Hi all,
Saya memakai Mail Scan v.2.30J
Kemaren ada e-mail yang masuk tapi oleh si MailScan ini
ditahan dengan pesan "Reserved Attachment found...bla..bla..bla.."
Padahal attachment tsb cuma file Excel biasa, dan tidak ada
virusnya, tetapi memang nama filenya agak aneh spt ini
"DATA.10.12.01.XLS"
Apakah karena terdiri lebih dari satu titik (dot) makanya
file tsb dianggap semacam virus ato bagaimana?
Memang sih message aslinya tidak didelete oleh MailScan,
jadi masih tetap bisa dibaca. Tetapi hal ini kan jadi agak
mengganggu, jadi apakah ada solusinya?

Terima kasih banyak.




-- 
--[MDaemon-L]--------------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.
Arsip        : <http://mdaemon-l.dutaint.com>
Moderator    : <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
Unsubscribe  : <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
Subscribe    : <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
Latest Vers. : 5.0.4
--[POWERED BY MDAEMON!]----------------------------------------------

Kirim email ke