TEBET (Pos Kota) – Hama ulat mulai menyerang pepohonan warga di Jalan Manggis 1 
RT 13/05, Manggarai Selatan, Tebet, Jakarta Selatan.
Turmuji, warga, menuturkan sejak 4 hari ini pohon dan tembok di 
rumahnya diserang ratusan ulat yang dipenuhi bulu. Ia dan warga lainnya 
kini resah dan khawatir serangan ulat ini akan menyebabkan gatal-gatal 
khususnya jika menimpa kalangan anak-anak dan warga sepuh.
“Tanaman yang diserang ulat sebagian besar jenis tanaman obat dan juga 
menyerang rerumputan,” urainya, Kamis (7/2).
Menanggapi hal ini, Kepala Seksi Pertanian Suku Dinas Pertanian dan 
Kehutanan Jaksel, Sukari menjelaskan dari hasil survey diketahui 
serangan ulat yang merupakan hama secara musiman. Artinya setahun bisa 3 hingga 
5 kali.
“Tidak menyebabkan gatal-gatal dan memang yang diserbu tanaman jenis obat dan 
bukan tanaman produktif,” katanya.
Kendati begitu, ia berpendapat lokasi tersebut tidak perlu disemprot 
karena sudah diguyur saat hujan pada Rabu (6/2). Namun jika dibutuhkan, 
pihaknya segera akan menyemprotnya. (rachmi/d)

[Non-text portions of this message have been removed]



------------------------------------

Post message: prole...@egroups.com
Subscribe   :  proletar-subscr...@egroups.com
Unsubscribe :  proletar-unsubscr...@egroups.com
List owner  :  proletar-ow...@egroups.com
Homepage    :  http://proletar.8m.com/Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/proletar/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/proletar/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    proletar-dig...@yahoogroups.com 
    proletar-fullfeatu...@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    proletar-unsubscr...@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Reply via email to