Re: [JUG-Indonesia] [Tanya] List ? di Hibernate..

Sat, 14 Mar 2009 17:56:25 -0700

@ifnu

mas ifnu thank's yach buat masukannya ^^..
ternyata saya mencari object-nya tidak pada index dari array object tersebut
^^...
mo tanya juga donk..
sorry OOT :) ..
klo Array Of Object tersebut "dijadikan dataSource"nya  jasperreport gimna
yach?..
kebetulan saya pakai Struts2..
misalkan saya ingin menampilkan laporan dengan format berikut :
| No | Kode Jurusan | Nama Jurusan |

1.) klo menggunakan HQL : "From Jurusan j" (dimana menggunakan fetch type
eager hibernate)
kemudian "dibungkus" dengan : List<Jurusan> dataJurusan
=jurusanManager.getAll();
kemudian set dataSource jaspernya :
dataJurusan
klo dengan cara ini laporan yang saya inginkan bisa ditampilkan, namun
konsekuensinya Query ke DBnya jd banyak banget T_T...

2.) klo menggunakan HQL : "Select j.kodeJurusan, j.namaJurusan From Jurusan
j"
kemudian "dibungkus" dengan : List<Jurusan> dataJurusan
=jurusanManager.getPartAll();
yang dihasilkan kan Array Of Object yach..
kemudian saya set dataSource jaspernya :
dataJurusan
klo dengan cara seperti ini laporannya hasilnya null-null-null semua..
apakah field di jasperreportnya harus diubah menjadi $F{dataJurusan.[0]}
dst. ?..
saya sudah coba seperti itu namun Laporannya tidak bisa ditampilkan (error)
T_T ..

3.) kemudian saya coba ubah dengan menggunakan collection BidiMap,
DualHashBidiMap..
dengan menggunakan koneksi JDBC T_T, seperti ini : ..
rs=stmt.executeQuery("select KodeJurusan, NamaJurusan From Jurusan");
BidiMap collection;
        collection.clear();
        while(rs.next())
        {
                collection = new DualHashBidiMap();
                collection.put("KodeJurusan",rs.getString("KodeJurusan"));
            collection.put("NamaJurusan",rs.getString("NamaJurusan"));
              data.add(collection);
        }
        System.gc();

kemudian saya set dataSource jaspernya :
data
klo dengan cara ini juga bisa menampilkan dengan bentuk laporan yang saya
inginkan..
menurut saya dengan cara ini membutuhkan memori yang cukup banyak.. karena
"selalu" menciptakan object baru T_T..

kira-kira gimna yach?..
mohon pencerahannya yach..
terima kasih sebelumnya :) ..


-- 
View this message in context: 
http://www.nabble.com/-Tanya--List%3CObject%3E---di-Hibernate..-tp22479108p22519021.html
Sent from the JUG Indonesia mailing list archive at Nabble.com.

Reply via email to