Wah makasih banyak buat komentarnya, makasih juga buat yang udah rate
dan kasih komentar di market :D

Iya kita juga dulu sempat terpikir ke arah sana, tapi kita juga mau
realistis sama pola pengguna. Yang ada dalam pikiran kami adalah,
biasanya orang-orang yang menggunakan kereta itu lebih statik.
Misalnya tinggal di depok, terus kerja di sudirman, rata-rata
travelnya berarti hanya dari stasiun depok ke dukuh atas. Info yang
penting dan rutin di akses bagi mereka adalah jadwal kereta, jam
mereka harus ada di stasiun tersebut.

Nah berhubung kami bukan 'AnKer' sejati, jadinya input2 seperti ini
bermanfaat nih untuk ngasih gambaran, penggunaan apps-nya yang paling
nyaman :D Kalau ternyata pola-nya lebih banyak yang seperti busway,
gak ada salahnya juga untuk di evolve-kan ke arah sana. Thanks yah.


Cheers,

Abangkis


2010/9/1 hanafi android <andr...@sitkasoft.net>:
> udah tes... jalan di SPICA
> yang train schedule, mau komen :
> apa ndak lebih baik kaya trans-jakarta ?
> kita masukin stasiun asal sama stasiun tujuan trus muncul info kita bisa
> ambil line mana,
> sukur2 bisa disinkronkan sama jam di HH... jadi ada info, misal :
> anda bisa ambil kreta line Jakarta-Depok AC jam : blah-blah
> Jakarta-Bojong expres jam : blah-blah
> *rumit mustinyah, ditambah jadwal KRL yang gak pernah fix apalagi hari jumat
> sore :p *
> On Wed, Sep 1, 2010 at 4:59 PM, Defriando Riza <defriando.r...@gmail.com>
> wrote:
>>
>> sip bro..tak download dl..
>>
>> On 1 Sep 2010 16:56, "Renner Chen" <rc.milest...@gmail.com> wrote:
>>
>> Nice info... sukses terus untuk team nya ya.
>> Coba download dulu, nanti review baru report lagi kemudian yah.
>>
>> --
>> "Indonesian Android Community [id-android]"
>>
>> Join: http://groups.google.com/group/id-android...
>>
>> --
>> "Indonesian Android Community [id-android]"
>>
>> Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
>> Moderator: id.andr...@gmail.com
>> Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
>> ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
>> ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
>> ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729
>
> --
> "Indonesian Android Community [id-android]"
>
> Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
> Moderator: id.andr...@gmail.com
> Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
> ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
> ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
> ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729
>



-- 
http://www.mreunion.net/
twitter : @mreunion
blog : mreunion.wordpress.com
Jangan lupa ikut survey android di :
http://www.mreunion.net/downloads:dlapk/MySurvey.apk

-- 
"Indonesian Android Community [id-android]" 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

Reply via email to