hallo Linuxer

> CACHE MISS bukan error.
> MISS artinya, data yang diminta tidak ada dalam cache, dan data harus
diambil
> dari internet.

:-) Ada tips untuk mengurangi tingkat frekuensi cache miss?? Apa harus
dengan memperbesar cache??
BTW, yang saya lihat itu bener ERROR bukan MISS :-) Saya juga heran kok
ERROR bisa sampe 40%-an?? Kalo kita lihat di access.log, memang ada entry
"Error parseUrl......", ada yg bisa menjelaskan sebabnya??

> Dengan kata lain lagi, kalau link internet tetap, maka kita udah pakai
link
> sekitar 3 kali bandwidth kita :-)

memang user2x di tempat saya cukup agresif :-))

> 0.03% belum masalah.
> Mungkin servernya timeout betulan :-)

dari yg saya amati, uplink kita memang crowded, dan saya kira ini salah satu
penyebab utama

BTW, PC yg saya jadikan proxy ini masih kelas Pentium biasa, dgn hard disk
sekita 4-6 giga (DMA 33). Saya berencana untuk pakai RAID 5 dan reiserfs,
apakah ini efektif untuk enhance perfomance??

> Sebenernya, problemnya apa sih?

1. Squid terasa lambat dalam respons
2. sering ERROR (menurut access.log)

Regards

Mulyadi


-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Kirim email ke