RE: [balita-anda] Cuti hamil/melahirkan

2002-07-05 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Dear Rekan BA,

Di tempat saya bekerja PT. Transavia , Syukur Alhamdulillah managemen disini
sangat torelan pada karyawan wanita.
Di tempat kami , cuti bisa diambil pada saat melahirkan selama 2 bulan dan
sisa yg sebulan bisa dicicil .
Cicilan cutinya misalkan yg pernah saya ambil dengan masuk kantor seminggu 3
X
Sehingga cuti melahirkan baru akan habis setelah si kecil berusia 5 bulan.

Demikian mungkin bisa sebagai masukan HRD ditempat anda.

Salam,
Mamanya Salsa

 -Original Message-
 From: Maminya Ecrot [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Friday, July 05, 2002 10:02 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Cuti hamil/melahirkan
 
 Dear anggota BA
 
 Sekedar cerita aja, kalau di kantor tempat saya pernah
 bekerja dulu, peraturannya lebih keras. Cuti
 hamil/melahirkan HARUS diambil 1,5 bulan atau paling lambat
 1 bulan sebelum kelahiran. Ini juga didasarkan pengalaman
 serupa dengan yang terjadi pada teman Ibu Lilis. 
 
 Konsekuensinya ... sekalipun si karyawati bandel tetap
 kerja hingga 1 minggu sebelum kelahiran, maka setelah
 melahirkan sisa cuti yang bisa diambil TETAP hanya 1,5
 bulan - 2 bulan saja.
 
 Kenapa HRD-nya pakai istilah bandel ..., karena ternyata
 walaupun managernya udah nyuruh cuti dan udah disiapkan
 pengganti, tapi rata-rata karyawati lebih senang cutinya
 lebih panjang setelah melahirkan dengan harapan bisa
 istirahat/merawat bayi lebih lama. Sedangkan 1 bulan
 sebelum melahirkan... walaupun masuk kantor tapi hasil
 kerja sudah tidak efektif, jelas ini merugikan perusahaan
 dan juga menyiksa bayi dalam kandungan belum lagi resiko2
 lainnya.
 
 Selain itu  sering didengar setelah cuti 2bulan banyak
 karyawati yang mengeluh jenuh dirumah ingin cepat kembali
 bekerja sementara cutinya masih 1bulan lagi. Sayang sekali
 saya tidak mengalami/merasakan sendiri ... karena saya
 telah memutuskan berhenti bekerja sejak menikah.
 
 Mungkin ada rekan anggota milis BA yang bisa kasih
 tanggapan terhadap sikap/peraturan HRD tersebut?
 
 Salam,
 
 ~ Maminya Ecrot ~
 
 On Fri, 5 Jul 2002 09:06:10 +0700 
 Lilis Suryawati wrote:
  
 .
 .
 Ceritanya begini, teman saya itu agak sibuk kerja,
 sehingga dia tidak mau
 cuti walaupun saat melahirkannya tinggal seminggu lagi.
 .
 .
 Berdasarkan pengalamannya, saran saya adalah sebaiknya
 cuti segera dilakukan 2 minggu menjelang kelahiran
 .
 . 
 Semoga bermanfaat
 
 Salam
 Lilis
 
 - Kemudahan Hosting PlasaCom
 ---
 Hosting menjadi lebih mudah dan murah dengan keringanan 50% biaya
 registrasi mail hosting dan webhosting selama bulan Juni 2002. Klik
 http://idc.plasa.com untuk pendaftaran
 --
 -
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Help : Impact imunisasi campak

2002-06-26 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Mba,

Jangan bingung, memang salah dampak dari imunisasi campak adalah demam yg
baru muncul seminggu kemudian.
Dulu juga Salsa begitu , tapi setelah di ingat ingat ternyata akibat
imunisasi campak.
 
Nantinya juga turun lagi kok Mba...
Waktu itu Salsa demamnya 2 hari.

Salam,
mamanya Salsa
 -Original Message-
 From: Emmy Saftari [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Thursday, June 27, 2002 12:26 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Help : Impact imunisasi campak
 
 Dear ibu/bapak...
 
 Aduhh tolong dong, lagi bingung nih...
 anakku tgl 22 kemarin diimunisasi campak ( 9 bulan ), abis itu nggak
 kenapa-kenapa, ehh tapi sejak tadi malem badannya panas antara 37 s/d 39
 barusan juga aku cek jam 12.30 ke angka 38,3..., aku kasih tempra dari
 kemarin sesuai dosis.
 Ada yang ngalamin kaya gini nggak ? normal nggak ? atau gimana ? Share
 dong !
 
 Yg lagi bingung 
 Mamanya Andre
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] gerber

2002-05-22 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Mbak Ratih,

Kalau aku biasanya langsung diberikan ke anakku , ga pake dicampur ke
makanan lain.
Anakku suka Gerber apalagi kalau sedang bepergian sangat praktis bawa
Gerber.

Mudah mudahan membantu,
Mamanya Salsa

 -Original Message-
 From: Ratih Andryani [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, May 22, 2002 1:36 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] gerber
 
 Moms ... sharing dooonngg...
 ada yang suka kasih makan baby-nya pake gerber gak ? ada  yang bilang
 gerber
 itu cuma perasa aja jadi mesti dicampurin ke makanan lain... ada juga yang
 bilang boleh disuapin langsung... gimana nih moms ? sharing pls...
 rgds,
 Ratih
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Nggak mau Susu

2002-05-13 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Mbak,

Anak saya ( Salsa 10 bulan )juga sama ngga mau minum susu formula , dan ASI
baru saya berikan malam sepulang kerja.
Atas saran rekan rekan dari milis ini , susu formula saya campurkan ke juice
buah yg biasa dia minum setiap hari.
Ataupun ke bubur havermutnya, juga ke makanan bubur saringnya .

