Perjalanan IV [4]/The Journey IV [4]
 

Maka kulanjutkan Perjalananku.

 

QUR'AN

 

Qur'an disebutkan oleh Qur'an sendiri adalah "hudalinnas" atau 
"hudalilmuttaqin".

Ialah petunjuk bagi manusia........seluruh manusia.

Baik-pun itu Islam, Kristen, Budha, Hindu, Kong Hu cu, dlsb.

Bahkan orang kafirpun, termasuk di dalam "nas", 'manusia'.

Manusia terdiri dari jasmani dan ruhani.

Maka petunjuk bagi manusia, mestilah ada yang untuk petunjuk dari sisi jasmani 
atau lahiriyah, dan ada petunjuk untuk mengatur Ruhani manusia.

Qur'an adalah sesuai wujud manusia.

 

Dan bagi orang-orang yang bertaqwa.

Bagi orang-orang yang bertaqwa inilah yang istimewa petunjuknya.

 

Di salah satu hadits disebutkan,"Inna Qur'an dhohiron wa Bathinan".

Sesungguhnya Qur'an ada Dhohirnya dan ada Bathinnya".

Ada makna tersurat, ada makna tersirat dan ada makna satu lagi.

 

Disebutkan dalam S. Hasr ayat 21...(Silahkan mbukak Qur'an),

"Seandainya Qur'an itu Kuturunkan di atas gunung, niscaya gunung itu akan 
hancur karena hormat dan takutnya".

 

Qur'an yang manakah itu ??????

 

Kalau Kitab Qur'an yang biasanya kita kenal itu, khok saya simpan dalam 
lemari,lemarinya ndak hancur lebur tuh....he...he...he...

 

Lalu Qur'an yang manakah itu ???

 

Inilah yang dikatakan oleh sebagian ahli sufi, bahwa selain ada arti yang 
tersurat, juga ada yang tersirat, dan juga ada satu lagi, yaitu yang tersuruk.

 

Contoh,

Ayat "Bismillahirrohmanirrohim".

Arti tersuratnya,"Dengan Nama Alloh Yang Maha Pemurah dan Maha Penyayang".

 

Tersiratnya..he..he..he ....(menggunakan bahasa manusia)

bukan dengan kata "Dengan Nama.....", melainkan dengan kata " Atas Nama.......",

 

Tersuruknya....wah ini yang sulit........bayangkan saja....jika saya 
katakan.....4 sungai di dalam surga mengalir melalui ayat ini.......

Sungai Air jernih, Sungai madu, sungai susu, dan sungai Arak.

Sederhanakan begini,

Arti tersurat, sudah sama-sama kita tahu dan faham.

Arti tersirat, mestilah dicari.

Arti tersuruk adalah masalah hikmah.

 

Qur'an adalah Kumpulan Peta-peta perjalanan Jiwa.

Peta-peta untuk menunjukkan pada kita kemana kita mesti melangkah.

Tiap - tiap ayat, mestilah mengacu pada satu tujuan,

 

Maka pahamilah, bahwa meskipun ayat-ayat di dalam Qur'an ada yang seolah 
diulang,

Pastilah itu mengandung arti-arti tersendiri.

Bahkan,susunan huruf, penomoran ayat, jumlah ayat, semuanya mengandung makna 
dan arti tersendiri.

Alloh adalah al-Hisab, MAHA PERHITUNGAN.

 

Qur'an terjaga keasliannya mulai dari jamannya Muhammad, sampai nanti akhir 
jaman.

 

Karena Qur'an itu wahyu ilahi,

seandainya seluruh manusia yang hafal Qur'an dibunuh,

seandainya seluruh kitab-kitab Qur'an di bakar,

di seluruh dunia ini,

 

Jibril akan terus menyampaikan berita Qur'an pada siapa yang dikehendaki oleh 
Alloh.

 

Secara keilmuwanpun, 

secara ilmiah, 
para ahli tidak dapat membantah bahwa Qur'an, 

adalah otentik mulai jamannya Nabi Muhammad sampai sekarang, 
tetap dan tidak berubah,

Karena belum lama sejak Nabi wafat, 

masih banyak yang mencatat, 

masih banyak yang menghafal, Qur'an sudah dibukukan.

