[assunnah] Re: Tanya : Tentang Khitbah

2005-07-10 Terurut Topik luluan_m
bismillah, Rasulullah shallallahu 'alayhi wa sallam- bersabda: artinya: Seorang janda tidak boleh dinikahkan sebelum dimintai izin, seorang gadis tidak boleh dinikahkan sebelum dimintai persetujuan. Para sahabat bertanya: Wahai Rasulallah, bagaimana tanda persetujuan seorang gadis? Beliau

Re: [assunnah] Re: Tanya : Tentang Khitbah

2005-07-08 Terurut Topik Abu Hazim
Wa'alaikumussalam warahmatullah Ya akhi Seseorang wanita hendak membatalkan khitbah itu punya banyak alasan Dintara kemungkinan alasannya, * mungkin *, seperti apa yg antum tulis Tapi ini hanya sebagian kecil kemungkin dan masih banyak lagi kemungkinan-kemungkinan yg lain Dan telah benar antum

[assunnah] Re: Tanya : Tentang Khitbah

2005-07-06 Terurut Topik Chandraleka
Wa'alaikum salam Kenapa harus dibatalkan? Saran saya kalo hanya karena alasan alasan keduniaan maka jangan dibatalkan, misal si ikhwan kurang ganteng, kurang kaya, dst. Kalo memang yang datang itu seorang pemuda yang agamanya dan akhlaknya baik maka jangan ditolak, karena berharap mencari yang