The_Eye_In_The_Sky wrote:
> 
> Tapi kebetulan kurang cocok dipakai untuk saya. Soalnya prefetch ini
> ketika mengisinya, banyak membaca hard disk, dan di saat hard disk ini
> dibaca, CPU usage mencapai 80-100%.
> Rada rada annoying, click Thunderbird (Not Responding), Total Commander
> (Not Responding).

Hmm...mungkin bukan masalah Superfetch, tapi background indexing? Coba 
download Search 4.0 (KB940157) di situs Microsoft atau disable Search di 
Control Panel, Administrative Tools, Services.

Jalankan juga Windows Update (Control Panel, Check for Update). Kadang 
ada beberapa update untuk stabilitas yang tidak di download secara 
otomatis alias optional.


> You are right, tidak ada paging, berarti memang isi SuperFetch langsung
> di purge out ketika ada real usage dari VM.
> Tapi ternyata saya ada masalah baru. Kebetulan 2 VM ini adalah Open
> Solaris dan Solaris 10.
> Ketika diisi Open Solaris, masih OK OK saja. Tapi ketika menjalankan
> satu VM saja dengan Solaris 10 x86, walau memory masih free, tapi CPU
> Utilization benar benar habis. Click Thunderbird (Not Responding), Total
> Commander (Not Responding), Firefox (Not Responding).. huaduh.
> 

Coba lihat di Task Manager, siapa yang menggunakan processor paling 
besar, host atau guest?


> Oh yah saya pakai VirtualBox 2.0.2, tapi perbandingannya antara 3 laptop
> saya:
> a. Acer 2310 --> Intel Core Duo, RAM 2 GB, OS Windows XP SP3, bisa
> running 2 x VM Solaris 10 x86, masing masing 600MB RAM allocated
> b. Acer 4520 --> AMD Athlon 64X2 (puanas jek), RAM 4GB, OS Ubuntu 8.04
> AMD64, bisa running 3 x VM Solaris 10 x86, masing masing 1GB RAM allocated
> c. Fujitsu 6520 --> Intel Core 2 Duo, RAM 4GB, OS Windows Vista 64 bit,
> running 1 x VM Solaris 10 x86,  1GB RAM allocated. Lha kok kepayahan yah.
> 
> 


Kalau di Vista 64-bit sih saya bisa running 2 VM, masing-masing alokasi 
1.2GB. Saya dual-boot Vista 32-bit dan 64-bit. Untuk Guest, saya pakai 
Windows 2003 dan XP. Tapi laptop saya pakai processor T9300, 2.5GHZ, itu 
pengaruh kali yah..hehe...

Oh, ya, pada saat startup Guest, saya langsung jalankan 2 VM. Utilisasi 
processor ngga sampai 100%, jadi host masih bisa browsing atau email.


Mungkin ini juga masalah di VirtualBox? Waktu jaman VirtualBox 1.x, saya 
pernah baca review-nya, katanya memang performa Virtual Disk dia lebih 
lambat dibandingkan kompetitor seperti VMWare atau Microsoft. Coba aja 
sebagai perbandingan VMWare Server 2.0 atau trial 30 hari VMWare 
Workstation 6.5.

Saya belum coba lagi VirtualBox, apakah dia ada setting untuk memaksa 
Guest untuk tidak swapping ke paging file Host? Kalau VMWare Server dan 
Workstation kan memang ada setting spesifik untuk itu.

Salam
Albert


------------------------------------

-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke