Taroklah ada  sebuah soal  untuk murid kelas IV SD:
MATEMATIKA :
     Sebuah keluarga yang terdiri dari ayah, ibu, dan tiga orang anak. Pada
Idul Fitri tahun ini masing-masing mengeluarkan zakat Fitrah sebesar 2 1/2
KG Beras. Harga setiap Kilogram beras adalah Rp. 3.000
     Berapa uang yang harus disediakan oleh keluarga tersebut?
===============================
     Menyimak contoh soal di atas, apakah pelajaran MATEMATIKA selama
Ramadhan perlu diliburkan juga? Soalnya tahun ini sekolah selama Ramadhan
diliburkan.

Salam,

Nasrullah Idris








Kirim email ke