Dear Bung Wally,
 
Maaf saya tidak tahu bahwa buah sukun bhs Belandanya broodvrucht, tetapi sejak 
kecil tahu kalau
buah itu enak dimakan, baik dogoreng atau dikukus.
Saya akan coba cari di buku tentang buah-2an,
salam hangat,

Sentot Soeatmadji





________________________________
From: Juswan <jus...@gmail.com>
To: Wal Suparmo <wal.supa...@yahoo.com>
Cc: FPK Kompas <Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com>
Sent: Thu, July 22, 2010 9:56:08 PM
Subject: Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Re: Makan singkong (ubi kayu) saat 
kelaparan? --->  Budidayakan Pohon Sukun [Artocarpus altilis]

  
Bung Wal Suparmo,

Pohon Sukun memang tidak pernah bisa menggantikan fungsi beras sebagai 
makanan pokok.  Tetapi sukun bisa menjadi pengganti
darurat bagi para pemakan kulit singkong, nasi aking, singkong karet dan 
berbagai jenis makanan yang tidak laik pangan buat manusia. 
Bila di setiap pekarangan rumah ada pohon sukun maka akan sangat banyak 
orang yang terlepas dari bahaya kelaparan.  Marilah kita
melihat masalah sukun ini dari perspektif tersebut dan bukan sebagai 
pengganti beras secara hitam putih.

J. Setyawan

Wal Suparmo wrote:
> Salam,
> Karena itu maka buah sukun namanya BROOD=roti,VRUCHT=buah.Dan itu 
> sudah diketahui ratusan tahun yang lalu.Ya toch Dr Soeatmadji?
> Namun tanaman  atau pohon sukun tidak akan memcukupi jumlahnya untuk 
> dimakan rakyat sebagai pengganti beras.
>
> Wasalam,
> Wal Suparmo


 


      

[Non-text portions of this message have been removed]

Kirim email ke