 

Di dalam ayat Qur'an,

ada 29 ayat yang terjemahnya tidak ada.

Arti tersuratnya tidak ada.

Alim Lam Mim....

Alif Lam Ro....

Ha Mim....

Kaf Ha Ya 'Ain Shod

Ha Mim 'Ain Sin Qof

Nun

Yaa Sin

Tho 'Ha

 

tetapi ayat-ayat ini mengandung arti yang tersirat dan juga arti yang tersuruk.

 

Tapi bagaimana dengan Yaa Sin, Kaf Ha Ya 'Ain Shod, Nun,

'Ha Mim 'Ain Sin Qof. Atau yang lainnya ????

 

Atau arti tersuruk dari ayat-ayat yang lainnya ????

 

Mengapakah Ayat Nur, sering oleh ulama tasawuf disebut pembuka jalan ke Alloh 
????

 

Mengapa Surat Al Alaq sering sering disebut oleh ulama tasawuf sebagai surat 
PENGANGKATAN KENABIAN ????

 

Mengapakah dikatakan,

104 kitab yang turun, ngumpulnya di 4 kitab.

Taurat, Zabur, Injil, dan Qur'an.

Dan 4 Kitab tersebut, ngumpulnya di Qur'an,

dan Qur'an ngumpulnya di Fatehah, Ummul Kitab,

Dan Fatehah sendiri ngumpulnya di ayat Bismillahirrohmanirrohim,

Dan ayat Bismillahirrohmaniroohim ngumpulnya di Ba',

dan Ba' ini kembali lagi ke Alif....

Mengapa ?????

 

Bukankah sama-sama kita ketahui bahwa, bahwa Sin di dalam Bismillah nulisnya 
dipanjangkan.

Hanya untuk Bismillah ..Mengapa ??

Dan mengapa huruf awal bismillah yang katanya Ba', tapi khok depannya huruf 
agak panjang....khok seperti huruf Alif digabung dengan depannya Ba' ...mengapa 
??

Padahal huruf Alif tidak bisa digabung dengan huruf lain.....katanya ????

 

Pahamilah, bahwa apa yang akan kusampaikan padamu, hanyalah berupa 
pengertian-pengertian, yang jauh dari hakekat kenyataannya arti yang tersuruk.

 

Pahamilah bahwa begitu kita masuk dalam arti yang tersuruk, maka akan timbulah 
PENGERTIAN, maka akan timbullah DAYA dan KEKUATAN KETUHANAN, maka akan 
timbullah yang namanya MERASAKAN KEBENARAN.

 

Baiklah.....

Sebagian,

atau Sedikit hal,

akan saya ceritakan di lanjutan Perjalanan IV ini.

 

bersambung..

THE JOURNEY IV (4)

 

I will continue my journey.

QUR'AN

 

 

Qur'an has been called by Qur'an itself as "hudallinnas" or "hudallilmuttaqin".

It is the guidance for mankind.. All of mankind.

Either Moslem, Christian, Buddhist, Hindu, Confucian and so on.

Even the unbelievers, is included in "nas", mankind.

 

Human consists of physical and spiritual.

So the guidance for humankind must also have guidance for physical as well as 
spiritual, and there must be guidance to govern the spiritual side of humankind.

Qur'an is appropriate to the existence of humankind.

 

So also for the pious. 

For the pious is the extraordinary guidance, it gives.

 

In one of hadist mentioned, "Inna qur'an dhohiron wa bathinan".

Indeed for Qur'an there is the outward as well as inward.

 

There is explicit meaning, there is implicit meaning and there is another 
meaning.

 

As mention is QS Al-Hashr verse 21.. (Please open the Qur'an)

"Had We sent down this Qur'an on a mountain, you would surely have seen it 
humbling itself and rent asunder by the fear of Allah."

 

Which Qur'an is it?

 

If it was the Qur'an that we usually know, why is it that I keep in the 
cupboard, but the cupboard itself is not melted away.. He.. he.. he..

 

Then which Qur'an is it?

 

Ithis what is said by some of sages, that besides the explicit meaning, there 
also is implicit meaning and there is another meaning, it is the hidden.

 

For example,

The verse of "Bismillahirrohmanirrohim".

The explicit meaning is "In the Name of Allah, for the most Gracious and the 
most Merciful"

 

The implicit meaning.. he.. he.. he. (using the human language) not with the 
word "In the Name .." But rather "On the Name. "

 

The hidden meaning. well this is the difficult part. just imagine. 

if I said. 4 rivers in heaven have flowed through this verse...

River of Clear Water, River of Honey, River of Milk and River of Wine.

 

Simply put,

The explicit meaning, we all have known and understand.

The implicit meaning must be found out.

The hidden meaning is a matter of wisdom.

 

Qur'an is collection maps for the journey of the soul,

The map that shows us where we must walk. Every verse must be intended for one 
purpose.

 

Please understand it, that even though the verses in Qur'an seemed to be 
repeated,

Surely is containing their own meaning.

Even the structure of letters, the numbering of verses, sum of all the verses 
have their own meaning. 

Allah is al-Hisab, The Ever Calculative.

 

Qur'an is guarded on its originality from the time of Muhammad to the very end 
of the Days.

 

Because Qur'an is the Divine Revelation,

If all the mankind that memorize Qur'an were killed, if all the Book of Qur'an 
were burned, in this whole world,

 

Jibril will continuously extend the message of Qur'an to the whoever chosen by 
Allah.

 

>From scientific point of view, scientifically, "the experts can not deny that 
>Qur'an is authentic from the time of Muhammad until now, "the same and never 
>change,"

Because not long after The Prophet passed away, there were many who memorize 
it, Qur'an has been written down.

 

Inside Qur'an, there are 29 verses that has no translation.

There is no meaning on the verse.

Alif Lam Mim..

Alif Lam Ro..

Ha Mim.

Kaf Ha Ya 'Ain Shod

Ha Mim 'Ain Sin Qof

Nun

Yaa Sin

Tho 'Ha

 

But these verses have implicit meaning and also the hidden meaning.

But what about Yaa Sin, Kaf Ha Ya 'Ain Shod, Nun, Ha Mim 'Ain Sin Qof. Or the 
others???

 

Or hidden meaning of other verses???

 

Why is it that Nur Verse, often mention by the wise as the opening way to 
Allah???

 

Why is it that Surah Al Alaq is often mention by the wise as the verse of 
PROPHECY ELEVATION???

 

Why is it said that,

104 Revelation Books gathered in the 4 Books, 

Taurah, Zabur, Bible and Qur'an.

And the 4 Books themselves gathered in Qur'an, 

And Qur'an is gathered in Fatehah, Ummul Kitab.

And Fatehah itself is gathered in the verse Bismillahirrohmanirrohim.

And the verse Bismillahirrohmanirrohim is gathered in Ba' 

and the Ba' is back to Alif..

Why????

 

Don't we all know that Sin in Bismillah the way we write it is lengthen,

Only for Bismillah. Why??

And why the beginning letter of Bismillah that is Ba'

but then after letter is the lengthened one.

Why as if the letter Alif were combined with the after letter Ba'?

Whereas the letter Alif can not be combined with other letter. it said???

 

Please understand that what I will tell you is only in the form of 
understanding, which is far away from the actual substance of the hidden 
meaning.

 

Please understand, that once we enter the hidden meaning, it will emerge the 
UNDERSTANDING, then it will emerge the STRENGTH and          POWER of DIVINITY, 
then it will emerge what is called FEEL THE TRUTH.

 

Alright.. Partly, or a few hal, I will tell in the next The Journey IV.

 

tobe continued

regards,

www.huttaqi.org

 


[Non-text portions of this message have been removed]



------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~--> 
Give the gift of life to a sick child. 
Support St. Jude Children's Research Hospital's 'Thanks & Giving.'
http://us.click.yahoo.com/lGEjbB/6WnJAA/E2hLAA/BRUplB/TM
--------------------------------------------------------------------~-> 

***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg 
Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. www.ppi-india.uni.cc
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Lihat arsip sebelumnya, www.ppi-india.da.ru; 
4. Satu email perhari: [EMAIL PROTECTED]
5. No-email/web only: [EMAIL PROTECTED]
6. kembali menerima email: [EMAIL PROTECTED]
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 



Kirim email ke