RE: [balita-anda] Obat Digigit Serangga

2003-03-26 Terurut Topik dzp

Alhamdullilah dech Meu kalo cocok, karena sudah pernah coba aja jadi saya
berani suggest dan waktu itu anakku kena musibah pegang setrikaan jadi
telapak tangannya terbakar dan alhamdullilah pertolongan pertama saya
pakaikan nutrimoist dan itu membantu sekali sampai tahap penyembuhannya.
Salam,
Ita


   
 
Meutia 
 
Miranti  To: [EMAIL PROTECTED]
[EMAIL PROTECTED]cc:  
  
com Subject: RE: [balita-anda] Obat Digigit   
 
 Serangga  
 
03/26/03   
 
07:52 AM   
 
Please 
 
respond to 
 
balita-anda
 
   
 
   
 




Mbak Femmy,
Saya waktu itu pernah tanya ini, berikut masukan dari teman2.
Anak saya Zakki sekarang pake Nutrimoist (thanks to Mbak Ita :-)),
Alhamdulillah agak mendingan.
Semoga bermanfaat.

Meutia.


---[Lilis]

Kalau anak saya habis digigit nyamuk saya suka oleskan zambuk, minyak kayu
putih ataupun balsem vick. Sehingga tidak digaruk-garuk olehnya. Mungkin
juga anak Mbak mengidap darah manis, soalnya biasanya kalau darahnya manis,
maka kalau digigit nyamuk bisa menjadi luka. Untuk menghindari atau
mengurangi darah manis coba dikasih ramuan brotowali yang dicampur dengan
sedikit madu. Kalau agak besar bisa diberikan lalapan daun pepaya. Anak
saya
juga begitu, kalau digigit nyamuk meninggalkan bekas, dikasih zambuk jadi
agak mendingan.

---[Mama Lala]

Kalau saya suka saya kasih Copal itu salep khusus buat anak-anak. Habis
kalau dikasih minyak kayu putih suka berbekas warna hitam kecoklatan tapi
waktu saya kasih copal bentolnya cepat hilang dan tidak berbekas.

---[Ellys Thamrin]

Anak ku juga biasanya tak kasih Zam Buk keluaran Roche, cepet sembuhnya
loh Mbak Meutia.

---[Vinke Sunaryo]

Untuk mencegah gigitan serangga, anak2 saya kasih Mustela. Dulu bisa dibeli
di guardian atau century.  Tapi century sudah lama nggak jual lagi, bukan
krn produk nya dilarang, tapi mungkin krn suppliernya sdh nggak memasok
lagi.  Tapi kalau sudah digigit dan diobati, biasanya saya kasih elocon
krim atau garamycin krim, untuk bayipun kedua krim tsb aman (sesuai
penjelasan dsa dan dskk kami). Atau yg tradisional bisa dicoba minyak
tawon.


---[Renny Burhan]

Saya pakai Nutrimoist (dari CNI)
Tahunya juga dari milist ini, sekitar awal Januari
(anak saya umurnya 8 bln)


---[Ita]

coba nutrimoist aja, anak-anak saya cocok sekalipun itu luka gores, kalau
mau beli lewat aku saja he..he..
untuk sesama member daycare harga promosi dech. Japri aja yach Meu kalau
berminat.


---[Iwan  Lisa]

dear ibu susy, ikutan nimbrung nih.. :)
anak saya 4 bulan saya kasih Caladine cair.. sekali ngasih dikt aja
nggak berbekas koksegitu aja sharingnya.. :)


---[Rini Haeriah]

Saya beli Zambuk Century, Guardian juga ada, harganya 20 ribu, bentuk dan
baunya kaya' balsem, warna hijau tua, kemasannya kaleng pipih kaya vick,
tapi agak gedean.
Anak saya dari umur 5 bulan (sekarang 10 bln) juga cocok pake zambuk buat
digigit nyamuk ato kalo dia kejeduk, cepet hilangnya.



 --
 From:   Jacobz, Femmy X[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To:[EMAIL PROTECTED]
 Sent:   Tuesday, March 25, 2003 5:04 PM
 To: '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject: RE: [balita-anda] Obat Digigit Serangga

 File: ATT310772.txt
 kalau boleh tahu, zam buk itu produk mana ya ? bisa didapat di mana ?

 thanks,
 imef

 -Original Message-
 From: Rini Haeriah [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, March 25, 2003 5:00 PM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Obat Digigit Serangga


 Coba pake Zam Buk, mbak..

 -Original Message-
 From: Jacobz, Femmy X [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, March 25, 2003 3:48 PM
 To: '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject: [balita-anda] Obat Digigit Serangga

 dear netters,

 mohon sharingnya dong...
 anak saya callista 3,1 tahun kalau digigit nyamuk or serangga, sering
kali
 bentolnya tuh lama buanget baru hilang. Ada enggak ya produk yang
langsung
 bikin selain gatalnya hilang bentolnya juga hilang dalam sekejap. Selama
 ini
 sih saya pakai Hansaplasti Gel atau Minyak Tawon or Minyak Kayu Putih.

 Mohon dipersorry kalau topik ini sudah pernah dibahas.

 Thanks,
 mamanya 

[balita-anda] OOT RS Kanker di Belanda

2003-03-26 Terurut Topik Hani Dian Indrati
Dear Ibus dan Bapas,

Mungkin ada yg tahu ttg RS Kanker di Belanda.

Thanks,
Hani
-Original Message-
From: Meutia Miranti [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, March 26, 2003 10:28 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Psicolog/Psikiater untuk Anak2


Ibu Elviati,
Anak ibu itu umur berapa ya?
Kira2 mulai umur berapa anak bisa dibawa ke psikolog?

Terima kasih.
Meutia

 --
 From: [EMAIL PROTECTED]:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, March 25, 2003 4:35 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  RE: [balita-anda] Psicolog/Psikiater untuk Anak2
 
 Dear  Pak yayan..
 
 Saya membawa anak saya pertama kalinya ke HArapan Kita dan dari Harapan
 kita
 nanti referensikan ke Klinik Tumbuh Kembang terpadu anak dan Remaja di
 Pela
 9, Kebayoran baru dengan phisikolog Ibu Rita dengan katagori Pedagog..
 Pak..
 banyak hal positif yang saya dapat disitu.. Sama saya anak saya agak
 terkesan tertutup.. kalau di depan saya dia baik sekali tapi di belakang
 saya.. nakalya minta ampun dan kemarahannya meledak -ledak.. hal ini lah
 yang mendorong saya membawanya ke spikolog anak.. pertama sekali dia
 menjawab hati hati sekali..cuman jawab ya dan tidak tahu.. setelah 2 atau
 3
 kali.. baru dia kelihatan maunya dan mau mengemukan sesuatu.. apalagi
 disana
 suasananya tidak seperti  ruangan dokter .. tapi terkesan seperti taman
 bermain.. Setiap spikolog disana dipanggil ibu guru.. dan mereka sama
 sekali
 tidak memakai baju dokter..Pak.. ada baiknya bapak membawanya ke
 spikolog..
 karena ada yang kemauan anak yang sama kita dia tak mau sharing.. tapi ke
 'ibu guru'nya tersebut, malah ngomong buanyyaaakkk sekali.. Saya senang
 sekali dengan kemajuan anak saya.. karena akhirnya saya tahu kenapa dia
 selama ini sering bertindak yang aneh aneh, saking kretivnya ( ex.. main
 shampo sampai habis main sabun dipotong kecil kecil..)itu lantaran dia
 ndak
 punya teman di rumah, dan BT, karena saya tinggal kerja.. Akhirnya setiap
 hari sekarang saya kasih hal yang menyibukkan dia.. Saya kasih les
 dirumah,
 Bhs. Inggris, Sempoa Matematika, Ngaji dan Les Tari Bali.. Selama ini
 masih
 ok.. ok.. dan dia menikmatinya.. Selamat mencoba...
 
 Trims..
 
 
 Vie
 
 
 -Original Message-
 From: Mulyana, Yayan [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, March 24, 2003 7:27 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Psicolog/Psikiater untuk Anak2
 
 
 Dear Mbak Vie,
 Problem anak saya hampir mirip dg. anak anda, hanya sedikit berbeda dlm.
 hal konsentrasi
 Anak saya mungkin kebalikannya, dia kalau sdg. mengerjakan sesuatu malah
 terkesan terlalu serius, misalnya pada saat ssedang menggambar atau
 menonton TV. sampai-sampai keningnya ikut berkerut. terkadang ketika
 kami panggil namanya, harus beberapa kali.baru dia
 menoleh/merespons.
 Hal lainnya, dlm. hal kepercayaan diri.dia mudah kapok/jera,
 misalnya dlm. belajar sepedasekali dia jatuh, sangat sulit untuk
 mencobanya kembali sehingga sampai sekarang masih belum lancar.
 Satu hal lagi, kalau dia mengikuti perlombaanada kesan bahwa dia
 harus menjadi juara/pemenang dan mendapatkan hadiah...dan kalau ternyata
 kalah, seringkali dia nangis sehingga kami orangtuannya yg memberikan
 dia hadiah.
 
 Oh ya, anak saya laki-laki berumur 6 tahun.
 
 Mbak Vie, ngomong2anda membawa konsultasi anak anda di psikolog
 mana.?
 
 Tku.
 
 Papa Hafizh  Kemal
 
 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
 Sent: Friday, March 21, 2003 7:05 PM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Psicolog/Psikiater untuk Anak2
 Importance: High
 
 
 Dear mbak Nurita,
 
 Kebetulan anak saya.. mengalami kurang konsentrasi dalam usia 7,5 tahun
 tapi
 masih saja tidak konsentrasi dalam mengerjakan sesuatu.. ex.. bikin PR..
 kalau tidak ditegor dan ditemenin.. kerjain no. 1 aja bisa 1/2 jam,
 padahal
 untuk phisikotes tingkat kecerdasannya bagus,yang kurang konsentrasinya
 itu.
 terus anak saya kurang mandiri.. mungkin karena saya kerja.. dengan
 terapi
 beberapa kali.. sepertinya banyak sekali perkembangannya..mungkin ada
 pengalaman yang lain untuk bapak dan ibu??
 
 Trim's
 
 Vie
 
 
 
 
 
 
 
 
 -Original Message-
 From: Nurita Afianty [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, March 20, 2003 1:13 PM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Psicolog/Psikiater untuk Anak2
 
 
 dear ibu/bapak,
 sebenarnya kriteria apa saja sih anak2 tsb
 perlu datang ke psikolog/psikiater?
 
 thanks infonya...
 Ita
 
 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, March 20, 2003 11:50 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  RE: [balita-anda] Psicolog/Psikiater untuk Anak2
 
 To. Pak Yayan..
 
 Kalau Boleh saya memberi saran..lebih baik ke Harapan Kita walaupun agak
 jauh di Slipi.. disana ada spikolog anak..dan bukan hanya si anak aja
 yang
 di konselingin.. 

[balita-anda] FW: Pergeseran Nilai

2003-03-26 Terurut Topik Lilis Suryawati

Berikut cuplikan artikel menarik dari Ayah Bunda :

Pergeseran Nilai dan Paradigma Keluarga

Perubahan pola hidup ternyata menimbulkan pergeseran besar dalam pengasuhan
anak. Meski berbagai masalah pengasuhan dapat diatasi melalui berbagai
lembaga prasekolah, namun munculnya keraguan dan rasa tidak aman tidak
terhindarkan.

Lebih Bebas
Seperti halnya di negara maju lain, struktur masyarakat Jerman menjadi porak
poranda dengan meningkatnya tingkat perceraian dan kehamilan pranikah,
sehingga pola hidup orang tua tunggal dan keluarga yang dibangun dari dua
keluarga yang bercerai menjadi gambaran umum dalam masyarakat Jerman. Namun
demikian 89% ayah dan ibu yang menjadi responden menyatakan setuju bahwa
keluarga yang utuh sangat penting dan baik bagi perkembangan anak. Meski
dinamika kehidupan modern semakin meninggi, namun 79% responden menilai
bahwa semakin banyak waktu yang dicurahkan kepada anak, akan semakin baik
dampaknya bagi perkembangan anak. 
Penanaman nilai, toleransi dan kepekaan sosial merupakan hal terpenting
menurut 81% responden. Sebab 44% orang tua menyatakan bahwa pengaruh
pergaulan dengan teman sebaya dan lingkungan memberi pengaruh teramat besar
terhadap perkembangan anak. Oleh karena itulah 81% responden memandang
pentingnya orang tua mencermati pola pergaulan anak-anak. 
Dalam pola pengasuhan, bangsa Jerman yang dikenal kaku dan konservatif ini
pun tak dapat menghindari perubahan. Akibatnya, dari pengamatan
masing-masing 60% responden menilai orang tua masa kini terlalu memanjakan
dan memberikan terlalu banyak kebebasan kepada anak. Untuk menyeimbangkannya
57% responden setuju apabila tanggung jawab perlu diperkenalkan kepada anak
sejak dini melalui tugas-tugas kerumahtanggaan. Sebab bagi 71% orangtua
mengajarkan kemandirian sedini mungkin sangat penting.

Pergeseran Nilai
Menurut Dr. Heinz Zangerle, psikolog anak dan psikoterapis asal Innsbruck,
Austria ini, dalam rentang 30 tahun terakhir, beberapa norma dan nilai yang
telah diyakini bangsa Jerman berubah mengikuti zaman. Wajah keluarga Jerman
masa kini sangat berbeda dibandingkan dulu. Makna kehangatan, nilai waktu,
kepercayaan, pendidikan dan saling belajar tak lagi menjadi sumber inspirasi
dalam berkeluarga. Keluarga yang merupakan inti sel dari masyarakat, kini
cenderung menerapkan prinsip produktivitas sebagaiman sebuah perusahaan
modern. Dan anak-anak perusahaan dari keluarga ini adalah taman kanak-kanak
yang berlangsung sepanjang hari, tempat penitipan anak, atau program
televisi anak dengan film-film kartun. 
Perubahan pola pengasuhan seperti ini menyebabkan rasa tidak aman baik bagi
orang tua maupun anak.

Bersambung besok...

Rgrds,
Lilis


-Original Message-
From: Tini Haryanti [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, January 23, 2003 1:57 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: balita-kita Anak Mulai Belajar Jalan


Menurut teman saya yang anaknya sudah berumur 2 tahun, dalam proses belajar
berjalan lebih baik pakai dorongan mirip sepeda jadi dia berdiri
berpengangan sambil mengatur langkahnya...! jadi tidak mengandalkan baby
walker, ada yang tahu tidak seperti apa dorongan tersebut.. atau kalau ada
yang mau jual kita mau deh menampung he he he...
- Original Message -
From: irvan [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, January 23, 2003 12:31 PM
Subject: RE: balita-kita Anak Mulai Belajar Jalan


 Dear mama Faris,



 Idealnya nggak ada bu, begitu dulu saran dari rekan-rekan yang lebih
 berpengalaman :-)

 Anak akan menyesuaikan sendiri, kapan dia mau duduk, kapan dia mau
berdiri.
 Ada yang melewati proses, merangkak, baru jalan. Ada yang langsung jalan,
 ada yang nggak mau jalan, maunya merangkak aja :-)

 Jadi biarkan bayinya yang ngatur. Kalo dia udah mau berdiri, dia akan
minta
 di dirikan, terus akan loncat-loncat di pangkuan kita sambil pegangan.
Nanti
 kalo udah mau merambat, dia akan meniti sendiri jalannya. Sambil pegangan
 kemana aj yang bisa di pegang. Disini kita di tuntut untuk berhati-hati.
 Jangan meletakan piring dengan kuah panas misalnya, di pinggir meja.

 Untuk melatih berdiri, saran dari DSA saya dulu, bagi tempat bermain yang
 bisa menarik dia untuk berdiri. Jadi kayak playpan, pagarnya bisa jadi
 tempat faris belajar berdiri. Syaratnya, jangan di paksakan. Nanti jika
 saatnya, dia akan mencoba sendiri untuk berdiri. Nah jika sudah mulai kuat
 berdiri, baru di ajak jalan sambil di pegangin. Nadhif dulu malah nggak
 sempat di tatah, langsung lari :-), just kidding.



 Semoga bermanfaat.



 Ayahnya Dito



 -Original Message-
 From: Radhar Hasti Handayani [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, January 23, 2003 10:39 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: balita-kita Anak Mulai Belajar Jalan



 Dear rekan2,
 Cuma masalahnya, saat ini dia baru mulai belajar duduk sendiri, kalo
 didudukin sih sudah bisa dari sejak umur 8 bulan. Merangkak juga masih
 dengan gerakan merayap dan mundur ke belakang.
 Saya berharap rekan2 bisa kasih masukan, kira2 umur berapa 

RE: [balita-anda] indoor playground

2003-03-26 Terurut Topik Bunda Nisa

Mbak maaf baru bisa mbales nih
Di Playgroup Kembang, uang pangkalnya 2 juta, uang bulanannya : seminggu 1 x 50 ribu, 
seminggu 2 kali 100 ribu, dst kelipatan 50 ribu.
Mengenai usianya sih kalo gak salah 2,5 tahun. 
Tempatnya enak kok mbak, dateng aja ke sana. Dan untuk kelas yang dasar (pemula) satu 
kelas maks 15 orang dengan 4 guru. Jadi 1 guru megang 3-4 anak. Tapi kalo untuk kelas 
diatas pemula, menurut saya sih gurunya cuek-cuek. Jadi si anak lebih senang kembali 
ke kelas sebelumnya, karena bener-2 diperhatikan..
Dan kalo ndaftar dia gak terima per telpon, bahkan nanya-2 per telpon aja langsung 
disuruh dateng, disuruh liat langsung.
Oke deh... 
 [EMAIL PROTECTED] wrote:Bunda Nisa,

Apakah kita harus daftar per telp. atau langsung datang terus bayarnya
berapa ?
usia nya dibatasi ngga ?

Tolong ya informasinya.

Thanks,
Mama Gerald

-Original Message-
From: Bunda Nisa [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, March 25, 2003 3:55 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] indoor playground



Atau... bisa dicoba dateng ke Kelompok Bermain Kembang yang di Jl. Kemang
Raya, (deketnya Mc D kemang)
Hanifah wrote:Mungkin bia coba Cikal di Kemang Raya,
disana ada permainan untuk indoor dan
outdoor juga

-Original Message-
From: ALNAZ [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, March 25, 2003 3:34 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] indoor playground



Hallo Ibu2  bapak2...

Mungkin diantara ibu2/bapak2 ada yg tahu dimana lagi sih ada indoor
playgroud selain kids sport Pondok Indah.??? Atau ada gak ya yang
outdoor tapi yg permainannya aman dan mengasyikkan...??? Mohon sharing nya
dong kalau ada yg tahu. 

thanks,
bundanya AlNazFi



IncrediMail -
Email has finally evolved -
Click Here




-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Platinum - Watch CBS' NCAA March Madness, live on your desktop!

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Platinum - Watch CBS' NCAA March Madness, live on your desktop!

[balita-anda] Ketemu orang Nangis

2003-03-26 Terurut Topik Riski Harris

Dear Rekan Netters,

Saya sedikit bingung dengan sifat anak saya Rayhan 7.5 bln.
Dia suka nangis kalau ketemu orang yang baru dia kenal. Tapi nggak semua
orang. Spesifik-nya kalau orang yang badannya besar dan berkaca mata. Apa
dia trauma sama DSA-nya, ya? karena ciri-ciri fisik DSA-nya seperti itu
(Rayhan kalau di suntik imunisasi dengan DSA tersebut).
Terus terang saya jadi nggak enak juga kalau ngenalin Rayhan ke teman-teman
atau saudara dan tiba-tiba aja dia nangis begitu ngeliat orang tersebut.
Jadinya temen-temen saya bilang lho kok nangis, nggak diapa-apain juga
Ada yang punya pengalaman sama, nggak? Mohon sharing-nya. Makasih sebelumnya

Mamanya Rayhan

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] Teknik Mengajar Bayi Membaca Glenn Doman (2)

2003-03-26 Terurut Topik dzp

Femmy,
saya mau order majalah OTAK-nya donk, nanti saya transfer sekalian dengan
yang bayar untuk seminar yach.
Thanks.
Salam,
Ita


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] badan bayi merah2

2003-03-26 Terurut Topik Rulifia Rusli
dear netters, ifa (4 bln) sudah 2 minggu ini dada dan punggungnya merah-merah seperti 
gatal dan kulitnya pun jadi 'brutusan' nga mulus. aku jadi kasihan liatnya. sama DSA 
nya di kasih biocream, tapi belum keliatan khasiatnya. mohon bantuan para netters. 
terima kasih..


RE: [balita-anda] Teknik Mengajar Bayi Membaca Glenn Doman (2)

2003-03-26 Terurut Topik Jacobz, Femmy X
mbak Ita,
mbak khan ikutan seminar, nanti setelah akhir acara akan diberikan materi +
majalah Otak itu.
Jadi, masih mau order enggak ? nanti dobel, tapi kalo mbak mau sih enggak
apa-apa, kali aja buat teman atau saudara ya ?

thanks,
imef

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, March 26, 2003 9:10 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Teknik Mengajar Bayi Membaca Glenn Doman (2)



Femmy,
saya mau order majalah OTAK-nya donk, nanti saya transfer sekalian dengan
yang bayar untuk seminar yach.
Thanks.
Salam,
Ita


-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)

2003-03-26 Terurut Topik Jacobz, Femmy X
mbak,
aku juga dapat dari mg fansmania, seperti itu tambahan untuk
surprise..surprise, gitu. Aku sih enggak begitu penasaran, aku nunggu di
indosiar aja. Mudah-mudahan ada. Kalo nanti ada, pasti di glodok, dll juga
ada. Apalagi Batam, khan dekat banget dengan Singapore.

Thanks,
imef

-Original Message-
From: winda sari [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, March 26, 2003 8:16 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)


Mbak fem dapet dimana sich ? koq kita nggak ada...cuman 31 serial aja. Emang

pernah denger sich ada yang 32, tapi setelah beli cuman dikasih 31. Original

apa saduran ? terus beli dimana dan bisa beli satuan nggak ?

Winda, Batam






From: salvaditya tama [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)
Date: Mon, 23 Sep 2002 00:26:47 +0700

ini beneran ato gak sih? emang ada episode 32?
trus mbak femmy ngambil crita ini darimana?

---Original Message---

From: [EMAIL PROTECTED]
Date: Friday, March 21, 2003 08:49:00
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)

  Subject: MISSING EPISODE MG2
  EPISODE 32)
 
  Pernah denger kalo MG2 itu sebenernya 32 episode
  ga??? Kapan keluarnya ya
 
 
  Berikut ini missing episode yang belum pernah ditayangin???
  Check it out!!!
 
 
  Iringan lagu Yo Te Amo, menggambarkan pemandangan malam di Barcelona,
  sampai pada adegan Dao Ming Shi dan Shan Chai makan malam romantis
  di sebuah restoran. Mereka berjalan bergandengan tangan sepanjang
  jalan dikota itu dan duduk di bangku. Shan Chai memperlihatkan Dao Ming
  Shi gambar-gambar video yang dia ambil sebelumnya. Digambarkan adegan
  ketika Dao Ming Shi menulis Shan  Shi disenderan bangku. Sementara
  menyaksikan
  itu mereka berdua tertawa dengan gembiranya. Shan Chai berkata dalam 
hati:
  Bangku itu adalah tempat yang amat penting dalam hidup kami. Disana
  Dao Ming Shi dan aku membicarakan dan menjalani masa lalu. Disana
  kami menentukan masa depan untuk hidup bersama selamanya.
  Pada adegan flashback, suara Shan Chai ngomelin Dao Ming Shi
  Kepala babi Dao Ming Shi, tulisan kamu jelek sekali. Sementara itu,
  adegan di video memperlihatkan mereka saling berdoa di gereja. Shan Chai
  terus berkata dalam hatinya: Dao Ming Shi mendengar ketika aku bilang
  aku
  mencintainya pada malam dimana kami gagal melihat hujan meteor. Dia 
pergi
  mengetahui bahwa cintanya padaku sudah sia-sia. Dia merasa dia harus
  memenuhi janjinya pada Ye Sha, menemaninya untuk melihat dunia,
  sementara itu membiarkan aku memulai hubungan baru dengan Hua Zhe Lei.
  Adegan flashback dari episode ketika Ye Sha dan Dao Ming Shi pergi
  bersama.
  Dao Ming Shi mengatakan pada Ye Sha bahwa ia hanya bisa bertemen
  dengannya, walaupun ia akan selalu mengingat persahabatan ini 
selamanya.
  Lalu mereka pergi keliling dunia hanya sebagai kakak dan adik selama
  3 bulan sampai akhirnya Ye Sha memutuskan untuk kembali ke Bhutan. Ye
  Sha berhasil
  menjalani operasi, kemudian dia mengatakan pada Dao Ming Shi untuk 
mencari
  aku.
  Ye Sha mengingatkan Dao Ming Shi tentang perjanjian yang dia buat
  dengan ibunya (DMF), bahwa setelah 3 bulan pertunangan, Ye Sha boleh
  putus dengan Dao Ming Shi dan DMF harus merestui Dao Ming Shi menjalin
  hubungan dengan Shan Chai. Dao Ming Shi mengatakan bahwa semua itu sudah
  tidak berarti lagi karena Shan Chai sekarang sudah berpacaran dengan 
Lei,
  tapi Dao Ming Shi akan kembali ke Taiwan untuk mengambil lukisan 
terakhir
  Ye Sha yang penuh dengan kenangan.Setelah kembali ke Taiwan, Dao Ming 
Shi
  bertemu
  kakak Sha dan mendapatkan pasangan cincin meteor, kemudian bertemu
  dengan F3 dan ia sadar bahwa Hua Zhe Lei dan aku tidak pernah menjalin
  hubungan. Hua Zhe Lei memukulnya dan mengatakan padanya untuk mengejar
  nasibnya.
  Dao Ming Shi bergegas ke airport tepat sebelum pesawat berangkat dan
  mengetahui bahwa sebetulnya aku pergi ke Barcelona, lalu ia mengejar
  pesawat ke Barcelona dan menemukan aku di arena adu kepada banteng.
   (dua tangan dengan cincin meteor bersatu, kedua cincin meteor akhirnya
  bertemu kembali). Adegan dimana Shan Chai dan Hua Zhe Lei berjalan di
  desa,
  bersebelahan tidak bergandengan tangan. Aku katakan pada Dao Ming Shi
  segera setelah Hua Zhe Lei dan aku kembali ke Taiwan lagi, aku bilang ke
  Hua Zhe Lei Maafkan aku, aku tidak cukup berterimakasih pada apa yang
  telah kau lakukan padaku. karena aku hanya bisa menganggap dia
  sebagai seorang sahabat yang
  selalu punya tempat khusus di hatiku. Aku merasa sangat tidak adil
  baginya, dia memberikan cintanya pada seseorang yang telah menambatkan
  cintanya
  dalam2nya pada orang lain. Kadang-kadang Hua Zhe Lei dan aku pergi
  bersama,
  tapi kami tidak pernah memulai hubungan.
 
  Adegan memperlihatkan Shan Chai dan Dao Ming Shi berjalan berdua dan
  berhenti di depan Hotel Shan Chai di Barcelona. 

FW: [balita-anda] Rangkuman : Obat Digigit Serangga

2003-03-26 Terurut Topik Jacobz, Femmy X
dear netters,

Terima kasih untuk Ria, bundanya Alnazfi, Rini Haeriah, Ade Tjahyani,
Severa, Meutia, Maria, Misty, mamanya Kayla, Ita untuk tanggapannya. Kalau
boleh saya rangkumkan kembali di sini untuk rekans semua.

Mungkin saya akan coba kasih Zam Buk or else yang kira-kira cocok.

Thanks again,

mamanya Callis


Tanya :
anak saya callista 3,1 tahun kalau digigit nyamuk or serangga, sering kali
bentolnya tuh lama buanget baru hilang. Ada enggak ya produk yang langsung
bikin selain gatalnya hilang bentolnya juga hilang dalam sekejap. Selama ini
sih saya pakai Hansaplasti Gel atau Minyak Tawon or Minyak Kayu Putih.

[Ria]

Silahkan gunakan Nutrimoist dari CNI.

[bundanya Alnazfi]

kalo ponakan saya sih suka digosokin pake bawang merah sama mamanya. Jadi bw
merah dibelah dua trus digosokin aja di bentolnya itu.  Sepertinya sih
lumayan cepat hilang tuh. Selamat mencoba semoga bisa membantu.
 

[Rini Haeriah]

Coba pake Zam Buk, mbak..

[Ade Tjahyani]

Zam Buk : Bisa dibeli di toko obat cina. Kalo saya biasanya beli di daerah
tanah abang.

[Severa]

ke toko obat pada tau kok, zambuk itu, dalam kaleng, warna dominan ijo.

sebagai alternatif saya juga biasa pake balsem telon yang tutupnya kuning
tuh, manjur juga untuk dioles di bekas gigitan serangga. sekalian baunya
itu lho..., kalo ngga salah, merek tresnojoyo.

[Meutia]

Saya waktu itu pernah tanya ini, berikut masukan dari teman2.

Anak saya Zakki sekarang pake Nutrimoist (thanks to Mbak Ita :-)),

Alhamdulillah agak mendingan.

Semoga bermanfaat.

---[Lilis] 

Kalau anak saya habis digigit nyamuk saya suka oleskan zambuk, minyak kayu

putih ataupun balsem vick. Sehingga tidak digaruk-garuk olehnya. Mungkin

juga anak Mbak mengidap darah manis, soalnya biasanya kalau darahnya manis,

maka kalau digigit nyamuk bisa menjadi luka. Untuk menghindari atau

mengurangi darah manis coba dikasih ramuan brotowali yang dicampur dengan

sedikit madu. Kalau agak besar bisa diberikan lalapan daun pepaya. Anak saya

juga begitu, kalau digigit nyamuk meninggalkan bekas, dikasih zambuk jadi

agak mendingan.

---[Mama Lala]

Kalau saya suka saya kasih Copal itu salep khusus buat anak-anak. Habis

kalau dikasih minyak kayu putih suka berbekas warna hitam kecoklatan tapi

waktu saya kasih copal bentolnya cepat hilang dan tidak berbekas.

---[Ellys Thamrin]

Anak ku juga biasanya tak kasih Zam Buk keluaran Roche, cepet sembuhnya 

loh Mbak Meutia.

---[Vinke Sunaryo]

Untuk mencegah gigitan serangga, anak2 saya kasih Mustela. Dulu bisa dibeli

di guardian atau century. Tapi century sudah lama nggak jual lagi, bukan

krn produk nya dilarang, tapi mungkin krn suppliernya sdh nggak memasok

lagi. Tapi kalau sudah digigit dan diobati, biasanya saya kasih elocon

krim atau garamycin krim, untuk bayipun kedua krim tsb aman (sesuai

penjelasan dsa dan dskk kami). Atau yg tradisional bisa dicoba minyak

tawon.

---[Renny Burhan]

Saya pakai Nutrimoist (dari CNI)

Tahunya juga dari milist ini, sekitar awal Januari

(anak saya umurnya 8 bln)

---[Ita]

coba nutrimoist aja, anak-anak saya cocok sekalipun itu luka gores, kalau

mau beli lewat aku saja he..he..

untuk sesama member daycare harga promosi dech. Japri aja yach Meu kalau

berminat.

---[Iwan  Lisa]

dear ibu susy, ikutan nimbrung nih.. :)

anak saya 4 bulan saya kasih Caladine cair.. sekali ngasih dikt aja

nggak berbekas koksegitu aja sharingnya.. :)

---[Rini Haeriah]

Saya beli Zambuk Century, Guardian juga ada, harganya 20 ribu, bentuk dan

baunya kaya' balsem, warna hijau tua, kemasannya kaleng pipih kaya vick,

tapi agak gedean.

Anak saya dari umur 5 bulan (sekarang 10 bln) juga cocok pake zambuk buat

digigit nyamuk ato kalo dia kejeduk, cepet hilangnya.

[Misty A. Maitimoe]

Kalau saya, anak saya selalu diresepkan Elocon (bisa kok beli bebas).

Manjur. Habis dikasih, biasanya merah dulu, trus besoknya hilang.

[mamanya Kayla]

Mbak, saya cuma mau kasih tau kata dsa saya dr.harry purwanto di RSPI

penggunaan elocon jgn terlalu sering karena dpt menghilangkan pigmen kulit

bayi yg nantinya akan berwarna putih seperti orang kena panu (obatnya agak

keras).

Anak saya Kayla (2 bln) dulu pipinya merah kena susu trus saya kasih elocon

sehari 1x selama 2 hari berturut turut skrg warna kulitnya jadi agak belang,

mungkin juga tergantung sensitivitas si anak itu sendiri ya

[Misty A. Maitimoe]

Iya emang pesen dokternya sih tipis tipis aja, dan jangan sering-sering.

Tapi manjur, karena sekarang anak saya lagi gak tau digigitin apa (katanya

sih kutu kasur, padahal kasurnya en tempat tidurnya udah di jemur di cuci

dsb). Kalau biasa sih saya kasih zambuk juga

[Maria]

Kalau Anak saya sering saya berikan Wonder Gel dari FYI, kandungannya yang
utama adalah aole vera jadi aman untuk anak bahkan bintik hitam bekas
gigitan seangga juga hilang tuh

[Ita]

Alhamdullilah dech Meu kalo cocok, karena sudah pernah coba aja jadi saya
berani suggest dan waktu itu anakku kena musibah pegang setrikaan jadi
telapak 

RE: [balita-anda] TESTING....

2003-03-26 Terurut Topik Jacobz, Femmy X
Kayaknya something happened deh yesterday soalnya ada beberapa juga yang
testing...testing dst dst tapi sekarang udah back to normal kayaknya.

Thanks,
imef

-Original Message-
From: Aik Aristawati (Corp HR-GA Supervisor, AGS-HO)
[mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 8:05 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] TESTING


Hehehehe...Mbak Fem,
KAli aja emang belum ada yg posting...

Salam,

-Original Message-
From: Jacobz, Femmy X [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, March 26, 2003 5:17 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: [balita-anda] TESTING


TESTING. KOK SAYA ENGGAK TERIMA MESSAGE DARI MILIS BALITA ANDA YA ? WHAT
HAPPENED TO MY E-MAIL ? SEMENTARA MILIS YANG LAIN OKE-OKE AJA...

THANKS,
IMEF

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


RE: [balita-anda] badan bayi merah2

2003-03-26 Terurut Topik Rulifia Rusli
makasih mba

-Original Message-
From: Aik Aristawati (Corp HR-GA Supervisor, AGS-HO)
[mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 8:01 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] badan bayi merah2


Mbak Ruli,
Mungkin itu biang keringat...atau bisa juga sich nggak tahan sama sabun
baby
yg dia pakai. KAlau biang keringat di rumah sakit hermina-jatinegara ada
bedak bayi punya Prof Iskandarbisa di coba murah cuma' 3.000 an
kalau
nggak salah. Tapi nggak ada di RS Hermina selain Jatinegara,atau bisa
juga
dicoba' bedak salicil biasa, tapi yg nggak harum kali yatakut
baby-nya
nggak tahan juga. Kalau masih bruntusan dicoba' ganti sabun mandinya...

Salam,

-Original Message-
From: Rulifia Rusli [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 7:12 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] badan bayi merah2


dear netters, ifa (4 bln) sudah 2 minggu ini dada dan punggungnya
merah-merah seperti gatal dan kulitnya pun jadi 'brutusan' nga mulus.
aku
jadi kasihan liatnya. sama DSA nya di kasih biocream, tapi belum
keliatan
khasiatnya. mohon bantuan para netters. terima kasih...

-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] motor mini/scooter

2003-03-26 Terurut Topik Aik Aristawati (Corp HR-GA Supervisor, AGS-HO)
Mbak Susan,
Kalau kebetulan sengang di SOGO jongkok tanah abang ada. Lumayan miring
harganya. Atau di ITC 

Salam,


-Original Message-
From: Made Susan [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 9:19 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] motor mini/scooter


rekan netters...

ada yg tahu ngak dimana beli motor mini/scooter yg dilengkapi dgn battery
charger,aki  pedal gas u/ maju mundur. Kira2 dimana ya saya bisa cari 
berapa harganya?
thank's b4

-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Bengkak

2003-03-26 Terurut Topik Yeni Suryasusanti
Dear all,
Sorry kalo ada yang nggak sependapat...
Waktu anakku (Ifan 2 th 5 bln) sempat dikhawatirkan menderita autis
(walaupun ternyata akhirnya bukan) aku sempat tanya pada DSA anakku, Dr.
Ferdy Harahap, tentang pro dan kontra imunisasi MMR karena Ifan sudah
diimunisasi MMR waktu umur sekitar 9 bulan.
Menurut Dr. Ferdy, bahaya anak yang tidak diimunisasi MMR jauh lebih besar
daripada akibat yang ditimbulkan oleh imunisasi MMR itu sendiri. Beliau
menyebutkan beberapa penyakit seperti gondongan, dll, dan diantaranya yang
menurutku paling parah adalah penyerangan ke otak (aku lupa namanya) dan
mandul (bukan impoten lho...)
Beliau juga menyebutkan bahwa dulu Indonesia sudah jarang ada yang kena
campak, tapi karena pro kontra mengenai MMR, kembali banyak bayi dan anak
yang terkena...
Mungkin ada DSA yang tergabung dalam milis balita anda yang bisa memberikan
tambahan?

Bundanya Ifan
- Original Message -
From: Trisnowiyanti, Indriyani (IDN)
[EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 8:58 AM
Subject: RE: [balita-anda] Bengkak


 Mbak Lilis,

 Menurut DSA anakku, penyakit gondongan disebabkan oleh virus, yang
 menyebabkan pembesaran kelenjar air liur, sehingga terlihat pembebangkakan
 pada daerah sekitar bawah kuping sampai rahang bawah.  Untuk mengindari
 penyakit ini memang sebaiknya anak diimunisasi MMR.
 Mungkin yang Mbak maksud kekurangan yodium adalah penyakit gondokan, bukan
 gondongan.
 Aku sendiri kurang tahu apakah penyakit gondongan bisa timbul lagi setelah
 anak pernah mengalaminya.

 Mungkin ada rekan lain yang bisa memberikan informasi?


 -Original Message-
 From: Lilis Suryawati [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: 27 Maret 2003 8:35
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Bengkak


 Dear Mamanya Rio,

 Untuk mencegah penyakit gondongan, sebaiknya mengkonsumsi garam beryodium,
 harga garamnya agak sedikit mahal dibandingkan garam biasa. Sebab
gondongan
 itu disebabkan oleh kekurangan yodium, terus terang saja, anak saya juga
 tidak pernah saya berikan vaksin MMR, tetapi syukurlah sampai saat ini
tidak
 pernah kena penyakit gondongan, karena mengkonsumsi garam beryodium.

 Rgrds,
 Lilis

 -Original Message-
 From: Trisnowiyanti, Indriyani (IDN)
 [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, March 26, 2003 8:25 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] Bengkak


 Rekan milis,

 Mohon sharingnya dong...
 Anakku (Rio/cowok) 3,3 tahun pagi tadi aku lihat tepat dibawah kupingnya
 bengkak.  Bengkaknya cukup keras dan saat kutanya ke anakku sakit atau
 tidak, dia menjawab tidak sakit.  Bengkaknya ini agak berbeda dengan
bengkak
 karena gondongan.  Aku sudah check ke dalam mulutnyapun tidak ada masalah.
 Hanya saja 2 hari ini mulutnya cukup berbau kurang enak.  Dulu saat anakku
 usia 2 tahunan pernah kena gondongan.  Aku sudah bawa ke DSA.  Memang
sejak
 kecil anakku nggak pernah aku imunisasi MMR, karena aku khawatir kena
 autisme.  Saat ke DSA aku tanya apa masih perlu diimunisasi setelah kena
 gondongan.  DSA menjawab tidak perlu lagi.

 Mohon masukan dong dari Bapak dan Ibu semua, apakah penyakit gondongan
bisa
 berulang kembali setelah anak pernah mengalaminya.  Kalau bukan karena
 gondongan (karena memang agak berbeda bengkaknya), maka bengkak di bawah
 telinga anakku karena apa yah?

 Terima kasih atas masukannya.

 Mamanya RIO

 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

 ---
 Incoming mail is certified Virus Free.
 Checked by AVG anti-virus system (http://www.grisoft.com).
 Version: 6.0.295 / Virus Database: 159 - Release Date: 11/1/01


 ---
 Outgoing mail is certified Virus Free.
 Checked by AVG anti-virus system (http://www.grisoft.com).
 Version: 6.0.295 / Virus Database: 159 - Release Date: 11/1/01


 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Cari badut dan sulap Ultah

2003-03-26 Terurut Topik wenny . handoyo
Bu,

Coba ke :   Family Crown
Petamburan
Telp : 5719581
Ini badut yang biasa kerjasama dengan Wendy's untuk paket ULTAH sepanjang
yang saya tahu badutnya lucu2 dan permainannya membuat anak senangdan
nggak bosan.

Kalau dekorasi coba ke :  Istana Balon
Daan Mogot, dekat Indosiar
Telp : 5606883
mereka menyediakan dekorasi balon sampai backdrop karakter kartun pilihan
kita dengan tulisan nama anak yang ulang tahun.hiasan rumah/tempat
pesta sampai gapura pintu melingkat dari balon.
Kalau mbak mau lihat pilihan2 yang lain.paling lengkap ada di Yellow
Page mbak.

Segitu aja sharing saya,
Mama Caitlin and Celine.

---
This message (including any attachments) is confidential and may be
privileged. If you have received it by mistake please notify the sender by
return e-mail and delete this message from your system. Any unauthorised
use or dissemination of this message in whole or in part is strictly
prohibited. Please note that e-mails are susceptible to change.
ABN AMRO Bank N.V. (including its group companies) shall not be liable for
the improper or incomplete transmission of the information contained in
this communication nor for any delay in its receipt or damage to your
system. ABN AMRO Bank N.V. (or its group companies) does not guarantee that
the integrity of this communication has been maintained nor that this
communication is free of viruses, interceptions or interference.
---




-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] motor mini/scooter

2003-03-26 Terurut Topik asrini
barusan kmrn saya lihat di itc cempaka mas di lt.1 mbak, harganya dari 300-500

Made Susan wrote:

 rekan netters...

 ada yg tahu ngak dimana beli motor mini/scooter yg dilengkapi dgn battery 
 charger,aki  pedal gas u/ maju mundur. Kira2 dimana ya saya bisa cari  berapa 
 harganya?
 thank's b4

 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] motor mini/scooter

2003-03-26 Terurut Topik Sriyono, Haryani /BDF JKT
Iya saya pernah mengantar temen ke SOGO JONGKOK harganya bisa 175 an,
tergantung model ada 150 an...coba aja mbak...

Selamat Hunting ya...

 -Original Message-
 From: Aik Aristawati (Corp HR-GA Supervisor, AGS-HO) [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, March 27, 2003 9:37 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  RE: [balita-anda] motor mini/scooter
 
 Mbak Susan,
 Kalau kebetulan sengang di SOGO jongkok tanah abang ada. Lumayan miring
 harganya. Atau di ITC 
 
 Salam,
 
 
 -Original Message-
 From: Made Susan [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, March 27, 2003 9:19 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] motor mini/scooter
 
 
 rekan netters...
 
 ada yg tahu ngak dimana beli motor mini/scooter yg dilengkapi dgn battery
 charger,aki  pedal gas u/ maju mundur. Kira2 dimana ya saya bisa cari 
 berapa harganya?
 thank's b4
 
 -
 
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 
  Info balita, http://www.balita-anda.com
 
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


_  Confidentiality  __

This electronic transmission is strictly confidential and intended 
solely for the addressee.  It may contain information which is covered 
by legal, professional or other privilege.  If you are not the intended 
addressee, you must not disclose, copy or take any action in reliance 
of this transmission.  If you have received this transmission in error, 
please notify us and delete the received data as soon as possible.



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] motor mini/scooter

2003-03-26 Terurut Topik Dewi Shinta Savitri
di matahari juga banyak tuch.. dari yg kecil sampai yang besar...

Shinta Tedjakusumah



-Original Message-
From: Made Susan [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Kamis, 27 Maret 2003 09:19
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] motor mini/scooter


rekan netters...

ada yg tahu ngak dimana beli motor mini/scooter yg dilengkapi dgn battery
charger,aki  pedal gas u/ maju mundur. Kira2 dimana ya saya bisa cari 
berapa harganya?
thank's b4

-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


[balita-anda] salam kenal

2003-03-26 Terurut Topik Wahyu. H
Permisi,
Saya turut nggabung di millis ini, mohon berkenan
bapak-ibu yg budiman. Nama saya : Wahyu.H , istri : Itha,  kami punya seorang putri  
menjelang 8 bln : Emanuela Diva Carriza (3/8/2002).

Matur sembah nuwun,

(soja rangkap dua sambil menjura)

Papanya Diva 


RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)

2003-03-26 Terurut Topik ALNAZ






Setujuu...!!!
---Original Message---


From: [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, March 26, 2003 7:01:41 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)
Tolong ya ibu2 mohon kedewasaannya, yg begini ini japri aja deh. Nanti kalau penggemar Beatles pada pakai forum balita-anda bagaimana? Ataupenggemar Harley?Atau penggemar apapun. Para penggemar MG atau siapapun dipersilakan membuatmailing list sendiri saja dan silakan berdiskusi sepuas2nya tanpa bakalanada yg protes.Kan kasihan lho mereka2 yg pakai internet dg dial up, harus download email2yg ternyata isinya tidak cocok, kadung bayar mahal untuk telponnya.Setuju?-Original Message-From: Misty A. Maitimoe [mailto:[EMAIL PROTECTED]]Sent: Thursday, March 27, 2003 8:18 AMTo: [EMAIL PROTECTED]Subject: RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)Menurut kabar sih ini bikinan fans beratnya MG. Tapi emang endingnya jadilebih bagus ya? Yang beneran endingnya ngambang-Original Message-From: winda sari [mailto:[EMAIL PROTECTED]]Mbak fem dapet dimana sich ? koq kita nggak ada...cuman 31 serial aja. Emangpernah denger sich ada yang 32, tapi setelah beli cuman dikasih 31. Originalapa saduran ? terus beli dimana dan bisa beli satuan nggak ?Winda, BatamFrom: "salvaditya tama" [EMAIL PROTECTED]ini beneran ato gak sih? emang ada episode 32?trus mbak femmy ngambil crita ini darimana?---Original Message---From: [EMAIL PROTECTED]  Subject: MISSING EPISODE MG2  EPISODE 32)   Pernah denger kalo MG2 itu sebenernya 32 episode  ga??? Kapan keluarnya yaBerikut ini "missing episode" yang belum pernah ditayangin???  Check it out!!!-  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/  Info balita, http://www.balita-anda.com  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED] . 







 IncrediMail - Email has finally evolved - Click Here

[balita-anda] Tumble Tots Kalimalang

2003-03-26 Terurut Topik Muhamad !rfan

Dear All,

Ada yang tahu nomor telpnya Tumble Tots baru yang berada di daerah kalimalang jakarta 
timur ?
Mohon infonya dong !

Thanks,
Papanya Milli


[balita-anda] keringat berlebih

2003-03-26 Terurut Topik Wahyu. H
Mohon pencerahan (maaf kalau pernah dibahas),

Bagaimana mengatasi keringat yg berlebih pada anak ya, soalnya anak kami Diva (jelang 
8 bln), walaupun di rg ber AC keringatnya masih suka keluar terutama di bagian 
kepalanya. Kenapa ya? perlu perawatan kususkah? 

regrds
-Wahyu-


[balita-anda] Emosi yg tinggi ?

2003-03-26 Terurut Topik Muhammad Ali (GAE-MEK/EVE)
Dear All,

Anak saya perempuan, Manzila hampir 9 bulan suka teriak2 kalau marah, 
misalnya dilarang keinginannya untuk mengambil sesuatu dan dia juga suka
merobek-robek kertas. 
Saya bingung emosi yg tinggi atau terlalu semangat ? 
mohon sharingnya atau masukannya, dan maaf kalau pernah dibahas.

tks,
Ayah Manzila
www.babiesonline.com/babies/m/manzila


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] IQ

2003-03-26 Terurut Topik Dede
Artikel dari milis tetangga:
-
IQ dapat diukur dengan memakai macam-macam tes, lalu dinyatakan dalam simbol
kuantitatif. Simbol kuantitatif yang kita sebut angka menyatakan nilai
perbandingan, maka disebut quotient. Yang dinyatakan adalah tingkat
perbandingan potensi belajar. Itu maksudnya! Namun, karena semua tes
ternyata terikat kebudayaan-lebih tepat peradaban-maka yang diukur adalah
tingkat perbandingan kemampuan belajar.

Seorang anak desa dengan potensi belajar, inteligensi, sama dengan seorang
anak kota besar, akan kalah dalam hasil tes-tes. Tidak hanya dalam tes,
tetapi juga di sekolah karena cara guru menyampaikan bahan ajar adalah cara
orang kota, bukan cara orang desa. Hal itu mempersulit usaha menangkap isi
pelajaran bagi anak desa. Tetapi, semua itu tidak menjadikan anak kota lebih
pandai daripada anak desa.

Inteligensi atau kemampuan intelektual adalah bawaan. Selama di sekolah
dasar (SD), mungkin bisa ditingkatkan sedikit, lebih-lebih bila bersekolah
di SD yang bermutu. Di sekolah lanjutan tingkat pertama (SLTP), sekolah
menengah umum (SMU), dan perguruan tinggi (PT) tidak terjadi lagi
peningkatan kemampu an intelektual. Anak pandai di SLTP akan tetap pandai.
Anak rata-rata akan tetap rata-rata.

Kenyataan hidup ini diterima semua negara di dunia bahwa hanya sekitar 30
persen lulusan SD cukup pandai dapat menempuh studi akademis di universitas.
A,B,C, lalu SMA-IPA, SMA-IPS, SMA-Bahasa. Dengan sistem itu Indonesia
menerima kenyataan hidup bahwa anak manusia ada yang IQ-nya tinggi, sedang,
rendah, bahkan rendah sekali. Namun, sejak tahun 1994, kenyataan hidup itu
disangkal. SLTP satu macam. SMU satu macam. Keduanya sebagai dua bagian dari
satu sistem pengajaran menengah selama enam tahun, seperti di mana-mana di
dunia, mempunyai satu kurikulum yang menuntut inteligensi, jadi IQ, tinggi.

Sebagian besar anak Indonesia mengalami kesukaran karena tidak ada sekolah
yang sesuai dengan kemampuan intelektual mereka. Peran IQ dalam pembelajaran
para pelajar adalah menyakinkan orangtua dan pemerintah untuk membantu
anak-anak dengan macam-macam IQ. Aneka ragam SLTP keterampilan yang bersifat
pengajaran terminal bagi anak muda yang tidak mampu atau tidak berminat
(emotional intelligence) menempuh sekolah menengah atas,
menyiapkan  mereka untuk bekerja. Membantu juga yang IQ-nya cukup baik namun
kurang untuk diterima di universitas: melanjutkan ke sekolah tinggi,
akademi, dan politeknik untuk kebanyakan kedudukan dalam masyarakat.

IQ juga penting bagi orangtua. Semua anak yang lahir ada inteligensi
tertentu. Dan, anak dengan kemampuan intelektual itu juga harus dibentuk
menjadi orang dewasa mandiri dalam kehidupan masyarakat. Dalam usaha
mencapai tujuan itu, tugas sekolah adalah membantu anak memperoleh tingkat
kepandaian sesuai kemampuan intelektualnya dan yang diperlukan untuk
menunaikan tugasnya di kemudian hari sebagai anggota masyarakat.

Jadi, titik tolak adalah seorang manusia yang belum terbentuk. Sekali lagi,
yang akan dibentuk ialah manusia, bukan manusia berdasar rekaan orangtua.
Syarat mutlak untuk mulai demi  berhasilnya proses pendidikan adalah
orangtua menerima anak mereka. Menerima itu bukan sembarang penerimaan. Anak
harus diterima apa adanya. Dan, untuk bahan karangan
ini: entah pandai, entah biasa, entah lemah kemampuan intelektualnya, anak
bisa menjadi manusia dewasa dengan emosional intelligence yang sehat, bila
diterima sesuai IQ-nya. Karena apa? Karena merupakan unsur pokok pembentukan
manusia yang tidak sesuai dengan dirinya.


---



Semoga bermanfaat

Dede Maulana

Semua anak pada dasarnya cerdas dan ceria. Hanya saja kecerdasan uniknya
mungkin kurang cocok dengan sistem pendidikan yang   
lebih menekankan keterampilan 3M - menulis, membaca, matematika - padahal
setiap anak memiliki 8 kecerdasan dengan kadar  
yang berbeda-beda, apa itu? bisa anda baca di buku: SETIAP ANAK ITU CERDAS
karangan Thomas Armstrong, 302 hlm; 15 X 23 cm.
Atau hubungi saya via japri jika anda membutuhkan buku tsb.

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] motor mini/scooter

2003-03-26 Terurut Topik Ionrossa Ismono
Monggo dicek ke OTO CO ID - Elektronik City SCBD
Saya pernah liat ada di sana...

Papanya Owie

- Original Message -
From: Dewi Shinta Savitri [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 10:10 AM
Subject: RE: [balita-anda] motor mini/scooter


 di matahari juga banyak tuch.. dari yg kecil sampai yang besar...

 Shinta Tedjakusumah



 -Original Message-
 From: Made Susan [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Kamis, 27 Maret 2003 09:19
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] motor mini/scooter


 rekan netters...

 ada yg tahu ngak dimana beli motor mini/scooter yg dilengkapi dgn battery
 charger,aki  pedal gas u/ maju mundur. Kira2 dimana ya saya bisa cari 
 berapa harganya?
 thank's b4

 -

  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

  Info balita, http://www.balita-anda.com

  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)

2003-03-26 Terurut Topik Shanti

Ohsaya sangat setuju sekaliyang begini lewat japri aja deh, kan
tidak ada hubungannya dengan balita.



   

Reiko  

Abimanyu To: '[EMAIL PROTECTED]'   
[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED] 
.id cc:   

 Subject: RE: [balita-anda] OOT : MISSING  

03/27/2003   EPISODE MG2 (EPISODE 32)  

09:43 AM   

Please 

respond to 

balita-anda

   

   




Tolong ya ibu2 mohon kedewasaannya, yg begini ini japri aja deh.
Nanti kalau penggemar Beatles pada pakai forum balita-anda bagaimana? Atau
penggemar Harley?
Atau penggemar apapun. Para penggemar MG atau siapapun dipersilakan membuat
mailing list sendiri saja dan silakan berdiskusi sepuas2nya tanpa bakalan
ada yg protes.
Kan kasihan lho mereka2 yg pakai internet dg dial up, harus download email2
yg ternyata isinya tidak cocok, kadung bayar mahal untuk telponnya.
Setuju?

-Original Message-
From: Misty A. Maitimoe [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 8:18 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)


Menurut kabar sih ini bikinan fans beratnya MG. Tapi emang endingnya jadi
lebih bagus ya? Yang beneran endingnya ngambang

-Original Message-
From: winda sari [mailto:[EMAIL PROTECTED]


Mbak fem dapet dimana sich ? koq kita nggak ada...cuman 31 serial aja.
Emang
pernah denger sich ada yang 32, tapi setelah beli cuman dikasih 31.
Original
apa saduran ? terus beli dimana dan bisa beli satuan nggak ?

Winda, Batam


From: salvaditya tama [EMAIL PROTECTED]


ini beneran ato gak sih? emang ada episode 32?
trus mbak femmy ngambil crita ini darimana?

---Original Message---

From: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: MISSING EPISODE MG2
  EPISODE 32)
 
  Pernah denger kalo MG2 itu sebenernya 32 episode
  ga??? Kapan keluarnya ya
 
 
  Berikut ini missing episode yang belum pernah ditayangin???
  Check it out!!!

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] motor mini/scooter

2003-03-26 Terurut Topik .:Dani Oktiono:.
wah... sekarang lagi trend ya mainan ini...
saya lihat di parkiran Pulomas (olah raga pagi hari),
ada juga yang sudah menyewakan motor elektrik ini

Tapi saya mau sedikit memberikan oponi / pendapat  (boleh dong).
Saya tidak setuju kalo anak -anak sudah memainkan motor elektrik ini.
Saya lebih suka yang Alami (tanpa mesin).
Kalau saya perhatikan banyak nilai positifnya kalo kita menggunakan yang
Alami.

1. Otot Motorik
dengan menggunakan kayuh sepeda, maka selain bermain maka anak juga melatih
otot-otot motoriknya. Sehingga otot yang sering terlatih akan menjadi lebih
kokoh
dan merangsang pertumbuhan tulang.

2. Lebih Sehat ,
dengan bermain + olah raga, anak akan lebih sehat.
Semakin banyak anak mengaktifkan otot-ototnya, berarti dia mengeluarkan
energinya.
dan akan meningkatkan nafsu makan nya.

3. Murah / Ekonomis.
Lebih murah membeli mainan alami dari pada mainan elektrik.
dan juga mainan elektrik rentan akan kerusakan.

_GENERASI INSTAN_
Kalo kita perhatikan , generasi sekarang adalah GENERASI INSTANT,
segala kebutuhan sudah ada , sudah jadi tinggal beli saja.. yang
penting dana cukup.
Coba kita lihat generasi dahulu atau anak-2 di kampung. mereka
Kreatif dan Sehat.
dan dapat membuat mainan dari barang bekas atau tumbuhan di sekitarnya.

Saya termasuk orang yang sangat Anti bila anak kecil sudah kenal dengan
Playstation, dan semacamnya.
Di dekat rumah saya... ada rental Playstation yang  isinya sebagian
besar anak kecil.
- Uang jajan  dan Waktu mereka dihabiskan di rental tersebut,
 -Teman  musuh mereka adalah computer / Playstation.
- mereka menjadi lebih bersifat Individu kurang ber Interaktif dan
ber-sosialisasi dengan sesama nya.

Saya lebih suka lihat anak-anak bermain yang alami, (main petak umpet,  main
benteng-bentengan,
main perang-perangan..)
mereka akan Sehat. , Pintar , Bersosialisasi dengan sesamanya dan
Ekonomis.

Sekian dulu  ya , sudah terlalu panjang sih.

Regards
Dani Oktiono
(papanya Nabila  Fadli)









kemudi
 sehat.



Kalo kita perhatikan , generasi sekarang adalah generasi Instan.
dimana beberapa macam kebutuhan/mainan tersedia...tinggal beli jadi.
ada nilai plus dan minusnya.
Saya termasuk orang suka yang alami




- Original Message -
From: Eka Sri Wulandari [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 9:28 AM
Subject: RE: [balita-anda] motor mini/scooter


 kemarin saya liat di kids station pasaraya blok m  pondok indah ada tuh
 motor mini yg spt ibu maksud. Harganya berkisar (kalo gak salah)1.5 s.d 3
 jt.




-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Selamat datang (was :salam kenal)

2003-03-26 Terurut Topik Aik Aristawati (Corp HR-GA Supervisor, AGS-HO)
Selamat bergabung Mas Wahyu,
peraturan pertama di milis ini jangan posting macam-macam yg tidak
berhubungan dengan balita/batita.kalau salah posting atau posting
sembarangan Mas Wahyu bersiaplah untuk dicerca (yg bikin inbox kita penuh
nggak karuan).pokoknya hanya balita...batitadan seputar
mereka lah...

Salam,


-Original Message-
From: Wahyu. H [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 1:16 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] salam kenal


Permisi,
Saya turut nggabung di millis ini, mohon berkenan
bapak-ibu yg budiman. Nama saya : Wahyu.H , istri : Itha,  kami punya
seorang putri  menjelang 8 bln : Emanuela Diva Carriza (3/8/2002).

Matur sembah nuwun,

(soja rangkap dua sambil menjura)

Papanya Diva 

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] FW: Mahalnya sebuah karir seorang Direktris

2003-03-26 Terurut Topik Sriyono, Haryani /BDF JKT
Bapak-bapak  Ibu-ibu, saya ikutan bagi cerita nich (tapi kalau udah pernah
dimuat maaf saja yach...)


 Kisah tragis dijaman emansipasi...mari kita ambil hikmahnya...
 
 Saya seorang ibu dengan 2 orang anak , mantan direktur sebuah perusahaan
 multinasional.Mungkin anda termasuk orang yang menganggap saya orang yang
 berhasil dalam karir namun sungguh jika seandainya saya boleh memilih maka
 saya akan berkata kalau lebih baik saya tidak seperti sekarang dan
 menganggap apa yang saya raih sungguh sia-sia.Semuanya berawal ketika
 putri saya satu-satunya yang berusia 19 tahun baru saja meninggal karena
 overdosis narkotika. Sungguh hidup saya hancur berantakan karenanya, suami
 saat ini masih terbaring di rumah sakit karena terkena stroke dan
 mengalami kelumpuhan karena memikirkan musibah ini. Putera saya
 satu-satunya juga sempat mengalami depresi berat dan sekarang masih dalam
 perawatan intensif sebuah klinik kejiwaan, dia juga merasa sangat terpukul
 dengan kepergian adiknya. Sungguh apa lagi yang bisa saya harapkan.
 Kepergian Maya dikarenakan dia begitu guncang dengan kepergian Bik Inah
 pembantu kami. Hingga dia terjerumus dalam pemakaian Narkoba.  Mungkin
 terdengar aneh kepergian seorang pembantu bisa membawa dampak begitu hebat
 pada putri kami. Harus saya akui bahwa bik Inah sudah seperti keluarga
 bagi kami, dia telah ikut bersama kami sejak 20 tahun yang lalu dan ketika
 Doni berumur 2 tahun. Bahkan bagi Maya dan Doni , bik Inah sudah seperti
 ibu kandungnya sendiri. Ini semua saya ketahui dari buku harian Maya yang
 saya baca setelah dia meninggal.  Maya begitu cemas dengan sakitnya bik
 Inah, berlembar-lembar buku hariannya berisi hal ini.Dan ketika saya sakit
 (saya pernah sakit karena kelelahan dan diopname di rumah sakit selama 3
 minggu ) Maya hanya menulis singkat sebuah kalimat di buku hariannya Hari
 ini Mama sakit di Rumah sakit , hanya itu saja. Sungguh hal ini
 menjadikan saya semakin terpukul.
 Tapi saya akui ini semua karena kesalahan saya.Begitu sedikitnya waktu
 saya untuk Doni,Maya dan Suami saya. Waktu saya habis di kantor, otak saya
 lebih banyak berpikir tentang keadaan perusahaan dari pada keadaan mereka.
 Berangkat jam 07:00 dan pulang di rumah 12 jam kemudian bahkan mungkin
 lebih. Ketika sudah sampai rumah rasanya sudah begitu capai untuk
 memikirkan urusan mereka. Memang setiap hari libur kami gunakan untuk
 acara keluarga, namun sepertinya itu hanya seremonial dan rutinitas saja,
 ketika hari Senin tiba saya dan suami sudah seperti robot yang
 terprogram untuk urusan kantor.Sebenarnya ibu saya sudah berkali-kali
 mengingatkan saya untuk berhenti bekerja sejak Doni masuk SMA namun selalu
 saya tolak, saya anggap ibu terlalu kuno cara berpikirnya. Memang Ibu saya
 memutuskan berhenti bekerja dan memilih membesarkan kami 6 orang
 anaknya.Padahal sebagai seorang sarjana ekonomi karir ibu waktu itu
 katanya sangat baik. Dan ayahpun ketika itu juga biasa-biasa saja dari
 segi karir dan penghasilan. Meski jujur saya pernah berpikir untuk
 memutuskan berhenti bekerja dan mau mengurus Doni dan Maya, namun selalu
 saja perasaan bagaimana kebutuhan hidup bisa terpenuhi kalau berhenti
 bekerja, dan lalu apa gunanya saya sekolah tinggi-tinggi ?.  Meski
 sebenaranya suami saya juga seorang yang cukup mapan dalam karirnya dan
 penghasilan. Dan biasanya setelah ada nasehat ibu saya menjadi lebih
 perhatian pada Doni dan Maya namun tidak lebih dari dua minggu semuanya
 kembali seperti asal urusan kantor dan karir fokus saya. Dan kembali saya
 menganggap saya masih bisa membagi waktu untuk mereka toh teman yang lain
 di kantor juga bisa dan ungkapan kualitas pertemuan dengan anak lebih
 penting dari kuantitas selalu menjadi patokan saya.Sampai akhirnya semua
 terjadi dan diluar kendali saya dan berjalan begitu cepat sebelum saya
 sempat tersadar. Maya berubah dari anak yang begitu manis menjadi pemakai
 Narkoba dan saya tidak mengetahuinya!
 Sebuah sindiran dan protes Maya saat ini selalu terngiang di telinga.
 Waktu itu bik Inah pernah memohon untuk berhenti bekerja dan memutuskan
 kembali ke desa untuk membesarkan Bagas, putera satu-satunya, setelah dia
 ditinggal mati suaminya.Namun karena Maya dan Doni keberatan maka akhirnya
 kami putuskan agar Bagas dibawa tinggal bersama kami. Pengorbanan bik Inah
 buat Bagas ini sangat dibanggakan Maya. Namun sindiran Maya tidak begitu
 saya perhatikan.
 Akhirnya semua terjadi ,setelah tiba-tiba jatuh sakit kurang lebih dua
 minggu , bik Inah meninggal dunia di Rumah Sakit. Dari buku harian Maya
 saya juga baru tahu kenapa Doni malah pergi dari rumah ketika bik Inah di
 Rumah Sakit.Memang Doni pernah memohon pada ayahnya agar bik Inah dibawa
 ke Singapore untuk berobat setelah dokter di sini mengatakan bahwa bik
 Inah sudah masuk stadium 4 kankernya. Dan usul Doni kami tolak hingga dia
 begitu marah pada kami. Dari sini saya kini tahu betapa berartinya bik
 Inah buat mereka,sudah seperti ibu kandungnya! menggantikan tempat saya
 yang seolah 

Re: [balita-anda] keringat berlebih

2003-03-26 Terurut Topik Yessy
fauzan (5 bln) juga suka keringetan, walaupun udah di ruangan AC.
kalau udah berkeringat jadi gatal telinga  lehernya trus telinganya suka
ditarik-tarik.
akhirnya jadi rewel, deh :(

jadi biasanya kalau dia berkeringat, saya segera usap pake handuk biar
kering.
terus saya kasih bedak (bedak padat bukan yang tabur)
pakaiannya juga saya kasih kaos tanpa lengan.
segera saya ganti baju-nya kalo udah basah keringat
Jarang saya pake'in topi kecuali kalo pergi (tapi kalo didalam mobil ya gak
pake topi)

tapi kayaknya fauzan seperti ayah-nya deh,
suami saya juga suka berkeringat ,pori-pori kulitnya lebar (ada hub-nya ??)

Mam Fauzan,

- Original Message -
From: Wahyu. H [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 1:25 PM
Subject: [balita-anda] keringat berlebih


Mohon pencerahan (maaf kalau pernah dibahas),

Bagaimana mengatasi keringat yg berlebih pada anak ya, soalnya anak kami
Diva (jelang 8 bln), walaupun di rg ber AC keringatnya masih suka keluar
terutama di bagian kepalanya. Kenapa ya? perlu perawatan kususkah?

regrds
-Wahyu-



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)

2003-03-26 Terurut Topik Jacobz, Femmy X
duh, bapak...ibu... mohon maaf. Ini salah saya, waktu balas karna mau
cepat-cepat, saya main reply aja, enggak lihat-lihat lagi. Harusnya memang
saya japri, seperti yang sudah-sudah.
 
Sekali lagi, maaf... dan mohon jangan diperpanjang lagi. Akur ?
 
Thanks,
imef

-Original Message-
From: ALNAZ [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 11:02 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)



Setujuu...!!!
 
---Original Message---
 
From: [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Date: Wednesday, March 26, 2003 7:01:41 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]' mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Subject: RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)
 
Tolong ya ibu2 mohon kedewasaannya, yg begini ini japri aja deh. 
Nanti kalau penggemar Beatles pada pakai forum balita-anda bagaimana? Atau
penggemar Harley?
Atau penggemar apapun. Para penggemar MG atau siapapun dipersilakan membuat
mailing list sendiri saja dan silakan berdiskusi sepuas2nya tanpa bakalan
ada yg protes.
Kan kasihan lho mereka2 yg pakai internet dg dial up, harus download email2
yg ternyata isinya tidak cocok, kadung bayar mahal untuk telponnya.
Setuju?

-Original Message-
From: Misty A. Maitimoe [ mailto:[EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED] ]
Sent: Thursday, March 27, 2003 8:18 AM
To: [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Subject: RE: [balita-anda] OOT : MISSING EPISODE MG2 (EPISODE 32)


Menurut kabar sih ini bikinan fans beratnya MG. Tapi emang endingnya jadi
lebih bagus ya? Yang beneran endingnya ngambang

-Original Message-
From: winda sari [ mailto:[EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED] ]


Mbak fem dapet dimana sich ? koq kita nggak ada...cuman 31 serial aja. Emang
pernah denger sich ada yang 32, tapi setelah beli cuman dikasih 31. Original
apa saduran ? terus beli dimana dan bisa beli satuan nggak ?

Winda, Batam


From: salvaditya tama  [EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED] 


ini beneran ato gak sih? emang ada episode 32?
trus mbak femmy ngambil crita ini darimana?

---Original Message---

From: [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
  Subject: MISSING EPISODE MG2
  EPISODE 32)
 
  Pernah denger kalo MG2 itu sebenernya 32 episode
  ga??? Kapan keluarnya ya
 
 
  Berikut ini missing episode yang belum pernah ditayangin???
  Check it out!!!

- 
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
http://www.indokado.com/  
 Info balita, http://www.balita-anda.com http://www.balita-anda.com  
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED]  


. 



 http://www.incredimail.com/redir.asp?ad_id=309lang=9   IncrediMail -
Email has finally evolved -
http://www.incredimail.com/redir.asp?ad_id=309lang=9 Click Here


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


RE: [balita-anda] Tumble Tots Kalimalang

2003-03-26 Terurut Topik Ade Marlin
Dear Pak Irfan,

Teplnya 8601223, lagi ada discount 50% untuk annual feenya

Regards,

Ade Marlin

-Original Message-
From: Muhamad !rfan [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, March 27, 2003 10:24 AM
To: Balita Anda
Subject: [balita-anda] Tumble Tots Kalimalang


Dear All,

Ada yang tahu nomor telpnya Tumble Tots baru yang berada di daerah
kalimalang jakarta timur ?
Mohon infonya dong !

Thanks,
Papanya Milli

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Tumble Tots Kalimalang

2003-03-26 Terurut Topik Hikma Safrina Munir
Papanya Milli,

Telp.nya 021 - 860 1223.

Anak saya udah trial disana Sabtu kemaren, tapi kok tempatnya sempit sekali 
ya .

salam,

Sofie

At 10:23 AM 3/27/2003 +0700, you wrote:

Dear All,

Ada yang tahu nomor telpnya Tumble Tots baru yang berada di daerah 
kalimalang jakarta timur ?
Mohon infonya dong !

Thanks,
Papanya Milli


Best Regards,

Sofie Hikmasafrina Munir

Marine  Aviation Group
PT. IBS Insurance Broking Service
Phone no. 021 - 515.3131 ext.2616
Fax no. 021 - 515.1414
[EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Belekan.....

2003-03-26 Terurut Topik salvaditya tama






anak saya (sekarang sudah 5 bulan) dulu waktu baru lahir juga suka belekan seperti anaknya mbak,
tapi lama kelamaan belekannya bakalan ilang sendiri kok mbak. malah waktu itu anak saya oleh DSA nya gak dikasih apa-apa

---Original Message---


From: [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, March 26, 2003 20:09:53
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Belekan.
Dear All...Saya mau nanya nih.Saya baru melahirkan anak kedua (perempuan) tgl 8Maret lalu dengan berat 4100gr dan panjang 48cm dengan persalinan normal.Nah pada saat umur 10 hari dari kedua matanya keluar kotoran terus (belekan)dan sudah saya bawa ke dsa dan diberi obat tetes mata. Tapi sampai sekarangmasih terus keluar belek-nya. Saya jadi khawatir nihBarangkali adapembaca yang mempunyai pengalaman seperti saya ???...Thanksmama syasya- Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/ Info balita, http://www.balita-anda.com Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







 IncrediMail - Email has finally evolved - Click Here

RE: [balita-anda] badan bayi merah2

2003-03-26 Terurut Topik ALNAZ






Memang ada kok bayi yg alergi sama minyak telon, sepertianak2 saya.Dulu kalo dikasih minyak telon suka ada bintik2 keciljadinya.Mungkin anakmba (eh ini yg nanya ibu/bapak ya) kulitnyatermasuk yg sensitif kali. Kalo sensitifsebaiknya pakaisabun mandi/sabun cuci/lotion/oil yg fragrance free. Dan kalomenurut dsa saya, sebenernya bayi itu suhunya lebih panas dari orang dewasa. Jadi perlakukan aja bayi seperti kita..maksudnya kalo kita kegerahan/kedinginan begitu pun dengan bayi. Jadi jangan perlakukan bayi berlebihan. Menurut saya sih bayi gak kedinginan kok kalo tidak dikasih telon. Saya kan tinggal di US, kalo musim dingin gak pernah tuh saya kasih telontapi alhamdulillah gak apa2.
Yahhh...ini sih hanya pengalaman yg sayaalami...toh pada dasarnya setiap bayi itu kan unique/berbeda2. Mudah2an bisa jadi masukanyaaa..

Bunda AlNazFi
---Original Message---


From: [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, March 26, 2003 8:17:36 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] badan bayi merah2
DSA saya bilang penyebabnya adalah minyak telon atau baby oil. saya jadistop kasih telon dan oil, tapi sebenarnya dengan tidak pakai telon bayikedinginan ngga ya..?-Original Message-From: Yessy [mailto:[EMAIL PROTECTED]]Sent: Friday, January 04, 1980 7:12 PMTo: [EMAIL PROTECTED]Subject: Re: [balita-anda] badan bayi merah2Thanks penjelasannya :)soalnya saya agak kuatir ama kebiasaan baby saya ini.- Original Message -From: "marilin tugus" [EMAIL PROTECTED]To: [EMAIL PROTECTED]Sent: Thursday, March 27, 2003 9:17 AMSubject: Re: [balita-anda] badan bayi merah2 Mamanya Fauzan, Maksud saya itu tidak 24 jam diruangan ber AC, misalkan siang danmalamsaja pakai ACnya dan juga temperaturnya juga harus diatas 26 derajatcelcius. Soalnya kayak kita aja orang dewasa, kalau kita seringdiruanganber AC kulit kita akan kering dan kurang sehat apalagi bayi yg kulitnyasensitif. Mamanya Dea Yessy [EMAIL PROTECTED] wrote:Mama-nya Dea, jadi kalo sering diruangan ber AC, bisa bikin kulit merah-merah dankasar berkelupas yach ?? baby saya (Fauzan 5 bln) seneng banget diruangan dingin, kalo bobok suka pake AC dan Fan, kalo enggak rewel karena berkeringat. justru kalo berkeringat itu nanti jadinya dia gatal-gatal / dan adabintik bintik (keringet buntet = istilah jawa) Mam Fauzan. - Original Message - From: "marilin tugus" To: Sent: Thursday, March 27, 2003 9:00 AM Subject: Re: [balita-anda] badan bayi merah2   Ibunya Ifa,  Anak saya juga suka merah-merah dileher, dipunggung dan didadanya,dan kulitnya juga kasar dan kelupas-kelupas. saya sudah tanya ke dokternya katanya sih itu biasa pada bayi mungkin karena biang keringat ataukarena terlalu sering diruangan ber AC. biasanya saya kasih anak saya babycream Zwitsal atau Sebamed tiap abis mandi. dan kira2 2-3 hari udah hilang merahnya dan sudah halus lagi kulitnya.  Mamanya Dea   Rulifia Rusli wrote:dear netters, ifa (4 bln) sudah 2 minggu ini dada dan punggungnya merah-merah seperti gatal dan kulitnyapun jadi 'brutusan' nga mulus. aku jadi kasihan liatnya. sama DSA nya dikasih biocream, tapi belum keliatan khasiatnya. mohon bantuan para netters.terima kasih.. -  Do you Yahoo!?  Yahoo! Platinum - Watch CBS' NCAA March Madness, live on yourdesktop! -  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/  Info balita, http://www.balita-anda.com  Stop berlangganan, e-mail ke:[EMAIL PROTECTED] - Do you Yahoo!? Yahoo! Platinum - Watch CBS' NCAA March Madness, live on your desktop!- Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/ Info balita, http://www.balita-anda.com Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]-  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/  Info balita, http://www.balita-anda.com  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED] . 







 IncrediMail - Email has finally evolved - Click Here

RE: [balita-anda] Bengkak

2003-03-26 Terurut Topik ALNAZ






Maafsebelumnyanih mau tanya, autis nya anakmba itu sudah terbukti gara2 pemberian imun MMR...??? 

bundaAlNazFi


---Original Message---


From: [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, March 26, 2003 8:39:30 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Bengkak
Mbak, bagaimana kalau kejadiannya seperti anak saya yang akhirnya jadipenyandang autis, yang kita tahu juga penyembuhannya tiada akhir. Saat usia0 sd 15 bulan anak saya tumbuh normal senormal anak normal lainnya. Tapibeberapa bulan setelah imunisasi itu anak saya jadi blank, tidak ada kontakmata, tidak ada suara, hiperaktif dan gejala2 autisme lainnya ada pada anaksaya. Siapa sih yang tidak ingin punya anak sehat, kalau saat itu saya tahuanak saya tidak tahan akan imunisasi MMR maka saya akan tunda pemberiannyasampai anak saya 3 tahun dan benar-benar sudah siap menerimanya. Asal tahusaja mbak mempunyai anak penyandang autis itu berat .. Memang tidaksemua anak jadi begitu tapi apa kita tahu anak kita tahan atau tidak, apadokter bisa menjamin? Maaf ya kalau tidak berkenan, sekedar curhat .Salam hangat,Mike-Original Message-From: Yeni Suryasusanti [mailto:[EMAIL PROTECTED]]Sent: Thursday, March 27, 2003 9:53 AMTo: [EMAIL PROTECTED]Subject: Re: [balita-anda] BengkakDear all,Sorry kalo ada yang nggak sependapat...Waktu anakku (Ifan 2 th 5 bln) sempat dikhawatirkan menderita autis(walaupun ternyata akhirnya bukan) aku sempat tanya pada DSA anakku, Dr.Ferdy Harahap, tentang pro dan kontra imunisasi MMR karena Ifan sudahdiimunisasi MMR waktu umur sekitar 9 bulan.Menurut Dr. Ferdy, bahaya anak yang tidak diimunisasi MMR jauh lebih besardaripada akibat yang ditimbulkan oleh imunisasi MMR itu sendiri. Beliaumenyebutkan beberapa penyakit seperti gondongan, dll, dan diantaranya yangmenurutku paling parah adalah penyerangan ke otak (aku lupa namanya) danmandul (bukan impoten lho...)Beliau juga menyebutkan bahwa dulu Indonesia sudah jarang ada yang kenacampak, tapi karena pro kontra mengenai MMR, kembali banyak bayi dan anakyang terkena...Mungkin ada DSA yang tergabung dalam milis balita anda yang bisa memberikantambahan?Bundanya Ifan- Original Message -From: "Trisnowiyanti, Indriyani (IDN)"[EMAIL PROTECTED]To: [EMAIL PROTECTED]Sent: Thursday, March 27, 2003 8:58 AMSubject: RE: [balita-anda] Bengkak Mbak Lilis, Menurut DSA anakku, penyakit gondongan disebabkan oleh virus, yang menyebabkan pembesaran kelenjar air liur, sehingga terlihat pembebangkakan pada daerah sekitar bawah kuping sampai rahang bawah. Untuk mengindari penyakit ini memang sebaiknya anak diimunisasi MMR. Mungkin yang Mbak maksud kekurangan yodium adalah penyakit gondokan, bukan gondongan. Aku sendiri kurang tahu apakah penyakit gondongan bisa timbul lagi setelah anak pernah mengalaminya. Mungkin ada rekan lain yang bisa memberikan informasi? -Original Message- From: Lilis Suryawati [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 27 Maret 2003 8:35 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Bengkak Dear Mamanya Rio, Untuk mencegah penyakit gondongan, sebaiknya mengkonsumsi garam beryodium, harga garamnya agak sedikit mahal dibandingkan garam biasa. Sebabgondongan itu disebabkan oleh kekurangan yodium, terus terang saja, anak saya juga tidak pernah saya berikan vaksin MMR, tetapi syukurlah sampai saat initidak pernah kena penyakit gondongan, karena mengkonsumsi garam beryodium. Rgrds, Lilis -Original Message- From: Trisnowiyanti, Indriyani (IDN) [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, March 26, 2003 8:25 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [balita-anda] Bengkak Rekan milis, Mohon sharingnya dong... Anakku (Rio/cowok) 3,3 tahun pagi tadi aku lihat tepat dibawah kupingnya bengkak. Bengkaknya cukup keras dan saat kutanya ke anakku sakit atau tidak, dia menjawab tidak sakit. Bengkaknya ini agak berbeda denganbengkak karena gondongan. Aku sudah check ke dalam mulutnyapun tidak ada masalah. Hanya saja 2 hari ini mulutnya cukup berbau kurang enak. Dulu saat anakku usia 2 tahunan pernah kena gondongan. Aku sudah bawa ke DSA. Memangsejak kecil anakku nggak pernah aku imunisasi MMR, karena aku khawatir kena autisme. Saat ke DSA aku tanya apa masih perlu diimunisasi setelah kena gondongan. DSA menjawab tidak perlu lagi. Mohon masukan dong dari Bapak dan Ibu semua, apakah penyakit gondonganbisa berulang kembali setelah anak pernah mengalaminya. Kalau bukan karena gondongan (karena memang agak berbeda bengkaknya), maka bengkak di bawah telinga anakku karena apa yah? Terima kasih atas masukannya. Mamanya RIO -  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/  Info balita, http://www.balita-anda.com  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED] --- Incoming mail is certified Virus Free. Checked by AVG anti-virus system (http://www.grisoft.com). Version: 6.0.295 / Virus Database: 159 - Release Date: 11/1/01 --- Outgoing mail is certified Virus Free. Checked by AVG anti-virus system 

Re: [balita-anda] Bengkak

2003-03-26 Terurut Topik Yeni Suryasusanti
Mbak Mike,
sorry malah nanya balik, apakah kalau anak usia diatas 3 tahun tidak ada
kemungkinan menjadi autis jika diimunisasi MMR?
terus terang, saya mengerti sekali sulitnya membesarkan anak autis karena
banyak berkomunikasi dengan ibu-ibu dari anak autis di Klinik Khusus Tumbuh
Kembang Harapan Kita (Ifan sedang terapi wicara dan okupasi) yang anaknya
sudah ikut terapi selama lebih dari 5 tahun dan sudah hampir normal, justru
itu saya juga sampai saat ini masih bingung bagaimana dengan anak berikutnya
(saya masih ingin punya anak jika diberi kepercayaan lagi oleh Allah),
apakah diimunisasi MMR atau tidak...
Bagi-bagi ilmunya ya mbak... dan semoga diberi kesabaran...

Warm Regards,
Bundanya Ifan

- Original Message -
From: Mike Handayani [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 27, 2003 10:15 AM
Subject: RE: [balita-anda] Bengkak


 Mbak, bagaimana kalau kejadiannya seperti anak saya yang akhirnya jadi
 penyandang autis, yang kita tahu juga penyembuhannya tiada akhir. Saat
usia
 0 sd 15 bulan anak saya tumbuh normal senormal anak normal lainnya. Tapi
 beberapa bulan setelah imunisasi itu anak saya jadi blank, tidak ada
kontak
 mata, tidak ada suara, hiperaktif dan gejala2 autisme lainnya ada pada
anak
 saya. Siapa sih yang tidak ingin punya anak sehat, kalau saat itu saya
tahu
 anak saya tidak tahan akan imunisasi MMR maka saya akan tunda pemberiannya
 sampai anak saya 3 tahun dan benar-benar sudah siap menerimanya. Asal tahu
 saja mbak mempunyai anak penyandang autis itu berat .. Memang tidak
 semua anak jadi begitu tapi apa kita tahu anak kita tahan atau tidak, apa
 dokter bisa menjamin? Maaf ya  kalau tidak berkenan, sekedar curhat .

 Salam hangat,
 Mike





-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]