kayaknya ini dua hal yg berbeda, yg satu rekening margin yg bunganya tahunan 
18%,
yang satunya lagi RTL yg bunganya harian 0,2% sejak T+3.

kata2nya, kalo ditawarin rekening margin, gede tuh asetnya :D




  ----- Original Message ----- 
  From: arfian yuddy 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Wednesday, October 28, 2009 1:40 PM
  Subject: Re: [ob] Rekening margin IPOT


    


  Terlalu berisiko ko...saya sdh kena margin call dari YP..kapok dah n mau 
pindah sekuritas..krn mereka bs seenaknya jual saham kita dgn berlindung dari 
perjanjian pembukaan rekening. Setahu saya masing masing sekuritas py rasio 
antara margin yg dipakai nasabahnya dengan modal sendiri..ga tau apa 
namanya....kmrn orang2 YP bilang kalo mrk dah kena peringatan Bappepam..bener 
ato ga nya saya kurang tahu...
  Tadi pagi sy jg dengar berita kalo Mand***i Sec di somasi nasabahnya krn 
jualin saham reponya tanpa sepengetahuan ybs. kalo ga salah saham BMRI sebanyak 
8 juta lmbar (saya lupa jml pastinya..)..pokoknya ati ati aja bos..



------------------------------------------------------------------------------
  From: "kokol...@yahoo.co.id" <kokol...@yahoo.co.id>
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
  Sent: Wed, October 28, 2009 1:03:50 PM
  Subject: [ob] Rekening margin IPOT

  Rekans sekalian..
  Mau nanya dong..ada yang punya rekening margin di ipot ga? Saya di tawari 
oleh marketing ipot utk buka rek margin dgn bunga 18 persen per tahun..belum 
sempat tanya detail si..kalau ada yg sudah pengalaman dg rek margin ipot mhn 
sharing nya..selama ini saya kalo pake margin cuma jadi trader T+3..making 
money without money kata jendral..siapa tau dgn rek margin jika ihsg sudah 
kondusif akan lebih menguntungkan dibanding sekedar trader T+3..
  Tks..
  Sent from my BlackBerry® powered by Bakrie Group

  ------------------------------------

  + +
  + + + + +
  Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus 
  kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
  + + + + +
  + +Yahoo! Groups Links







  

Kirim email ke