group, send an email to:
>    
[EMAIL PROTECTED]
>
> <*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
>    
http://docs.yahoo.com/info/terms/
>  
>
>
>




Ketawa dot Com - http://ketawa.com/
CV Global Intermedia - http://www.g-im.com/




Yahoo! Groups Links

Kirim email ke