iya deh mas haris, tar klo saya ada kbr bahagia lagi aku sharing ke teman teman 
semua.
berarti intinya kabar buruk dan yang jelek jangan disharingken yach, tar pada 
gak ingin ketularan naas, hwak..kwak..kwak....
thanks mas haris
salam harmoni




________________________________
From: Haris - <bl4ckri...@gmail.com>
To: harmonisasi-universal@googlegroups.com
Sent: Wednesday, April 22, 2009 5:13:55 PM
Subject: [HU] Re: Cerita2

wah mas Ivon kl ada berita bahagia mbok disharing toh mas ... selamat deh mas 
atas kelahiran putrinya .... semoga berbahagia ...

/haris


2009/4/21 Ivon Bimantoro <ivo...@yahoo.com>

salam harmonis juga mas ustan
iya ya mas emang kenyataannya di milis HU sekarang lg sepi atau apa karena saya 
cuma pembaca setia or emang lagi nyepi neh, hahaha...
saya mo gabung cerita2 disini biar tambah sueeer rameee.
15 hari yang lalu saya menulis di milis HU untuk minta energi kepada prakitis 
HU semua bagi istri saya yang hamil tua dan sdh waktunya tapi si jabang bayi 
nggak mau keluar keluar.. alhamdulillah berkat doa2 dan kirimin energi dari 
rekan2 semua istri saya melahirkan bayi perempuan pada tanggal 7 April 2009 
meskipun lewat bedah cesar. dan prediksi saya memang perempuan berdasarkan USG 
alamiah versi saya dan bukan USG versi ilmu kedokteran. USG saya menggunakan 
pendulum yang ujung bandulnya didekatkan 2-3cm diatas urat nadi tangan sebelah 
kiri istri saya yang sedang hamil, dengan catatan pendeteksian janin bayi bisa 
dirasakan bila ruh telah ditiupkan di janin atau umur kandungan 4 bulan keatas.
bila mas rustan atau teman teman ingin membaca tulisan saya tentang mendeteksi 
(USG) alamiah versi saya bisa baca di blog saya di :
http://iva1010anugrah.multiply.com/journal/item/9/TIPS_MENDETEKSI_JENIS_KELAMIN_JANIN_TANPA_USG
namun bila tulisan saya baik di email, di milis atau di blog tidak sefaham 
dengan teman teman saya mohon maaf karena itu sekedar berbagi pengalaman aja 
buat semuanya. malah saya berterima kasih bila ada pembenaran2 dari semua pihak 
karena dari salah satu teman blog saya yang berprofesi dokter menanyakan kepada 
saya dan itu simple sekali, begini pertanyaannya : " apakah ada 
penjelasan ilmiahnya?"
saat ini hanya tumpahan rasa bahagia yang dapat kutuang di milis ini dan 
berbagi bahagia bersama teman teman. terima kasih Tuhan, terima kasih Lord 
Metatron. didalam himpitan dan hujaman2 cobaan yang mendera keluarga kami, 
Engkau tetap mencurahkan dan limpahkan kasih sayangMu kepada kami.
salam Harmonis

Ivon Bimantoro
Semarang



________________________________
From: rustan <ruz...@gmail.com> 

To: harmonisasi-universal@googlegroups.com
Sent: Sunday, April 19, 2009 6:42:57 PM
Subject: [HU] Cerita2


Salam harmonis,

Wih milis ini sepi bener yah...  Saya mau coba meramaikan sedikit.

Tanggal 5 April kemarin, istri saya melahirkan anak saya yang kedua, perempuan 
yang cantik..

Nah ini ceritanya, istri saya kan memang tidak pernah pakai KB sejak kelahiran 
anak pertama (tahun 2006), hingga suatu saat istri saya menginginkan anak lagi, 
sebenarnya saat itu saya juga tidak ingin punya anak dulu --saya memang sengaja 
meniatkan agar istri tidak hamil, dan istri benar tidak hamil2 walaupun tidak 
pakai KB--, tapi entah kenapa pada suatu hari, pada saat setelah melakukan 
xxxx... hehe tau kan maksudnya.. tiba2 hati kecil saya mengizinkan istri saya 
punya anak lagi, tau2 bulan depannya istri saya positif....! Wah ini kebetulan 
atau tidak, saya tidak tahu... hihihi

Lalu setelah itu, istri saya ingin sekali punya anak perempuan, terus saya 
minta semoga diberikan anak perempuan, lalu bener juga... pada bulan kelima 
dokter memprediksi calon bayi adalah perempuan (setelah pemeriksaan USG), 
sampai kelahirannya pun memang perempuan, alhamdulillah....

Ini bukti kalau setiap doa kita selalu didengar dan dikabulkan Tuhan, Lord 
Metatron beserta semua mahluk cahaya senantiasa membantu kita untuk mewujudkan 
semua cita2 kita di dunia ini. Amin.


Salam harmonis,
Rustan









      
--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
Quote: 
** In this age of Aquarius, science will become religious, and religion will 
become scientific. Disagreements between science and religion will come to an 
end, and people will begin to comprehend that both spirit and matter are 
derived from the same source, and are only modifications of the One Universal 
Energy **

Milis HU Internasional: 
http://health.groups.yahoo.com/group/harmonization-universal
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke