Yth. Guru kami, Pak Mochtar Naim, Pak Saaf dan sanak sa palanta:

Ini tukar-menukar pikiran yang menarik tentang pemimpin, khususnya ketika
dihadapkan ke kacamata orang Minang dan orang muslim. Berkembangnya
tukar-menukar pandangan ini berarti ada yg belum clear dalam cara kita
melihat pandangan Islam dan (kepentingan) budaya Minang terhadap pemimpin,
khususnya posisi wakil pemimpin formal (pemerintahan), walaupun pemimpinnya
sudah jelas seorang muslim yang taat dan sangat islami. Untuk soal ini,
biarlah tukar-menukar pikiran terus berkembang kalau tidak ada kata simpul
dalam waktu dekat.

Hal yang perlu jawab dari pendapat yang muncul khusus tentang Jokowi adalah
soal tuduhan tidak amanah karena tidak menyelesaikan jabatan kalau
terpilih. Ini soal yg mengherankan buat saya kalau ada orang mengamini
"kecaman" yang sebetulkan hanya senjata politik dari lawan Jokowi dalam
pilgub DKI saat ini. Buat saya sederhana sekali caranya untuk mementahkan
tuduhan ini bagi kita sebagai orang Minang: Berarti Pak Gamawan Fauzi tidak
amanah, Pak Azwar Anas dulu tidak amanah, Pak Harun Zain dulu tidak amanah.
Begitu?
Ada tanggapan panjang soal tuduhan dangkal itu di twitter. Lebih lengkap
saya sebut sejulmlah kekeliruan berpikirnya dalam pernyataan "tidak amanah"
itu.

Sementara itu dulu. Mohon maaf.
Salam,

Andrinof A Chaniago (L/50-)



2012/7/26 Lies Suryadi <niadil...@yahoo.co.id>

> Nan ma nan rancak (atau labiah kurang mudaraikny): dijajah urang Cino atau
> dijajah urang Putiah (baliak)?
>
> Salam,
> Suryadi
>
>
> Ps: Tapi kini kaba e urang2 itam lah 'manjajah' pulo sampai ka Tanah
> Abang. Iyo tu?
>
>   *Dari:* sjamsir_sjarif <hamboc...@yahoo.com>
> *Kepada:* rantaunet@googlegroups.com
> *Dikirim:* Rabu, 25 Juli 2012 14:30
> *Judul:* Re: [R@ntau-Net] OOT, sebuah visi tentang bung Ahok.
>
> Iyo Muljadi, dek Urang Awak kan Urang Paparak, kok dicubo-cubo pulo
> ba"Parak Matiah" baanyo. Parak Matiah  (pragmatism) ko mungkin samo jo
> "Cubo-cubo batanam mumbang"...
>
> [Asa ... jan mambang se lah ...-e tibo di Kitaji... :)]
>
> Salam,
> -- Nyit Sungut
>
> ---
>
> --
> --
> .
> * Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain
> wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet
> http://groups.google.com/group/RantauNet/~
> * Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
> ===========================================================
> UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
> - DILARANG:
> 1. E-mail besar dari 200KB;
> 2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi;
> 3. One Liner.
> - Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di:
> http://forum.rantaunet.org/showthread.php?tid=1
> - Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
> - Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
> - Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama &
> mengganti subjeknya.
> ===========================================================
> Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di:
> http://groups.google.com/group/RantauNet/
>
>
>
>

-- 
-- 
.
* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. E-mail besar dari 200KB;
  2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://forum.rantaunet.org/showthread.php?tid=1
- Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
subjeknya.
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/



Kirim email ke