Pengemis

Pengemis dan orang yang mengemis dengan alat musik di Bandung itu jumlah nya 
banyak, dan seringkali keberadaan mereka cukup mengganggu kenyamanan umum.

Walikota Bandung

Barusan Istri saya bilang, Walikota Bandung sudah membuat program untuk 
"menggaji" para pengemis itu 700 ribu sebulan -- asalkan -- mereka tidak 
mengemis lagi dan mereka mau bekerja sebagai petugas kebersihan

Pengemis menolak

Pengemis menolak untuk digaji 700 ribu sebulan, mereka mau berhenti mengemis 
dan mau menjadi petugas kebersihan dengan syarat "gaji" nya berkisar antara 4 
sd 10 juta per bulan -- karena -- itulah jumlah income mereka per bulan sebagai 
pengemis di Kota Bandung.

Walikota Menghimbau

Karena pengemis menolak, maka Walikota menghimbau penduduk kota bandung untuk 
TIDAK MEMBERIKAN uang pada pengemis karena jika itu tetap dilakukan maka 
pengemis itu akan tetap menjadi pengemis dan jadi malas bekerja. Oleh klarena 
itu barusan istrisaya sibuk mem broadcast himbauan untuk TIDAK MEMBERIKAN UANG 
pada pengemis dan kalau memang mau beramal mendingan dirikan yayasan atau 
nyumbang ke lembaga amal yang jelas juntrungannya.

Uplik

Kalau walikota Bandung berani membuat gebrakan untuk me rekrut pengemis menjadi 
tenaga kebersihan dengan gaji 700 rebu sebulan, -- mestinya -- uplik juga mau 
dong kerja bersih - bersih jalan atau bersihin saluran air atawa kerja apa aja 
deh ... tinimbang tiap bulan cuma duduk dan maen komputer sedangkan hidup 
mengandalkan tunjangan sosial.

inimah cuma usul aja sih ...

di Jakarta dan bandung juga banyak kok orang kaya yang masih bermental gembel. 
mobil bagus, mobil baru, tapi isi bakar tetep pakai BBM bersubsidi yang 
sebenernya apan ditujukan bagi rakyat miskin.

Jadi jangan lupa broadcast ya ....

Himbauan untuk TIDAK MEMBERIKAN UANG untuk pengemis. Kalau bisa mah broadcast 
sampai ke Leiden.

Merdeka !



------------------------------------

Post message: prole...@egroups.com
Subscribe   :  proletar-subscr...@egroups.com
Unsubscribe :  proletar-unsubscr...@egroups.com
List owner  :  proletar-ow...@egroups.com
Homepage    :  http://proletar.8m.com/Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/proletar/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/proletar/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    proletar-dig...@yahoogroups.com 
    proletar-fullfeatu...@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    proletar-unsubscr...@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://info.yahoo.com/legal/us/yahoo/utos/terms/

Reply via email to