Teman2 IT Center saya punya masalah nih

2 hari yang lalu saya mengganti power supply salah satu user saya
yang mempunyai masalah sering hang apabila load UPS sedang down tiba-tiba.
setelah saya ganti kemudian saya test ternyata harddisk di dalam CPU tersebut 
minta di boot dg CD booting.
Saya check di BIOS.
Saya pikir itu karena harddisk saya belum terdetect d BIOS
pas saya lihat ternyata bertuliskan Primary IDE 0 : (T;48094(((((((((((((((
ukuran files naik menjadi : 1269.80 GB atau 12 TB (aslinya Seagate 40 GB).
Gileeee....
Saya dah coba jadiin slave untuk masuk ke harddisk tsb tetapi ada tulisan :
"the disk in drive ??? is not formated, do you wan format it"
kalo saya ceck d properties ekstension filenya adalah "RAW"

waktu saya pernah kejadian kaya gini tetapi di harrdisk saya pribadi.
waktu itu saya langsung format (file saya hilang semua hik... hik...)

Pertanyaan saya adalah:
ada ga cara atau instruksi untuk mengembalikan kondisi harddisk tsb biar normal 
????
terus ada software khusus nya ga agar data nya ga hilang ????
karena data nya lumayan penting.

o y sampai saat ini harddisk tersebut belum saya format.
 


thanx 'n regards
 
-NikoJona/freaky2-


      
____________________________________________________________________________________
Never miss a thing.  Make Yahoo your home page. 
http://www.yahoo.com/r/hs

[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke