Re: [assunnah] Tanya: menggunakan barang/produksi kaum kafir?

2006-05-19 Terurut Topik Saat Bedan
Saya harap ustad anda harus bersikap terbuka, kalau barang buatan kafir tidak 
boleh digunakan... ana pikir kita harus menaiki unta dalam menunaikan haji.


antoniobandalem <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Setau saya, kita sebagai muslim tidak boleh menggunakan semua
barang/produksi dari kaum kair??? karena katanya haram, bagaimana
itu menjelaskan nya??
Ustad2 di kampung saya sering mengatakan bahwa di haramkan
menggunakan ataupun mengkomsumsi barang yg di produksi kamu kafir

Dilema juga ya jadi umat islam di satu sisi ingin menegakan syariat
namun di sisi lain kita juga masih bergantung dengan orang2 kafir
seperti Amerika dan sekutunya.



-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Movies - Search movie info and celeb profiles and photos.




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Home is just a click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/DHchtC/3FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [assunnah] Ikut milis assunah, jadi stress...

2006-05-19 Terurut Topik Melda
Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh,

Rekan-rekan milis yang saya cintai,

Saya menerima banyak email baik melalui japri maupun melalui milis ini.

Saya mengucapkan terima kasih atas tanggapan dan nasehat yang rekan-rekan 
berikan kepada saya...

Alhamdulillah saya mulai merasa terbuka fikiran dan hati

Sekali lagi terima kasih banyak atas bantuannya.

Semoga Allah membalas segala perhatian dan kebaikan rekan-rekan semua.

Wassalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh,

Melda




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
You can search right from your browser? It's easy and it's free.  See how.
http://us.click.yahoo.com/_7bhrC/NGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [assunnah] Tanya: menggunakan barang/produksi kaum kafir?

2006-05-19 Terurut Topik Ahmad Ridha
On 5/19/06, antoniobandalem <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
>  Setau saya, kita sebagai muslim tidak boleh menggunakan semua
> barang/produksi dari kaum kair??? karena katanya haram, bagaimana
> itu menjelaskan nya??
> Ustad2 di kampung saya sering mengatakan bahwa di haramkan
> menggunakan ataupun mengkomsumsi barang yg di produksi kamu kafir
>

Pak Antonio, apakah dalilnya mengharamkan produksi orang kafir secara
mutlak? Sedangkan Allah Subhanahu wa Ta'ala menghalalkan sembelihan ahli
kitab dalam firman-Nya (yang artinya):

"Pada hari ini dihalalkan bagimu yang baik-baik. Makanan (sembelihan)
orang-orang yang diberi Al Kitab itu halal bagimu, dan makanan kamu halal
pula bagi mereka." (QS. al-Maa-idah 5:6)

Di akhir e-mail ini saya nukilkan beberapa fatwa ulama mengenai masalah ini
dari:

http://almanhaj.or.id/index.php?action=more&article_id=1707&bagian=0

Semoga bermanfaat, Pak. Allahu Ta'ala a'lam.

Wassalaamu 'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh,
--
Ahmad Ridha ibn Zainal Arifin ibn Muhammad Hamim
(l. 1400 H/1980 M)



PEMBOIKOTAN PRODUK-PRODUK AMERIKA, YAHUDI, SEPERTI : COCA COLA, PIZA HUTT,
MC DONALD DLL

Oleh
Lajnah Da'imah Lil Buhuts Al-Ilmiah Wal Ifta.

Pertanyaan.
Lajnah Da'imah Lil Buhuts Al-Ilmiah Wal Ifta ditanya : Sekarang ini begitu
gencar seruan pemboikotan produk-produk Amerika seperti Pizza Hutt, Mc
Donald dll, apakah kita ikuti seruan itu ? Dan apakah muamalah jual beli
dengan orang-orang kafir di darul harbi dibolehkan ataukah hanya dibolehkan
dengan mu'ahadin[1], dzimmiyyin[2], dan musta'mnin[3] di negeri kita saja ?

Jawaban
Dibolehkan membeli produk-produk yang mubah dari mana saja asalnya, selama
Waliyyul Amr tidak memerintahkan pemboikotan dari suatu produk untuk
kemaslahatan Islam dan kaum muslimin, karena hukum asal dalam jual beli
adalah halal berdasarkan firman Allah Subhanahu wa Ta'ala.

"Artinya : …. Dan Allah telah menghalalkan jual beli" [Al-Baqarah : 275]

Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam pernah membeli barang dari orang Yahudi.

[Lajnah Da'imah No : 21176, Tgl 25/12/1421H]


MEMBELI BARANG DARI ORANG SYI'AH RAFIDHAH

Oleh
Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz

Pertanyaan
Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz ditanya : Barang-barang yang ada di
pasaran diketahui bahwa pemiliknya adalah seorang syi'ah Rafidhah, apakah
perlu orang-orang diperingatkan darinya dengan dikatakan : Jangan membeli
barang-barang ini ! Sehingga mereka tidak mendukung perdagangannya ?.

Jawaban
Hal ini perlu dilihat dengan seksama. Membeli dari orang kafir dibolehkan
karena Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam pernah membeli barang dari orang
Yahudi, ketika Nabi Shallallahu 'alaihi wa salam wafat baju besinya tergadai
di tempat orang Yahudi untuk membei makanan keluarganya. Tetapi hendaknya
aqidah orang Rafidhah ini ditunjukkan agar orang Rafidhah ini tidak
dijadikan oleh kaum muslimin sebagai sahabat dan teman.

Adapun sekedar membeli sesuatu darinya jika diperlukan maka perkaranya
mudah. Tidak boleh seorang muslim memberikan wala' kepada orang-orang
Rafidhah dan tidak boleh makan makanan dan daging sembelihan mereka karena
sembelihan mereka haram.

[Dari Kaset Fatwa Ulama dalam masalah Jihad dan Aksi Bunuh Diri, Tasjilat
Minhajus Sunnah Riyadh]


PEMBOIKOTAN PRODUK AMERIKA UNTUK MELEMAHKAN PEREKONOMIANNYA

Oleh
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin

Pertanyaan
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin ditanya : Bagaimana pendapat Syaikh
tentang penyebaran seruan pemboikotan produk Amerika untuk melemahkan
perekonomian Amerika karena aksi-aksi setan Amerika terhadap kaum muslimin?

Jawaban
Belilah yang dihalalkan Allah dan tinggalkanlah apa yang diharamkan Allah!.

[Kaset Liqa' Bab Maftuh No. 64]


HUKUM MINUMAN COCA COLA PRODUK PERUSAHAAN YAHUDI

Oleh
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin

Pertanyaan
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin ditanya : Ada minuman Coca Cola
produk perusahaan Yahudi, bagaimana hukum meminum minuman ini dan bagaimana
hukum menjualnya ? Apakah kalau menjualnya tergolong kerjasama dalam dosa
dan permusuhan ?

Jawaban
Apakah belum sampai kepadamu bahwa Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam pernah
membeli makanan untuk keluarganya dari orang Yahudi, ketika Nabi Shallallahu
'alaihi wa sallam wafat baju besinya tergadai di tempat orang Yahudi?!
Apakah belum sampai kepadamu bahwa Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam pernah
menerima hadiah dari orang Yahudi?!

Jika kita mengatakan tidak boleh membeli produk mereka maka akan luput dari
kita banyak sekal hal-hal yang bermanfaat, seperti mobil buatan Yahudi, dan
hal –hal lain yang bermanfaat yang tidak membuatnya kecuali orang Yahudi.

Memang benar bahwa minuman seperti ini kadang ada unsur mudharat dari orang
Yahudi, karena orang Yahudi tidak bisa dipercaya, karena ini mereka letakkan
racun pada daging kambing yang mereka hadiahkan kepada Rasulullah
Shallallahu 'alaihi wa sallam dan Rasulllah Shallallahu 'alaihi wa sallam
meninggal dengan mengatakan.

"Tidak henti-hentinya aku merasakan sakit karena makanan yang aku makan di
Khaibar, da

Re: [assunnah] Tanya : Bedanya Da'wah Salafi dengan Wahabi?

2006-05-19 Terurut Topik Naufal
- Original Message -
From: "warsito" <[EMAIL PROTECTED]>
To: 
Sent: Friday, May 19, 2006 1:43 PM
Subject: Re: [assunnah] Tanya : Bedanya Da'wah Salafi dengan Wahabi?

> 3) Wahab yg merupakan asal kata Wahabi adalah termasuk Asmaul Husna.
> Jika kita wahabi, artinya kita adalah pengikut jalan Allah Ta'ala?
> Bukankah syahadat kita adalah mentaati Allah dan Rasulullah?
> 
> Setahu saya, wahab (yang banyak memberi) bukan asma Allah. karena kata ini
bisa dipakai nama oleh siapa saja. Kalo al Wahhab (Yang Mahapemberi) itu
baru asma Allah.
> Berhati-hatilah, jangan terlalu bersemangat.


'Mereka' membuat istilah 'wahabi' mengambil dari nama Imam Muhammad bin 
AbdulWahhab, sebagaimana mazhab Imam Ahmad bin Hambal disebut dgn mazhab 
Hambali. Berarti istilah 'wahabi' itu diambil dari bagian nama ayah Syaikh 
Muhammad bin AbdulWahab yaitu Abdul Wahab, sedangkan AbdulWahab artinya adalah 
"Hamba Al-Wahab" sebagaimana Abdullah artinya "Hamba Allah", Abdurrahman 
artinya "Hamba Ar Rahman", dst.




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Get to your groups with one click. Know instantly when new email arrives
http://us.click.yahoo.com/.7bhrC/MGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] [Tanya] Sifat Duduk Sholat Masbuq

2006-05-19 Terurut Topik umar
Assalamualaikum,
maaf ana mau menjawab pertanyaan antum tapi ana lupa dalilnya/hadistnya, tapi 
yg ana ketahui kalau masbuq duduk iftirasy agar setelah imam salam iya langsung 
berdiri untuk menambah rakaat


- Original Message -
From: Zainuddin
To: assunnah@yahoogroups.com
Sent: Friday, May 19, 2006 11:33 AM
Subject: [assunnah] [Tanya] Sifat Duduk Sholat Masbuq

Assalamu 'alaikum warohmatullahi wabarokaatuh

Untuk sholat berjamaah, apabila ada seorang masbuq dan ketinggalan 1 rakat,
bagaimana posisi duduk makmum tersebut saat Imam sudah melakukan tasyahud
akhir ? apakah sifat duduknya iftirasy seperti duduk di antara dua sujud,
atau tawarruk?

Adakah yang dapat membantu menjawab pertanyaan ini dengan dalil-dalilnya?

Jazakaulloh Khoiron Katsiron

Wassalamu 'alaikum warohmatullahi wabarokaatuh

Abu Zahabia





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Protect your PC from spy ware with award winning anti spy technology. It's free.
http://us.click.yahoo.com/97bhrC/LGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[assunnah] Tanya

2006-05-19 Terurut Topik Imam Syafei
Assalamu'alaykum warahmatullahi wabarakaatuh

Akhwan fillah

Ane mau tanya adakah Ikhwan yang berada di jambi, kalau ada mohon infonya dan 
no. Hp juga ya, lewat JAPRI aja dulu gak apa2.
Kebetulan saya sedang di Jambi dan pengen ikutan ngaji tapi belum ada temen 
yang kenal.

Salam

Imam Syafe'i
Alamat kantor :
Jl.Gatot Subroto, Kompleks Ruko ABADI Blok C7,
No Hp. 081366302948




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Protect your PC from spy ware with award winning anti spy technology. It's free.
http://us.click.yahoo.com/97bhrC/LGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] OOT: yang membatalkan wudhu

2006-05-19 Terurut Topik Novareza Klifartha






assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh
Rasulullah salallahu`alaihi wa sallam bersabda, ‘sungguh
kepala laki-laki ditikam 
  dengan jarum dari besi, lebih baik daripada dia menyentuh wanita
yang tidak 
  halal baginya.’(HR Thabrani)

kita tahu bahwa minum khamr itu haram, tetapi minum air putih itu halal,
lalu bagaimana kalau seandainya antum berwudhu' kemudian minum khamr
(suatu hal yang diharamkan syari'at) ?

perkara-perkara yang membatalkan wudhu' yaitu:

1) keluarnya sesuatu dari dua jalan (kubul dan dubur)
"Tidaklah diterima shalat seseorang dari kalian jika
berhadats hingga dia berwudhu'"
  (HR Bukhari dan Muslim)


2) tidur nyenyak
"Mata itu pengikat dubur, maka siapa-siapa yang tertidur
hendaknya dia berwudhu'"
  (HR Abu Dawud, Ibnu Majah dan Ahmad dan dishahihkan oleh Syaikh
Nashiruddin Al-Albani)

3) kehilangan kesadaran karena selain tidur
    yaitu hilangnya akal atau kesadaran denga ncara apapun seperti
gila, pingsan dan mabuk. karena 
    dalam keadaan ini dia tidak tahu apakah wudhu'nya telah batal atau
belum. ini merupakan pendapat
    kebanyakan ulama 
    Syarh Muslim (4/74); Al-Mughni (1/164)

4) menyentuh kemaluan tanpa penghalang
 "Apabila salah seorang dari kalian menyentuh kemaluan
dengan tangannya dan tak ada penghalang
    antaranya dan tangannya, tidak juga ada kain yang menutupi, maka
dia wajib berwudhu'"
    (HR Hakim dan dishahihkan oleh Syaikh Nashiruddin Al-Albani)

5) menyentuh zakar
 "Apabila salah seorang dari kalian menyentuh zakarnya,
maka hendaknya dia berwudhu"
  (HR Turmudiz, dia mengatakan: hadits ini hasan dan shahih. Juga
dishahihkan oleh Ahmad,
   Bukhari dan Ibnu Ma'in, dishahihkan pula oleh muhaddits lainnya dan
diriwayatkan pula oleh
   selain Turmudzi)

6) menyentuh perempuan dengan syahwat
laki-laki menyentuh wanita tanpa syahwat tidak membatalkan
wudhu' berdasar hadits dari 
Aisyah radhiyallahu 'anha:
  
  "Dan ketika Rasulullah shalallahu 'alaihi wasallam sedang shalat,
aku berada terbentang di hadapannya seperti
  terbentangnya jenazah. Maka apabila beliau hendak bersujud, beliau
menyolekku, maka aku lalu melipat
  kakiku (HR Bukhari dan Muslim)
  
Ibnu Qudamah berkata: "Bahwa menyentuh itu sendiri bukanlah
hadats. Namun ia membatalkan dikarenakan
dapat menyebabkan keluarnya madzi atau mani. Maka keadaan yang
dipandang dapat menyebabkan hadats padanya
ialah adanya syahwat (Al-Mughni 1/190)

Sumber: 
Terjemahan Indonesia "Shifat Wudhu' an-Nabi Shalallahu 'Alaihi wa
Sallam", 
"Beginilah Nabi Shalallahu 'Alaihi wa Sallam Berwudhu'",
oleh Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin dan
Fahd bin Abdur Rahman As-Syuwayyib, Darus Sunnah.

berdasar hal-hal tersebut di atas, secara umum makan/minum bukanlah
termasuk hal pembatal wudhu'

semoga bermanfaat.

wassalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh

linda maya wrote:

  Assalamu'alaikum wr.wb

afwan sebelumnya, oky teh mau nanya tentang :
1. apakah seorang wanita yang telah wudhu kemudian
tersentuh oleh pria, apa itu batal???
sedangkan yang oky tau itu batal, tapi ada juga yang
bilang ga batal, jadi mohon pencerahannya.. jika
ada dalilnya tolong diberi tahu.

2. apa aja yang membatalkan wudhu, trus gimana kalo
udah wudhu tapi kita makan sedikit atau minum
sedikit?? apa kita harus wudhu kembali atau hanya
berkumur.

Terima kasih sebelum dan sesudahnya.
Wassalmu'alaikum wr.wb
  









Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]










  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Islam
  
  
Beliefs
  
  
Religion
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



   Visit your group "assunnah" on the web. 
   To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED] 
   Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  















Re: [assunnah] Tanya Kajian Di Daerah Tangerang

2006-05-19 Terurut Topik muflih agus ahmadi
TANGERANG
Mesjid Ar Rahman
BSD Sektor 1-1 dekat Pasar Modern BSD Serpong, Tangerang

Ahad I  06.30 - 08.30 Kitab Bulughul Marom-Ustadz Mudrika Ilyas
Ahad II  Kajian Hadits-Ustadz Muhtarom
Ahad III Kitab Riyadhush Sholihin-Ustadz Agus Tanaya, Lc

CP: Ikhwan akhwat
Hadi : 021-70610622

Rute : Dari kebon nanas / Cikokol naik angkot jurusan BSD
(warna hijau)
turun di terminal paling akhir/sampai pemberhentian terakhir.





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
You can search right from your browser? It's easy and it's free.  See how.
http://us.click.yahoo.com/_7bhrC/NGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] tanya Ijma

2006-05-19 Terurut Topik Novareza Klifartha
wa'alaikumsalam warahmatullaah wabarakaatuh

ijma' yang dimaksud adalah hasil ijtihad para ulama secara mayoritas (jumhur) 
dan tentunya yang dimaksud adalah ulama yang bermanhaj ahlus sunnah wal jama'ah 
as salafy. ijtihad seorang ulama belum tentu sama dengan ulama yang lain, akan 
tetapi ijtihad yang valid wajib memiliki hujjah yang kuat (melalui dalil yang 
dipakai), baik dalil umum (melalui istimbath, mengeluarkan putusan hukum syar'i 
dari dalil yang bersifat umum) maupun dalil yang maknanya sudah jelas. apabila 
masing2 ulama yang berbeda fatwa telah menggunakan kaidah2 fiqh yang benar, 
tetapi tetap berbeda pendapat, baik jumlahnya berimbang atau tidak, maka itulah 
yang dinamakan khilafiyah. hal tersebut termasukhal-hal yang masih dalam 
batasan yang dibolehkan agama. kita yang bukan ulama boleh mengikuti salah satu 
fatwa yang dianggap hujjahnya lebih kuat.

afwan apabila ada kesalahan.

semoga bermanfaat.

wassalamu'alaikum warahmatullaah wabarakaatuh


Eritha wrote:
> Assalamu'alaikum Wr. Wb.
>
> sering kita menyampaikan ketika menjawab pertanyaan ada perkataan para
> Ulama dan Ijma.
> Yang ana tanyakan
> 1. Ulama yang bagaimana / kriteria yang bisa  ikut andil dalam Ijma..?
> 2. apakah ada batasan atau berapa banyak ulama sehingga memenuhi quota
> yang bisa dinilai itu sebuah Ijma para Ulama yang bisa dijadikan hujjah
> ketika mengambil sebuah hukum atau ketentuan yang lain..?
> 3. apakah Ulama yang tidak bermanhaj salaf bisa ikut andil atau dalam
> Ijma ada salah seorang Ulama yang tidak bermanhaj salaf, bagaimana
> status Ijma tersebut...?
>
> Jazakallah..
> Abu hanifah





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Get to your groups with one click. Know instantly when new email arrives
http://us.click.yahoo.com/.7bhrC/MGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [assunnah] Ikut milis assunah, jadi stress...

2006-05-19 Terurut Topik maulana muhammad
Assalamua'alaiku
saya hanya ingin menanggapi sedikit..
saya setuju bahwa islam itu indah dan mudah, tidak mempersulit
tapi juga tidak untuk di mudah"kan.
Tapi saya gak setuju dengan bahwa bank syariah itu hanya label...karena 
sekarang beberapa bank menggunakan nama tsb hanya untuk menarik dana masy. 
Walau bagaimanapun Sistem Perbankan Syariah bukan label!!!
Islam Agama yg sempurna ..


Niko Darmansyah <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh
saya kutip kembali QS At-Taghaabun (64:16)
> "Maka bertakwalah kamu kepada Allah menurut
> kesanggupanmu..."
Ayat ini mengandung arti bahwasanya org yang bertaqwa
bukan berarti org yg harus selalu mengikuti
perintahNYA dan menjauhi laranganNYA,akan tetapi org
yang bertaqwa adalah orang yang dengan segenap
kemampuannya mengikuti perintahNYA dan menjauhi
laranganNYA
maka dari itu anda gak usah "stress" karna islam itu
agama yg mudah difahami dan mudah dijalani, tetapi
jangan lantas mengambil yg mudahnya saja
islampun agama yg sulit difahami oleh org yang hatinya
tertutup akan kebenaran maka dari itu jangan anda
persulit dengan pemikiran anda harus "begini dan
begitu"
saran saya pertahankan yg sekarang sudah bisa anda
rubah sambil berusaha merubah yang lainnya
untuk jasa perbankan menurut saya kita tidak dapat
menghindarinya bahkan yang namanya bank syari'ah
itupun sama saja dg bank yg lainnya hanya "label"nya
saja yang berbeda padahal sistemnya sama saja
sekedar untuk direnungkan.apakah mereka yg pergi
haji dari tahun ke tahun tidak menggunakan jasa
perbankan, kalau memang jasa perbankan tidak
dibolehkan apakah "Haji" mereka syah menurut agama ???


Wassalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh

--- Novareza Klifartha <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

> Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh
>
> "Maka bertakwalah kamu kepada Allah menurut
> kesanggupanmu..."
> QS. At-Taghaabun (64): 16
>
> Wassalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh
>
>
> Melda wrote:
> > Assalamu'alaikum warohmatullohi wabarokatuh,
> >
> > Sejak saya bergabung dengan milis Assunah, saya
> merasa ingin dan harus
> > segera menjalankan semua hal yang diperintahkan
> dan menjauhi semua yang
> > dilarang oleh agama
> >
> > Tapi terus terang, saya jadi stress juga... banyak
> sekali yang harus
> > saya rubah, tapi ternyata saya belum mampu...
> >
> > Misalnya :
> >
> > 1. Saya masih menggunakan Credit Card sebagai
> sarana "if
> > emergency".
> > 2. Saya masih menggunakan Bank Konvensional untuk
> transaksi
> > perbankan spt transfer uang, bayar telp, listrik,
> dll.
> > 3. Di rumah, untuk interior, saya belum dapat
> "mengganti semua"
> > gambar2 yang bernyawa, belum juga bisa mengganti
> 'pajangan2' spy rumah
> > lebih indah... (adakah teman2 di milis ini yang
> bisa memberikan
> > informasi ttg "RUMAH YG ISLAMI ?").
> > 4. Dalam rangka belajar agama, mencari ilmu agama,
> saya masih
> > menghadiri kajian2 agama yang dibawakan oleh orang
> yang bukan bermanhaj
> > salafy, spt ikut mabit, ceramah2 yg didalamnya
> bercampur antara pria dan
> > wanita, dll
> >
> > Guru ngaji saya pun masih orang yg aktif di PKS...
> >
> > 5. Yang paling parahnya lagi, saya masih 'tutup
> buka' jilbab di
> > kantor... (dirumah, berangkat & pulang kerja, saya
>  pakai jilbab,
> > dikantor saya lepas). Saya belum bisa ambil
> keputusan tuk berhenti
> > bekerja, karena saat ini, pekerjaan ini adl
> satu2nya sumber penghasilan
> > saya (saya single parents). Sambil jalan, saat ini
> saya sedang mencoba
> > cari usaha sendiri
> > 6. Putri tunggal saya ingin sekali jadi
> penyanyi... Dengan segala
> > kemampuan saya, saya berusaha memberitahukan kpd
> anak saya, bahwa
> > menyanyi adl haram dengan cara yang halus, tidak
> dengan kekerasan,
> > karena saat ini dia sedang gandrung sekali thd
> musik...
> > 7. Akhir2 ini saya banyak beli buku agama tuk
> nambah ilmu, tapi
> > tidak jadi ilmu... karena baru beli buku ini,
> belum selesai dibaca,
> > sudah beli buku yang lain... akhirnya tidak dapat
> apa-apa...
> >
> > Saya benar2 mengharapkan bantuan dari teman-teman
> di milis ini yang
> > telah berhasil menjalani Islam secara kaffah...
> Bagamanakan caranya agar
> > saya bisa merubah semua yang salah menjadi benar
> sesuai tuntunan Al
> > Qur'an dan hadist sehingga menjadi hamba yang
> sholeh...
> >
> > Maafkan kalau curhat saya ini kurang berkenan bagi
> teman-teman...
> >
> > Jaza kumullohu khoiron katsiron.
> >
> > "Maka bertakwalah kamu kepada Allah menurut
> kesanggupanmu..."
> >
> > Melda



-
New Yahoo! Messenger with Voice. Call regular phones from your PC and save big.




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Home is just a click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/DHchtC/3FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or

[assunnah] Mohon info bekam di sekitar Tj Duren Grogol Jakarta

2006-05-19 Terurut Topik Hafi
Assalaamu'alaikum warohmatullaahi wabarokatuh.

Mohon bantuan informasi ikhwan sekalian

Teman ana berminat untuk di-bekam dan tinggal di daerah Tanjung duren Grogol
Jakarta

Mungkin ada ikhwan yang tahu ustadz yang bisa melakukan pengobatan bekam di
sekitar daerah tsb ?

Jazakumullah khairan katsiran

Wassalaamu'alaikum warohmatullaahi wabarokatuh.
Hafi




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Protect your PC from spy ware with award winning anti spy technology. It's free.
http://us.click.yahoo.com/97bhrC/LGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [assunnah] nanya tentang diamnya makmum pada waktu imam membaca surat.

2006-05-19 Terurut Topik Novareza Klifartha






assalamu'alaikum warahmatullaah wabarakaatuh

berikut saya kutipkan sebagian dari terjemah buku Sifat Sholat Nabi
shalallahu 'alaihi wasallam, oleh Syaikh Al-Albani:

pada awalnya makmum diperbolehkan membaca Al-Fatihah di belakang
imam pada sholat2 jahr (suara keras), akan tetapi, pernah terjadi pada
waktu
sholat Subuh, Rasulullah merasa terganggu oleh bacaan salah seorang
makmum.
setelah shalat beliau bertanya (yang artinya):
"Benarkah kalian tadi turut membaca bersama imam?" Kami
menjawab:
"Ya, tetapi dengan cepat, waha Rasulullah". Beliau bersabda: "Kalian
tidak boleh melakukannya kecuali (membaca) Al-Fatihah, karena tidak
sempurna shalat seseorang yang tidak membacanya dalam shalatnya"
(HR Bukhari, Abu Dawud, dan Ahmad, dihasankan oleh Tirmidzi dan
Daraquthni)


selanjutnya Rasulullah melarang makmum membaca semua bacaan Al-Qur'an
dalam
shalat jahr. peristiwa ini terjadi ketika Rasulullah selesai shalat
jarh, yang mana imam
membaca Al-Qur'an dengan suara keras dan dalam suatu riwayat disebutkan
peristiwa
ini terjadi dalam shalat Subuh.
"Adakah seseorang di antara kalian tadi membaca
Al-Qur'an bersamaan dengan aku
  membaca?" Seseorang menjawab: "Ya, saya wahai Rasulullah".
Sabdanya: "Aku katakan 
  kepadamu mengapa aku diganggu (sehingga bacaanku terganggu)?" [Abu
Hurairah berkata]:
  Kemudian para sahabat berhenti membacaAl-Qur'an bersama
Rasulullah, bila Rasulullah
  membacanya dengan suara keras dan bacaan itu mereka dengar [dan
mereka membaca
  sendiri tanpa suara bila imam tidak mengeraskan bacaannya].
  (HR Malik, Humaidi, Bukhari, Abu Dawud, Ahmad, Muhamili dihasankan
oleh 
  Tirmidzi, tetapi disahkan oleh Abu Hatim Ar Razi, Ibnu Hibban, dan
Ibnul Qayyim)


semoga bermanfaat.

wassalamu'alaikum warahmatullaah wabarakaatuh

Abu Athifah wrote:

  Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Ikhwah fillah...

mohon penjelasan mengenai diamnya makmum pada saat imam membaca Surat
Al Faatihah dan Surat pada sholat jahar,
mohon disertai dalil dari Al Qur'an dan Assunah.

Jazaakumullah khairan katsiran
Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Abu Athifah

  









Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]










  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Islam
  
  
Beliefs
  
  
Religion
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



   Visit your group "assunnah" on the web. 
   To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED] 
   Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  














Re: [assunnah] Saya bingung, mohon bantuannya

2006-05-19 Terurut Topik robertowanto
Wa'alaikumsalam..

Akhi, ana ada artikel dari al manhaj mudah2an ini akan
membantu antum dalam mencari kebenaran dan insya Alloh
artikel ini tidak jauh dari apa yang diinginkan antum.
(lihat attachment dalam word)


On Thu, 18 May 2006 14:48:15 +0700
"aditya syarief" <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuhu
>
> saudara2 ku yang saya cintai karena Allah
>Subhanahuwata'ala,
> mohon bantuan karena saya sdg mengalami kebingungan.
> saya dinasehati oleh teman saya, agar tidak tertipu oleh
>sururi berkedok
> salafy...
> setelah saya pribadi menelusuri dunia maya untuk mencari
> yang haq, saya
> menemukan banyak (wallahu'alam) fitnah...dana hizbi,
>fatwa masyaikh
> Yaman, etc
> tentunya saudara2 tahu mengenai hal yang saya bicarakan.
> mohon keterangan, nasehat, dan ilmu saudara untuk
>membantu saya. karena saya
> sendiri belum tahu banyak soal manhaj  yang mulia
>ini
>
> jazakumullah khoiron
>
> wassalamu'alaikum warohmatullah wabarokatuhu



===
Segera aktifkan FlexiTONE Anda. Ketik RINGONKODE LAGU,
kirim SMS ke 1212. Tarif Rp. 8.000,-/bulan (+PPN)
KODE LAGU JUDUL ARTIS
0716535   Demi WaktuUngu
1210025   Ku Tak Bisa   Slank
0810044   Kenangan Terindah Samson
1520010   My Lecon  JTL
0110600   Teman Tapi Mesra  Ratu
Informasi lebih lanjut, hubungi 147, klik www.telkomflexi.com
===

 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Everything you need is one click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/AHchtC/4FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Antara Banyak Dan Sedikit.doc
Description: MS-Word document


[assunnah] Re: Saya bingung, mohon bantuannya

2006-05-19 Terurut Topik Agus Nurliawan
assalamu'alaikum warohmatullohi wabarokaatuh

Alhamdulillah washolatu wa salamu 'ala rosuulillah, wab'adu

Melanjutkan pembicaraan dua email ini, ana ingin menanggapi & menambahkan :
1. Ini adalah syubhat yang dihembuskan oleh orang2 yang hatinya rusak
-semoga Alloh menjaga kita dari hal demikian-
2. Sebelum kita mengatakan si fulan surui atau si fulan salafi,
hendaklah kita tahu apa ciri2 dari sururi itu dan apa ciri2 salafi
itu. karena yang ana tahu sebagian hanya ikut latah terhadap ustadznya
saja. bahkan definisi sururi itu apa juga mereka tidak tahu.
3. Bila terdapat tanda2 sururi pada seseorang, belum tentu dia sururi, 
bisa jadi karena ketidak tahuan -semoga kita diberi kekuatan untuk
saling menasihati sesama saudara kita pada saat kita mengetahui
saudara kita ada dalam posisi salah-. hal ini sebagaimana bila ada
beberapa ciri salafi pada diri seseorang tidak lantas dia menjadi
salafi (misalnya : berjenggot lebat, tidak isbal, ngaji kitab fathul
majid ,mengaku salafi juga, dll...).
4. Hendaklah kembalikan kepada Al-Qur'an dan As-Sunnah dengan pemahaman
tiga generasi terbaik, dengan merujuk pendapat2 para ulama
ahlussunnah dalam perselisihan seperti ini.
5. coba jalan2 ke : http://fnhouses.kiripayun.com/, ini bukunya
ustad Firanda -semoga Alloh menjaga beliau- dalam versi online yang
ditulis oleh al-akh Dede Firmansyah -Semoga Alloh membalasnya dengan
kebaikan-

Semoga Alloh menabhankan ilmu yang bermanfaat dan menganugerahkan
kefahaman kepada kita.

Semoga bermanfaat. Wallohu'alam.

Wassalamu'alaikum warohmatullohi wabarokaatuh

-==AgusnurliAsSundawy==-


---
--- In assunnah@yahoogroups.com, abah miqdad <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> Wa'alaikumsalam warohmatullahi wabarokatuhu
> Akhi Aditya ana sarankan antum beli buku yang ditulis oleh ustadz
Abu > Abdilmuhsin Firanda yang judul kalau tidak salah "Lerai Pertikaian
> sudahi permusuhan". ...


Menanggapi email :
> aditya syarief <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuhu
>
> saudara2 ku yang saya cintai karena Allah Subhanahuwata'ala,
> mohon bantuan karena saya sdg mengalami kebingungan.
> saya dinasehati oleh teman saya, agar tidak tertipu oleh sururi
> berkedok salafy......





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
You can search right from your browser? It's easy and it's free.  See how.
http://us.click.yahoo.com/_7bhrC/NGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] info beasiswa

2006-05-19 Terurut Topik Ahmad Ridha
On 5/18/06, Nena Mattewakang <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
>  Assalamu'alayikum,
>

Wa 'alaikumus salaam warahmatullah,

> Selain di australia adakah program bea siswa di wilayah timur tengah?,
> keponakan saya Insya Allah lulus pesantran tahun ini.
>

Untuk ke Timur Tengah bisa dicoba ke Universitas Islam Madinah, Universitas
Ummul Qurra' Makkah, dan lainnya. Biasanya kuliah di Arab Saudi mendapat
beasiswa. Informasinya dapat dilihat di:

http://www.bakkah.net/studying-islam-saudi-arabia-universities.htm

Juga banyak ustadz yang studi di sana.

Semoga bermanfaat.

Wassalaamu 'alaikum,
--
Ahmad Ridha ibn Zainal Arifin ibn Muhammad Hamim
(l. 1400 H/1980 M)


 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Protect your PC from spy ware with award winning anti spy technology. It's free.
http://us.click.yahoo.com/97bhrC/LGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [assunnah] Ke Penggadaian

2006-05-19 Terurut Topik tatia
Assalamu'alaykum wr wb,

Sepengetahuan saya Rasullah SAW pernah menggadaikan baju besinya kepada seorang 
Yahudi (sahih tidaknya hadist saya tidak tahu).
Lalu Pegadaian milik pemerintah Indonesia dibuatkan perjanjian tertulis dan 
bunganya lebih kecil dibandingkan daripada Pegadaian yang ada di Eropa 20 - 
25%flat (saya tinggal di Eropa).
Itulah pentingnya Ukhuwah Islamiyah sehingga jika kita butuh pertolongan tidak 
harus menggadaikan cukup pinjam  pada sanak family atau teman.

Wassalam



Sellynia Melynda <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Assalamualaikum waramatullah wabarakatuh

Afwan apakah jika kita menggadaikan suatu barang ke penggadaian termasuk dalam 
kategori riba, dengan ketentuan dalam penggadaian jika dalam 15 hari awal kita 
kena bunga 1,6% , 15 hari selanjutnya 2 kali nya , begitu seterusnya.

dengan ketentuan ini apakah dilarang secara Syar'i atau diperbolehkan karena 
pada perjanjian awal hanya terjadi satu transaksi ?

Jazakumullah khairan katsira atas keterangannya

Wasslamaualaikum warahmatullah wabarakatuh



-
Blab-away for as little as 1?/min. Make  PC-to-Phone Calls using Yahoo! 
Messenger with Voice.





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
You can search right from your browser? It's easy and it's free.  See how.
http://us.click.yahoo.com/_7bhrC/NGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] [Tanya] Sifat Duduk Sholat Masbuq

2006-05-19 Terurut Topik hanif hanif
Kalau disini, terkadang imamnya duduk iftirosy ketika tasyahud akhir. Terus ini 
gimana ya.

Dan saya pernah lihat, ada imam yg duduk tawaruk dan ada yg duduk tasayahud 
ketika sholat kurang dari sama dengan dua rokaat (subuh, tarawih, witir etc). 
Terus yg ini juga gimana ya?

hanif


2006/5/19, Eritha <[EMAIL PROTECTED]>:
>
>  Wa'alaikumusalam,
>
> Bedasarkan dalil /
> " dijadikanya Imam diantara kalian adalah untuk diikuti, jika Imam
> bertakbir maka bertakbirlah dan jika Imam membaca surat maka diamlah " /
> afwan ana lupa HR.nya. antum bisa lihat disifat sholat Nabi karya Syaikh
> Nasrudin Al-Aalbani.
> Kesimpulanya bahwa setiap gerakan makmum harus mengikuti gerakan Imam
> kecuali yang diluar ketentuan syar'i atau bid'ah, jadi antum mengitkuti
> duduk Imam yaitu tawarruk apabila menjumpai sholat Imam telah tasyahud
> akhir.
>
> Abu hanifah
> *
>
>
>
> Zainuddin wrote:
>
> >Assalamu 'alaikum warohmatullahi wabarokaatuh
> >
> >Untuk sholat berjamaah, apabila ada seorang masbuq dan ketinggalan 1
> rakat,
> >bagaimana posisi duduk makmum tersebut saat Imam sudah melakukan tasyahud
> >akhir ? apakah sifat duduknya iftirasy seperti duduk di antara dua sujud,
> >atau tawarruk?
> >
> >Adakah yang dapat membantu menjawab pertanyaan ini dengan dalil-dalilnya?
> >
> >Jazakaulloh Khoiron Katsiron
> >
> >Wassalamu 'alaikum warohmatullahi wabarokaatuh
> >
> >Abu Zahabia




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Everything you need is one click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/AHchtC/4FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] Kita Adalah Satu

2006-05-19 Terurut Topik mashudi
Assalamu 'alaikum
Sejauh yang saya ketahui, ikhwan di sini tidak ada yang berani
menjatuhkan vonis sesat pada ulama tertentu, yang ada adalah hanya
menyampaikan pendapat ulama terhadap ulama yang lain.

kalau masalah penafsiran saya mendapatkan suatu ilustrasi yang sangat
bagus dari Ustadz Muhtarom :
Kita memahami Agama yang mulia ini dari apa yang di fahami oleh
salafussalih bukan memahami langsung dari Rasulullah, sebagai contoh
adalah menabur bunga di kuburan dengan meniru Rasulullah adalah sesuatu
yang bukan Sunnah Rasulullah, karena tidak ada salafussalih yang meniru
dalam hal itu karena itu adalah merupakan mu'jizat Rasulullah.

dan telah kita ketahui pula bahwa para salafussalih pun ada yang
mengatakan apa yang dilakukan si fulan adalah sebuah kesesatan jika sudah
jelas bagi fulan kesesatan itu.

dan menurut saya apa yang kita perselisihkan di milist ini adalah
semata-mata bagian dari tholabul-ilmi agar kita mengetahui mana yang lebih
mendekati kebenaran dengan harapan kita juga berharap dan berusaha untuk
mengamalkannya sekemampuan kita. dan jangan kita beranggapan "Wah ...
kerjaannya debat mulu".

wallahu 'alam bishawab.

Abu Izzat



> Assalamualaikum Wr Wb..
>
> Rekan2 milist yang semoga dimuliakan Allah...
>
> Menyikapi perbedaan pendapat yang ada di milist ini, yang sampai
> menjatuhkan vonis sesat pada ulama2 tertentu, saya secara peribadi
> menyesalkan hal tersebut.
> Karena apa? bukankah kita semua sama2 bernaung di bawah panji2 Islam.
> Lantas kenapa hanya karena berbeda penafsiran aja kita sampai menganggap
> bahwa kitalah yang benar dan yang lain salah. Bukankah di dunia ini tiada
> manusia yang sempurna keimanannya selain Rasulullah?
>
> Pandangan orang jarang ditujukan pada hal-hal yang berada di pertengahan
> antara dua hal yang berdekatan. Bagi seseorang sesuatu itu warnanya putih
> saja, sebagian yang lain hitam saja, mereka melupakan ada warna yang lain,
> tidak putih dan tidak pula hitam.
>
> Nabi SAW pernah bersabda kepada Abu Dzar r.a., beliau bersabda, "Engkau
> seorang yang masih ada padamu sifat Jahiliyah."
> Abu Dzar adalah seorang sahabat yang utama, termasuk dari orang2 yang
> pertama yang beriman dan berjihad, tetapi masih ada kekurangannya.
>
> Juga di dalam Shahih Bukhari diterangkan oleh Nabi SAW.:
> "Barangsiapa yang meninggal bukan karena melakukan jihad dan tidak
> dirasakannya (tidak ingin) di dalam jiwanya maksud akan berjihad, maka dia
> mati dalam keadaan sedikit ada nifaknya."
>
> Dalam sunnah Rasul SAW sendiri terdapat sesuatu yang mendukung diterimanya
> perbedaan pendapat dalam suatu peristiwa yang terkenal, yaitu peristiwa
> shalat Ashar di Bani Quraizhah, setelah usai perang Ahzab:
>
> Imam Bukhari meriwayatkan dari Ibnu Umar r.a., ia berkata:
> Rasulullah SAW bersabda pada hari perang Ahzab:
> "Jangan sekali-kali seseorang melakukan shalat Ashar kecuali di
> (perkampungan) Bani Quraizhah."
>
> Sebagian mereka mendapatkan waktu Ashar di tengah perjalanan. Lau mereka
> berkata, "Kami tidak akan shalat Ashar kecuali setelah kami datang di Bani
> Quraizhah." Dan sebagian lagi berkata, "Kami akan melakukan shalat Ashar,
> karena bukan itu yang dimaksudkan Rasulullah SAW terhadap kita." Kemudian
> peristiwa itu dilaporkan kepada Rasulullah SAW, maka beliau tidak mencela
> salah satunya."
>
> Mungkin dari kisah di atas, kita dapat merenungkan bahwa Rasulullah
> sendiri tidak mencela umatnya lantaran berbeda penafsiran/pendapat, tetapi
> mengapa kita yang hanya manusia biasa, yang hidup jauh dari masa2
> Rasulullah bisa-bisanya menganggap pendapat saudara kita sesama muslim itu
> salah atau bahkan sesat (selagi pendapat tersebut tidak keluar dari Al
> Qur'an dan sunnah)
>
> Jadi, saya mengajak, marilah kita pererat ukhuwah islamiah kita. Kita
> lupakan semua perbedaan yang sifatnya khilafiyah. Dan kita serahkan
> semuanya kepada Allah SWT.
>
> Wassalamu'alaikum Wr Wb



-
SIGMA CIPTA CARAKA DISCLAIMER:
This  e-mail message  (including any attachment)  is  intended only
for  the personal use of the recipient(s) named above. This message
is confidential  and may be legally privileged.   If you are not an
intended  recipient,  you  may not review,  copy or distribute this
message.
If you have received this communication in error, please notify
us immediately by e-mail and delete the original message. Any views
or opinions expressed in this message are those of the author only.
Furthermore,this message (including any attachment) does not create
any legally binding rights or obligations whatsoever,which may only
be created by  the exchange of hard copy documents signed by a duty
authorised representative of PT. Sigma Cipta Caraka.





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Get to your groups with one click. Know instantly when new email arrives
http://us.click.yahoo.com/.7bhrC/MGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 

-

Re: [assunnah] Masalah Buku Adabul Mufrad karangan Syeik Albani Rahimahullahu

2006-05-19 Terurut Topik Abu Faiz An-Nabhani
Afwan, ana ingin tanya atau konfirmasi kepada asatidz yang ada dimilis ini,
karena pernah sampai berita kepada ana bahwa dalam shahih bukhari ada
beberapa hadits, kalau nggak salah denger sekitar tiga hadits yang masih
diperselisihkan oleh para ulama.
adakah ikhwan yang tahu hal ini, apakah benar? kalau khabar tersebut benar,
hadits yang mana sajakah?

-Abu Faiz-





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Home is just a click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/DHchtC/3FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[assunnah] Bedah Kitab

2006-05-19 Terurut Topik Imron Rosyadi
Hadirilah Bedah Kitab
( Untuk Ikhwan & Akhwat )

"BENARKAH CARA ANDA BERMADZHAB"
(Halil Muslim Mulzam bi ittiba' Madzhab Mu'ayyan Minal Madzahib al Arba'ah)

Yang akan dibahas bersama Ustadz BADRUSSALAM Lc.

Insya Alloh akan diselenggarakan pada :

Hari: AHAD,
Tanggal : 30 Robi'ul Akhir 1427 H / 28 Mei 2006,
Waktu   : Pk. 09.00 s/d Dzuhur,
Lokasi  : Masjid 'USWATUN HASANAH' SMKN 13,
Komplek Sandang, Jl. Rawa Belong No. II E Palmerah, Jakarta Barat 11480.
( berdekatan dengan Kantor Kelurahan Palmerah ).

Informasi   : Ustadz Hidayat Husain ( 021-53672585 / 0856-8040982 ),
Ustadz Andi ( 021-68435987 ).

Rute Kendaraan : 1. Mikrolet M24 ( Grogol-Slipi Jaya-Sengseng ) dan M45 ( 
Grogol-Slipi Jaya-Joglo ).
- dari Grogol/Slipi Jaya turun di Universitas Bina Nusantara Lama ( BINUS ) ke 
SMKN 13 +/- 200 meter.
- dari Srengseng/ Joglo turun di Komplek MABAD kemudian nyebrang jalan ke SMKN 
13 +/- 200 meter.

2. Mikrolet M11 ( Tanah Abang-Kebon Jeruk) dan M09 ( Tanah Abang-Kebayoran Lama 
).
- dari Tanah Abang maupun dari kebayoran Lama ( M09 ) turun di Bintang Mas ( 
Polsek Palmerah) atau
turun di BCA (kemandoran) kemudian nyebrang jalan ke SMKN 13 +/- 200 meter.

- dari Kebon Jeruk ( M11 ) turun di Komplek MABAD atau di BCA (Kemandoran) atau 
di Bintang Mas (Polsek Palmerah)
kemudian ke SMKN 13 +/- 200 meter.




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Everything you need is one click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/AHchtC/4FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] Kita Adalah Satu

2006-05-19 Terurut Topik Ina \(Pri-Ti\)
Assalamualaikum wr wb,
Saya sangat setuju dengan pendapat anda
Semoga kita tidak merasa benar sendiri dan semoga Allah SWT memberi kita
petunjuk  pada jalan yang lurus, jalan orang-orang yang diberi nikmat bukan
orang-orang yang sesat. Amin ya Allah ya Rabbal Alamin
Wassalamu'alaikum wr wb,



- Original Message -
From: "Sarwani" <[EMAIL PROTECTED]>
To: 
Sent: Friday, May 19, 2006 10:46 AM
Subject: [assunnah] Kita Adalah Satu

Assalamualaikum Wr Wb..

Rekan2 milist yang semoga dimuliakan Allah...

Menyikapi perbedaan pendapat yang ada di milist ini, yang sampai menjatuhkan
vonis sesat pada ulama2 tertentu, saya secara peribadi menyesalkan hal
tersebut.
Karena apa? bukankah kita semua sama2 bernaung di bawah panji2 Islam. Lantas
kenapa hanya karena berbeda penafsiran aja kita sampai menganggap bahwa
kitalah yang benar dan yang lain salah. Bukankah di dunia ini tiada manusia
yang sempurna keimanannya selain Rasulullah?

Pandangan orang jarang ditujukan pada hal-hal yang berada di pertengahan
antara dua hal yang berdekatan. Bagi seseorang sesuatu itu warnanya putih
saja, sebagian yang lain hitam saja, mereka melupakan ada warna yang lain,
tidak putih dan tidak pula hitam.

Nabi SAW pernah bersabda kepada Abu Dzar r.a., beliau bersabda, "Engkau
seorang yang masih ada padamu sifat Jahiliyah."
Abu Dzar adalah seorang sahabat yang utama, termasuk dari orang2 yang
pertama yang beriman dan berjihad, tetapi masih ada kekurangannya.

Juga di dalam Shahih Bukhari diterangkan oleh Nabi SAW.:
"Barangsiapa yang meninggal bukan karena melakukan jihad dan tidak
dirasakannya (tidak ingin) di dalam jiwanya maksud akan berjihad, maka dia
mati dalam keadaan sedikit ada nifaknya."

Dalam sunnah Rasul SAW sendiri terdapat sesuatu yang mendukung diterimanya
perbedaan pendapat dalam suatu peristiwa yang terkenal, yaitu peristiwa
shalat Ashar di Bani Quraizhah, setelah usai perang Ahzab:

Imam Bukhari meriwayatkan dari Ibnu Umar r.a., ia berkata:
Rasulullah SAW bersabda pada hari perang Ahzab:
"Jangan sekali-kali seseorang melakukan shalat Ashar kecuali di
(perkampungan) Bani Quraizhah."

Sebagian mereka mendapatkan waktu Ashar di tengah perjalanan. Lau mereka
berkata, "Kami tidak akan shalat Ashar kecuali setelah kami datang di Bani
Quraizhah." Dan sebagian lagi berkata, "Kami akan melakukan shalat Ashar,
karena bukan itu yang dimaksudkan Rasulullah SAW terhadap kita." Kemudian
peristiwa itu dilaporkan kepada Rasulullah SAW, maka beliau tidak mencela
salah satunya."

Mungkin dari kisah di atas, kita dapat merenungkan bahwa Rasulullah sendiri
tidak mencela umatnya lantaran berbeda penafsiran/pendapat, tetapi mengapa
kita yang hanya manusia biasa, yang hidup jauh dari masa2 Rasulullah
bisa-bisanya menganggap pendapat saudara kita sesama muslim itu salah atau
bahkan sesat (selagi pendapat tersebut tidak keluar dari Al Qur'an dan
sunnah)

Jadi, saya mengajak, marilah kita pererat ukhuwah islamiah kita. Kita
lupakan semua perbedaan yang sifatnya khilafiyah. Dan kita serahkan semuanya
kepada Allah SWT.

Wassalamu'alaikum Wr Wb




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Everything you need is one click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/AHchtC/4FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Re: [assunnah] Saya bingung, mohon bantuannya

2006-05-19 Terurut Topik Agustira Wibawa
alhamdulillah sebaiknya antum baca dari link di bawah ini
http://muslim.or.id/?p=338 atau link ini
http://muslim.or.id/?p=284
insyaAllah bisa menguraikan benang kusut pikiran antum
insyaAllah...


"aditya syarief" <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuhu
>
> saudara2 ku yang saya cintai karena Allah
>Subhanahuwata'ala,
> mohon bantuan karena saya sdg mengalami kebingungan.
> saya dinasehati oleh teman saya, agar tidak tertipu oleh
>sururi berkedok
> salafy...
> setelah saya pribadi menelusuri dunia maya untuk mencari
> yang haq, saya
> menemukan banyak (wallahu'alam) fitnah...dana hizbi,
>fatwa masyaikh
> Yaman, etc
> tentunya saudara2 tahu mengenai hal yang saya bicarakan.
> mohon keterangan, nasehat, dan ilmu saudara untuk
>membantu saya. karena saya
> sendiri belum tahu banyak soal manhaj  yang mulia
>ini
>
> jazakumullah khoiron
>
> wassalamu'alaikum warohmatullah wabarokatuhu



===
Segera aktifkan FlexiTONE Anda. Ketik RINGONKODE LAGU,
kirim SMS ke 1212. Tarif Rp. 8.000,-/bulan (+PPN)
KODE LAGU JUDUL ARTIS
0716535   Demi WaktuUngu
1210025   Ku Tak Bisa   Slank
0810044   Kenangan Terindah Samson
1520010   My Lecon  JTL
0110600   Teman Tapi Mesra  Ratu
Informasi lebih lanjut, hubungi 147, klik www.telkomflexi.com
===





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
You can search right from your browser? It's easy and it's free.  See how.
http://us.click.yahoo.com/_7bhrC/NGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[assunnah] [Tanya] Pembawa Acara Sebelum Sholat Jum'at

2006-05-19 Terurut Topik Ruliy
Assalaamu'alaikum Warohmatulloohi Wabarokaatuh.

Afwan Akhi ana belum lama mengenal apa itu Salafy. Mohon pendapatnya kalau ada 
disertai dalil.
Ana ditugasi jadula pembawa acara sebelum jum'at tapi ana menolak walau sudah 
dijadualkan jauh-jauh hari karena alasan sesuatu hal (pembatalan penolakan 
pembawa acara seminggu sebelum jum'at), yaitu setelah ana dengar dan lihat VCD 
Sifat khutbah Jum'at Ustad Hakim. Namun penolakan ini menjadi perdebatan 
diantara pengurus. Ana tidak bisa jawab dengan pas. Menurut mereka inikan bukan 
rukun jum'at karena dilakukan sebelum jum'at barang kali Akhina bisa menjawab 
permasalahan ini.

Syukron

Wassalaamu'alaikum Warohmatulloohi Wabarokaatuh




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Everything you need is one click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/AHchtC/4FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[assunnah] Tanya Kajian Di Daerah Tangerang

2006-05-19 Terurut Topik ibnu tadjudin
Jika ada Ikhwan yang mengetahui informasi kajian di daerah Tangerang, tolong 
diberitahukan. Syukron


-
Yahoo! Messenger with Voice. PC-to-Phone calls for ridiculously low rates.




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Everything you need is one click away.  Make Yahoo! your home page now.
http://us.click.yahoo.com/AHchtC/4FxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[assunnah] tanya Ijma

2006-05-19 Terurut Topik Eritha
Assalamu'alaikum Wr. Wb.

sering kita menyampaikan ketika menjawab pertanyaan ada perkataan para
Ulama dan Ijma.
Yang ana tanyakan
1. Ulama yang bagaimana / kriteria yang bisa  ikut andil dalam Ijma..?
2. apakah ada batasan atau berapa banyak ulama sehingga memenuhi quota
yang bisa dinilai itu sebuah Ijma para Ulama yang bisa dijadikan hujjah
ketika mengambil sebuah hukum atau ketentuan yang lain..?
3. apakah Ulama yang tidak bermanhaj salaf bisa ikut andil atau dalam
Ijma ada salah seorang Ulama yang tidak bermanhaj salaf, bagaimana
status Ijma tersebut...?

Jazakallah..
Abu hanifah





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
You can search right from your browser? It's easy and it's free.  See how.
http://us.click.yahoo.com/_7bhrC/NGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [assunnah] Tanya : Bedanya Da'wah Salafi dengan Wahabi?

2006-05-19 Terurut Topik warsito
3) Wahab yg merupakan asal kata Wahabi adalah termasuk Asmaul Husna.
Jika kita wahabi, artinya kita adalah pengikut jalan Allah Ta'ala?
Bukankah syahadat kita adalah mentaati Allah dan Rasulullah?

Setahu saya, wahab (yang banyak memberi) bukan asma Allah. karena kata ini bisa 
dipakai nama oleh siapa saja. Kalo al Wahhab (Yang Mahapemberi) itu baru asma 
Allah.
Berhati-hatilah, jangan terlalu bersemangat.




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Get to your groups with one click. Know instantly when new email arrives
http://us.click.yahoo.com/.7bhrC/MGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[assunnah] Perihal Undangan Kajian

2006-05-19 Terurut Topik Hafi
Assalaamu'alaikum warohmatullaahi wabarokatuh.

Sehubungan dengan informasi ttg kajian2 yang dilakukan ulama salaf, ana usul 
agar pihak panitia yang mengundang bisa mengirimkan informasi juga dalam bentul 
file gambar /hasil scanner (spt file bedah buku ust. Yazid yg dikirim akhi abu 
ziyad kemarin). Sehingga kita dapat mencetak dan menaruh di mesjid2/musholla2 
di lingkungan tempat kita bekerja/tinggal.
Tentunya kita mengharapkan dari saudara2 kita se-iman tsb ada yang tergerak 
hatinya untuk datang dan mengikuti kajian.

Wassalaamu'alaikum warohmatullaahi wabarokatuh.
Hafi





 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Get to your groups with one click. Know instantly when new email arrives
http://us.click.yahoo.com/.7bhrC/MGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [assunnah] [Tanya] Sifat Duduk Sholat Masbuq

2006-05-19 Terurut Topik Eritha
Wa'alaikumusalam,

Bedasarkan dalil /
" dijadikanya Imam diantara kalian adalah untuk diikuti, jika Imam
bertakbir maka bertakbirlah dan jika Imam membaca surat maka diamlah " /
afwan ana lupa HR.nya. antum bisa lihat disifat sholat Nabi karya Syaikh
Nasrudin Al-Aalbani.
Kesimpulanya bahwa setiap gerakan makmum harus mengikuti gerakan Imam
kecuali yang diluar ketentuan syar'i atau bid'ah, jadi antum mengitkuti
duduk Imam yaitu tawarruk apabila menjumpai sholat Imam telah tasyahud
akhir.

Abu hanifah
*


Zainuddin wrote:

>Assalamu 'alaikum warohmatullahi wabarokaatuh
>
>Untuk sholat berjamaah, apabila ada seorang masbuq dan ketinggalan 1 rakat,
>bagaimana posisi duduk makmum tersebut saat Imam sudah melakukan tasyahud
>akhir ? apakah sifat duduknya iftirasy seperti duduk di antara dua sujud,
>atau tawarruk?
>
>Adakah yang dapat membantu menjawab pertanyaan ini dengan dalil-dalilnya?
>
>Jazakaulloh Khoiron Katsiron
>
>Wassalamu 'alaikum warohmatullahi wabarokaatuh
>
>Abu Zahabia




 Yahoo! Groups Sponsor ~--> 
Get to your groups with one click. Know instantly when new email arrives
http://us.click.yahoo.com/.7bhrC/MGxNAA/yQLSAA/TXWolB/TM
~-> 


Website Anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/