Salam sejahtera,
Pak Basuki, senang bisa membaca email bapak. 
Senang juga ternyata para sesepuh (meminjam istilah bapak) masih mau
mendapatkan informasi tentang IAGI.

Kami sekeretariat IAGI dalam memberikan informasi dan pelayanan tentang
IAGI tidak membedakan anggota, semua kami kirim kan berita tentang IAGI,
khususnya Bulletin Berita IAGI.

Mungkin ada masalah :
1. Karena sudah pensiun bapak tidak datang ke kantor lagi, sementra
Berita IAGI terus dikirim ke kantor.
2. Atau sudah pindan rumah/kantor dan tidak menginformasikan ke
sekretariat IAGI.
3. Biasanya, apabila kami mengetahui kalo sesepuh IAGI sudah pensiun,
secara otomatis kami kirimkan ke rumah. Namun apabila kami kirimkan ke
rumah dan pos mengembalikannya ke sekretariat, kami tidak kirimkan lagi.

Pak Basuki, Berita IAGI (atau berita lainnya, seperti circular, flyer,
informasi lain)dikirim ke semua anggota walaupun tidak membayar iuran
anggota. Kecuali Majalah geologi Indonesia (MGI) hanya kepada oanggota
yang bayar iuran.


Salam
Benz (Berita IAGI)





-----Original Message-----
From: basuki puspoputro [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: 01 Nopember 2005 11:43
To: iagi-net@iagi.or.id
Cc: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [iagi-net-l] fee untuk pensiunan

Hatur nuhun leres pisan. Mangga diperjuangakn. Kumaha
PP? Satu hal lagi. Para sesepuh sering bicara dengan
saya menyatakan akan merasa senang kalau mendapat
warta mengenai IAGI. Mungkin ini karena alamat mereka
di data base IAGI sudah tidak ada lagi atau mereka
tidak memperbarui alamat kalau sudah pindah.Lagian
(maaf) mereka "lupa" bayar iuran. Kumaha Abah jalan
terbaiknya  supaya silaturahmi tetap berjalan?
Salam,
Basuki Puspo
--- [EMAIL PROTECTED] wrote:

> Pak Basuki,
> Maksud Mas Yanto si Abah teh mau memperjuangkan yang
> betul-2 pensiun,
> bukannya pensiunan dari Pertamina terus masih aktif
>cut by BP

Send instant messages to your online friends
http://uk.messenger.yahoo.com 

---------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
---------------------------------------------------------------------

---------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
Komisi Sedimentologi (FOSI) : Ratna Asharina 
(Ratna.Asharina[at]santos.com)-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi(sunardi[at]melsa.net.id)
Komisi Karst : Hanang Samodra(hanang[at]grdc.dpe.go.id)
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo(soeryo[at]bp.com)
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin(ridwan[at]bppt.go.id atau [EMAIL PROTECTED]), 
Arif Zardi Dahlius(zardi[at]bdg.centrin.net.id)
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono(anugraha[at]centrin.net.id)
---------------------------------------------------------------------

Kirim email ke