On 6/9/07, Arnoldison <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

>      Perihal batasan umur ada sebuah hadist Nabi yang mengatakan
>
>      'Barang  siapa  umurnya  sudah  melebihi empat puluh tahun sedang
>      kebaikannya  tidak  lebih  banyak dari kejelekannya, hendaklah ia
>      mempersiapkan keberangkatannya ke neraka.''
>

Derajat hadits ini perlu diperiksa. Jika yang dimaksud adalah bagian
dari hadits berikut:

"Tanda seorang hamba itu berpaling dari Allah ialah ia menyibukkan
diri dengan sesuatu yang tidak berguna. Dan sesungguhnya seseorang itu
apabila hilang waktu sesaat dari umurnya bukan untuk sesuatu yang ia
diciptakan untuknya (yakni ibadah), mala patutlah dia menjalani
penyesalan yang berkepanjangan. Dan barangsiapa yang telah melampaui
usia 40 tahun sedangkan kebaikannya tidak dapat mengalahkan
kejahatannya, maka hendaklah dia mempersiapkan dirinya untuk masuk ke
dalam neraka."

Dikatakan oleh Ust. Abdul Hakim bin Amir Abdat dalam bukunya
Hadits-Hadits Dhoif dan Maudhu' bahwa hadits itu tidak ada asalnya.

Allahu Ta'ala a'lam,

-- 
Ahmad Ridha bin Zainal Arifin bin Muhammad Hamim
(l. 1400 H/1980 M)

--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
Berhenti (unsubscribe), kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]

Konfigurasi keanggitaan dan Webmail Mailing List, lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
Dengan terlebih dahulu mendaftarkan email anda sebagai Google Account di:
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id&cd=US&service=groups2.
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke