----- Original Message -----
From: "Muhammad Reza" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, September 30, 2002 12:43 PM
Subject: [admin] qmail domain problem..


>
> Dear Milis
>
> Sebelumnya saya mohon maaf klo sudah pernah ditanyakan...
>
> saya punya masalah dengan instalasi qmail di
> salah satu server saya.
>
>  qmail-1.03+courier-imap-1.53+sqwebmail-3.3.7 di install di
> mesin redhat-6.2
> qmail di compile sesuai dengan guide di life with qmail

diasumsikan anda juga sudah menggunakan checkpassword-0.90.tar.gz.

> dengan perintah
> ./config-fast www.domain.web.id (FQDN)

kalau www.domain.web.id itu FQDN, anda cukup melakukan ./config saja...
nanti biarkan script yg memeriksa ke DNS bahwa hostname tsb memang FQDN.

> DNS Server ada di ISP, entry MX nya sebagai berikut.
> domain.web.id     864000     IN MX  30 corp3.cbn.net.id
> domain.web.id     864000     IN MX  10 mail.domain.web.id
> domain.web.id     864000     IN MX  20 www.domain.web.id

tapi hostname anda utk mail server sebaiknya jangan menggunakan www, supaya
tidak rancu dg website anda.

> Sebelumnya memang sudah ada mail server yang jalan under
> Microsoft.
> di mesin mail.domain.web.id

OS microsoft atau linux sbg platform utk mail server pada dasarnya sama saja...
dia hanya OS saja...

> semua installasi berjalan lancar tanpa error, qmail bisa
> terima dan kirim email lokal dan internet,
>
> masalahnya; alamat email untuk qmail-server saya menjadi
> [EMAIL PROTECTED]
> bukan [EMAIL PROTECTED]

kalau entry MX utk domain.web.id seperti diatas, seharusnya kalau saya kirim
email dari yahoo ke [EMAIL PROTECTED] pasti akan diterima.
kalau bounced back, anda mustinya lihat error message yg ada di email bounce
tsb.


> cat /var/qmail/control/rcpthost: www.domain.web.id
tambahkan
domain.web.id

tambahkan juga pada /var/qmail/control/locals
domain.web.id

untuk lebih jelasnya lihat http://www.lifewithqmail.org/lwq.html#configuration

regards,
agi





-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Kirim email ke