Untuk instalasi pure wine, windows memang tdk diperlukan. tapi untuk utk menjalankan program windows yg dibuat dgn vb, diperlukan instalasi VB Runtime. cara install program di wine tinggal ketik "wine <file setup.exe>". setelah itu di config tinggal tambahkan dlm section [dlloverride], vbrun300.dll=native, builtin (ini contoh).

anyway seperti kata mas sianto, jgn pake wine yg ngikut di distro, udah agak ketinggalan. coba ambil yg terbaru di websitenya. Soal instalasi dgn versi codeweaver lebih dulu, buat saya ngga perlu (ini buat saya aja yah, bukan berarti itu salah) soalnya saya sendiri langsung pake instalasi yg pure dari winehq.

Soal step by step ... waduh gimana yah .. soalnya waktu bikin juga serabutan :) trial & error ...


Iwan Kilis Kawanua Networks

Sianto Kusuma wrote:
mas Iwan,
saya tidak memiliki windows yg terinstall (ini utk kantor krn terkait dengan lisensi) , saya sudah menginstall Wine 20030115 dan lib-nya yg include dari distro Mandrake 9.1. Masalahnya saya belum tahu cara menginstall program under Windows ke dalam wine nya. tolong Step by step dong bisa jelas, saya sudah liat-liat di help documentnya tapi kurang nangkep (maklum buta huruf he he he )
terima kasih atas pencerahannya


Sianto Kusuma
[EMAIL PROTECTED]

On Monday 06 October 2003 16:55, Iwan Kilis wrote:

wah kurang jelas permasalahnnya, anda menjalankan pure wine ato memiliki
windows yg terinstall ?

tolong di lampirkan konfigurasi wine and (~/.wine/config) milik anda
juga error message nya.

untuk dokumentasi dan troubleshooting bisa juga anda dapat dari
www.winehq.org dan forum yg terdapat disitu.

BTW, bisa juga menggunakan Virtual Machine seperti kata sdr Royke, namun
semua tergantung pada kebutuhan. Dgn VM anda tidak dapatmenggunakan
aplikasi dgn direct acces hardware.

Saat ini saya menggunakan Wine 20030911 on Slackware 9.0. Bisa
menjalankan IE 6, MS OFFICE XP (dgn instalasi yg njelimet &
berulang-ulang :), Game Counter-strike, Nero & Photoshop, oh ya Mirc yg
paling mulus instalasinya heheheh


Iwan Kilis Kawanua Networks

Sianto Kusuma wrote:

Mas Iwan , saya masih baru menggunakan linux dan wine. tolong step by
step apa yg harus saya lakukan. wine sudah saya install dari source
distro Mandrake 9.1, saya cuma biosa jalankan wine notepad. Bagaimana
saya menginstall program under windows (VB) ke dalam hard disk dan
bagaimana menjalankannya ? Terima kasih atas pencerahanmnya

Sianto Kusuma

On Friday 03 October 2003 19:12, Iwan Kilis wrote:

Bisa, karena wine akan menggantikannative windows dll dengan miliknya
sehingga program yg berjalan diatas wine akan mengangap bahwa wine ada
lah windows ... tapi wine seperti namanya bukan lah emulator sehingga
tidak ada translasi (emulasi) instruksi CPU, tapi pure win32 API yg di
compile untuk running diatas windows.

BIsa juga coba winelib kalo program vb yg anda miliki masih ada
source-nya, dengan winelib anda bisa kompilasi program untuk win32
diatas linux dan running tanpa wine (mirip cygwin).

Iwan Kilis
Kawanua Networks

Sianto Kusuma wrote:

Mas willy , maksud saya ada program yg dibuat di VB dicompile kemudian
sesudah kita punya Wine bisa kaga program VB (under Windows) di install
dan dijalankan di linux ??? bagaimana caranya , sedangkan tidak ada
windows di system saya ?

On Thursday 02 October 2003 21:12, Willy Sudiarto Raharjo wrote:

-----BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-----
Hash: SHA1

yang betul adalah digit ke 2, yaitu 4. Versi stabil terbaru itu
2.4.x, sedangkan untuk versi stabil berikutnya adalah 2.6.x yang akan
segera muncul. Biasanya, versi yang digunakan pada suatu distro
adalah versi stabil, hanya beda rilis aja, jadi jangan khawatir.

backup data terlebih dahulu
siapkan disk boot dan CD distro
(untuk jaga2 aja)

tidak semua program under Windows dapat dijalankan melalui Linux,
namun sampai saat ini jumlahnya semakin besar.

kalau memang programnya for Linux, kenapa gak isa diinstall?


Salam, Willy Sudiarto Raharjo NIM : 22012626 - UKDW http://www.informatix.or.id/willy


beberapa buku menyatakan angka ganjil pada digit ke-3 (21) menyatakan kernel versi development, ada juga angka ganjil pada digit ke-2 (4) menyatakan versi development kernel saya itu versi develop apa versi yg stabil ?

3. Bagaimana cara dan tindakan persiapan utk melakukan update kernel
?

5. Bila saya sudah menambahkan Wine ke sistem saya apakah program2
under  Windows dapat dijalankan walaupun saya hard disk saya tidak
dual boot ? Jika punya CD program Wins dapat diinstall ke linux juga
?

-----BEGIN PGP SIGNATURE-----
Version: PGP 8.0.2

iQA/AwUBP3wyW8TucFRdiNbEEQJJ2ACgxvc/haTDb5QzevpS/YbFd2PlzlQAn08n
Owe29sDJvVjlblPIlYHzWa/T
=TUrn
-----END PGP SIGNATURE-----






-- Berhenti langganan: [EMAIL PROTECTED] Arsip dan info: http://linux.or.id/milis.php



Kirim email ke