wah...sangat bermanfaat pak Emi..traimokasih banyak .....

salam
ephi

On 1/1/10, ksuhe...@yahoo.com <ksuhe...@yahoo.com> wrote:
> Amiin
> Tolong juga pak saaf sebar luaskan amin
> Powered by Telkomsel BlackBerry®
>
> -----Original Message-----
> From: "Dr.Saafroedin BAHAR" <saaf10...@yahoo.com>
> Date: Thu, 31 Dec 2009 00:23:17
> To: <rantaunet@googlegroups.com>
> Subject: Re: [...@ntau-net] PREDIABETIC
>
> Terima kasih banyak atas info ini, Prof. Banyak gunanya untuk menjaga
> kesehatan. Semoga amal baik Prof ini diberkati Allah swt. Amin.
>
>
> Wassalam,
> Saafroedin Bahar
> (Laki-laki, masuk 73 th, Jakarta)
>
>
> --- On Thu, 12/31/09, suheimi ksuheimi <ksuhe...@yahoo.com> wrote:
>
>
> From: suheimi ksuheimi <ksuhe...@yahoo.com>
> Subject: [...@ntau-net] PREDIABETIC
> To: sma1...@yahoogroups.com, RantauNet@googlegroups.com,
> satria_prihand...@yahoo.co.id, renobu...@hotmail.com, irdhan...@yahoo.com,
> fora...@yahoogroups.com, herlina_du...@yahoo.com, jaro...@yahoo.com,
> hariansinggal...@yahoo.co.id, paramitha...@yahoo.com,
> irsyad_suhe...@yahoo.co.id, xan...@yahoo.com, liputanpa...@yahoo.com,
> gebril_dau...@yahoo.com, sutanja...@gmail.com, denas...@yahoo.com,
> youngst...@yahoo.com, faya...@gmail.com, anggotai...@yahoogroups.com,
> rima_mey...@yahoo.com, irhamsuhe...@hotmail.com, agt_spog...@yahoo.com,
> iet...@yahoo.com, satriayu...@yahoo.com, syamsu...@yahoo.com,
> darlis_syo...@yahoo.com, tunakh...@gmail.com
> Date: Thursday, December 31, 2009, 11:01 AM
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> PREDIABETIC
> Oleh K Suheimi
> Innalillahiwainnailahi roji'un
> Gus Dur wafat, kita tersentak, guru bangsa itu telah pergi meninggalkan
> kita. Meninggalkan segala kenangan yang beragam
> Penyakit Gula itu menggerotinya, semua organ tubuhnya. Dia menggalami multi
> organ failure, sehingga orang kuat dan orang besar itupun berpulang ke
> rahmatullah. Do'a kita panjatkan agar Gus Dur ditempatkan oleh Allah dalam
> kelompok hambaNya yang saleh.
> Agaknya ada baiknya kita merenung penyakit gula atau kencing manis yang di
> kenal dg penyakit Diabetes Millitus.
> penyakit Diabetes Melitus sebagai "Mother Of Deases"…"Ibu Dari Bebagai
> Penyakit…"
> Mengapa dinamakan demikian?…Karena bila seseorang sudah mengidap penyakit
> kencing manis, berarti darahnya tercemar oleh gula yang menyebar keseluruh
> organ tubuh lainnya dan merusak organ tersebut…
> Diabetes adalah suatu penyakit karena tubuh tidak mampu mengendalikan jumlah
> gula, atau glukosa, dalam aliran darah. Ini menyebabkan hiperglikemia, suatu
> kadar gula darah yang tingginya sudah membahayakan.
> Sebelum seseorang menderita Diabet , sebelumnya ada masa yang disebut
> Prediabetic. Prediabetic ini satu keadaan kalau dperiksa kadar gula darahnya
> lebih tinggi dari normal tapi belum bisa dikatakan menderita Diabet dan tak
> perlu di beri obat dan tak perlu perlakuan. Hanya diberikan penjelasan bahwa
> prediabetic akan menuju Diabetic. Makanya pada orang yang mengalami
> prediabetic dianjurkan merubah lifestill.
> Hanya 2 hal yang dianjurkan mengatur Diet dan Olahraga.
> Diet banyak makan buah dan sayur serta protein. Protein terbaik ikan dan
> ikan yang terbaik adalah ikan Gabus. Kerna ikan gabus adalah ikan yang
> memakan proten segar, memangsa ikan_ikan hidup, ulat dan kodok. Protein
> segar yang dimakannya ini diolah menjadi protein terbaik dalam tubuh ikan
> Gabus.
> Protein Albumin inilah yang sangat penting bagi mausia sehingga untuk pintar
> nasi tim bayi diberi ikan gabus. Untuk peneyembuhan luka di makan ikan gabus
> utk daya tahan di maka ikan gabus obatnya
> Penyakit yang parah biasanya pasien kekurangan albumin dan obat albumin
> disimpan dalam ampul sebesar ujung kelingking harganya 2 juta
> Alangkah baiknya jika kita dibiasakan makan ikan gabus yang sangat
> diperlukan oleh orang hamil, bayi dan anak sampai tua
> Maka dimana-mana ikan gabus ini dicari, walaupn mahal tetap diusahakan.
> Yang tak kalah pentingnya agar prediabetic. Tak berlanjut jadi Diabet adalah
> dengan berolah raga.
> Utk mengetahui prediabet di ukur kadar gula dalam plasma ketika berpuasa dan
> 2 jam sesudah makan
> Normalnya ketika puasa kadar gula 80 mg o/o sedang 2 jam ssdh makan 120 mg
> o/o
> Bila diatas itu disebut prediabetic
> Dicurigai bila orangnya gemuk dan ada keturunannya yang menderita Diabet
> apalagi polahidup yang kurang kegiatan Fisiknya
> Jadi Faktor genetik ini akan berinteraksi dengan faktor lingkungan seperti
> gaya hidup, diet, rendahnya aktivitas fisik, obesitas dan tingginya kadar
> asam lemak bebas
> Preventive is better than currative. Lebih baik mencegah sebelum jatuh ke
> Diabet yang sangat sukar mengatasinya. Sehingga disebut penyakit pembunuh
> secara diam-diam.
> Faktor utama pada diabetes ialah insulin, suatu hormon yang dihasilkan oleh
> sel khusus di pancreas.
> Insulin memberi sinyal kepada sel tubuh agar menyerap glukosa.
> Apabila tubuh menghasilkan terlampau sedikit insulin atau jika tubuh tidak
> menanggapi insulin dengan tepat terjadilah diabetes.
> Penyebab utama diabetes di era globalisasi adalah adanya perubahan gaya
> hidup (pola makan yang tidak seimbang, kurang aktivitas fisik). Selain itu,
> adanya stress, kelainan genetika, usia yang semakin lama semakin tua dapat
> pula menjadi salah satu faktor penyebab timbulnya penyakit diabetes.
> Penyakit ini dapat dicegah dengan merubah pola makan yang seimbang
>
>
> Untuk itu ingin saya petikkan sebuah Firman Suci Nya dalam Al Qur'an
>
> Tiada dosa (lantaran tidak pergi berjihad) atas orang-orang yang lemah, atas
> orang-orang yang sakit dan orang-orang yang tidak memperoleh apa yang akan
> mereka nafkahkan, apabila mereka berlaku ikhlas kepada Allah dan Rasul-Nya.
> Tidak ada jalan sedikitpun untuk mengalahkan orang-orang yang berbuat baik,
> Dan Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang, (QS. 9:91)
>
> Pekanbaru 31 Desember 2009
> Powered by Telkomsel BlackBerry®
>
> --
> Posting oleh suheimi ksuheimi ke dr. H. K. Suheimi Blog pada 12/31/2009
> 10:53:00 AM
>
>
> Berselancar lebih cepat.
> Internet Explorer 8 yang dioptimalkan untuk Yahoo! otomatis membuka 2
> halaman favorit Anda setiap kali Anda membuka browser.Dapatkan IE8 di sini!
> (Gratis)
> --
> .
> Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat
> lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet
> http://groups.google.com/group/RantauNet/~
> ===========================================================
> UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
> - DILARANG:
> 1. Email besar dari 200KB;
> 2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi;
> 3. One Liner.
> - Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di:
> http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
> - Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
> - Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
> - Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama
> ===========================================================
> Berhenti, bergabung kembali serta ingin merubah konfigurasi/settingan
> keanggotaan di: http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
>
>
>
>
>
> --
> .
> Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat
> lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet
> http://groups.google.com/group/RantauNet/~
> ===========================================================
> UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
> - DILARANG:
>   1. Email besar dari 200KB;
>   2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi;
>   3. One Liner.
> - Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di:
> http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
> - Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
> - Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
> - Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama
> ===========================================================
> Berhenti, bergabung kembali serta ingin merubah konfigurasi/settingan
> keanggotaan di: http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
>
> --
> .
> Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat
> lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet
> http://groups.google.com/group/RantauNet/~
> ===========================================================
> UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
> - DILARANG:
>   1. Email besar dari 200KB;
>   2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi;
>   3. One Liner.
> - Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di:
> http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
> - Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
> - Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
> - Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama
> ===========================================================
> Berhenti, bergabung kembali serta ingin merubah konfigurasi/settingan
> keanggotaan di: http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
>


-- 
=========== Salam Hormat ==========
Yuhefizar a.k.a Ephi Lintau
e-Learning | e-Literacy | e-Business
www.ephi.web.id
www.web1juta.com
www.sukses-bersama.com
www.pengusaha-online.com
www.e-investasi.com
e-Mail : ephi.lin...@gmail.com
Handphone  : 08126777956
================================

-- 
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali serta ingin merubah konfigurasi/settingan 
keanggotaan di: http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe

Kirim email ke