Kalau ke bubur saring , saya variasikan dengan keju sehingga tidak membuat
dia bosan.
Dicoba saja sedikit sedikit , mudah mudahan berhasil.

Salam,
Mamanya Salsa

 -Original Message-
 From: Nur Salamah [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Tuesday, May 14, 2002 8:52 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Nggak mau Susu
 
 Dear netters,
 
 Anak saya  ( 13 bln), nggak mau minum susu formula, sejak awal memang
 susah minum susu formula, sampai saat ini tiap kali minum susu selalu
 disendokin (nggak mau pakai dot/ gelas). Akhir-akhir ini tiap kali mau
 minum susu selalu nangis, baru nglihat mba-nya bikin susu udach nangis
 duluan. Saya sudah mencoba berbagai merk dan rasa susu formula , tapi
 tetep aja dia nggak mau, padahal minum ASI hanya malam aja karena saya
 bekerja.
 please sharingnya, karena saya takut asupan gizinya menjadi kurang.
 
 Terimakasih
 Ibunya Faishal


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Usia brp anak boleh renang?

2002-04-12 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Mbak Ida,

Saya mengajak Salsa  berenang sejak umur 3 bulan.
Sekarang Salsa ( 9 bulan ) senang sekali berenang malah nangis kalau dibawa
naik
Sebaiknya utk pertamakali jangan terlalu lama cukup 5 - 10 menit saja,
khawatir dia kedinginan.

Salam,
Mamanya Salsa 

 -Original Message-
 From: ida suryani [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Friday, April 12, 2002 3:30 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Usia brp anak boleh renang?
 
 Dear Netters,
 
 Anak saya Kamil umur 10 bln jika dimandikan senangnya masuk bak/kolam
 untuk
 mandi sambil berenang. Saya rencananya mau mengajak anak saya rekreaksi
 sambil berenang.
 Netters ada yg punya pengalaman kapan kira2 anak boleh diajak berenang ?
 Apa
 ada pengaruhnya jika umur 10 bln sudah diajak berenang? Mohon
 informasinya?
 
 
 Salam,
 Bundanya Kamil
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Usia brp anak boleh renang?

2002-04-12 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Mbak Winda,

Pertama kali saya bawa Salsa berenang di kolam air hangat di bandung ( Bale
Pakuan )
Setelah itu saya sering bawa ke kolam renang umum dekat rumah , kebetulan
rumah saya dekat Persada Kemala Bekasi .
Kadang kadang saya bawa ke Taman Persada Jatibening.
Dan dia enjoy ...sekali ...setiap kali dibawa berenang sering teriak
teriak girang
Usahakan jangan sampai terminum air kolam nya ya Mbak...

Regards
Mamanya Salsa
 -Original Message-
 From: winda [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Friday, April 12, 2002 3:44 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  RE: [balita-anda] Usia brp anak boleh renang?
 
 
 Mbak, Salsa waktu umur 3 bulan dibawa ke kolam renang atau hanya di kolam
 plastik?
 Trus, cuma dicelup2 aja ya mbak? Soalnya, saya masih khawatir utk membawa
 Putri (5 bln) ke kolam renang umum.
 
 Rgd,
 Winda
 
 -Original Message-
 From: Hani Dian Indrati [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: 12 April 2002 16:02
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Usia brp anak boleh renang?
 
 
 Mbak Ida,
 
 Saya mengajak Salsa  berenang sejak umur 3 bulan.
 Sekarang Salsa ( 9 bulan ) senang sekali berenang malah nangis kalau
 dibawa
 naik
 Sebaiknya utk pertamakali jangan terlalu lama cukup 5 - 10 menit saja,
 khawatir dia kedinginan.
 
 Salam,
 Mamanya Salsa
 
  -Original Message-
  From:   ida suryani [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent:   Friday, April 12, 2002 3:30 PM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:[balita-anda] Usia brp anak boleh renang?
 
  Dear Netters,
 
  Anak saya Kamil umur 10 bln jika dimandikan senangnya masuk bak/kolam
  untuk
  mandi sambil berenang. Saya rencananya mau mengajak anak saya rekreaksi
  sambil berenang.
  Netters ada yg punya pengalaman kapan kira2 anak boleh diajak berenang ?
  Apa
  ada pengaruhnya jika umur 10 bln sudah diajak berenang? Mohon
  informasinya?
 
 
  Salam,
  Bundanya Kamil
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] No telp PT.Nutria Indonesia

2002-04-09 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Rekan rekan ,

Kebetulan kantor saya 1 gedung dengan kantor Nutricia
Kantor  Nutricia itu adanya di   Grha Paramita , lt. 11
 Jl. Denpasar Raya Blok D-2, Kav 8
 Kuningan - Jakarta 12940

Mamanya Salsa  

 -Original Message-
 From: irna yuli [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Tuesday, April 09, 2002 1:57 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] No telp PT.Nutria Indonesia
 
 pak tony
 
 yang saya tau alamatnya ada di gedung graha paramita
 palmerah jakarta
 
 
 At 11:33 PM 4/8/02 -0700, you wrote:
 
 Rekan 2 milis balita .
 Adakah diantara bapak/ibu yang mengetahui no telp
 PT.Nutricia Indonesia ? karna saya akan menanyakan ttg
 salah satu produk nutcia yang ada.
 
 Terima kasih atas bantuannya ?
 
 tony
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! Tax Center - online filing with TurboTax
 http://taxes.yahoo.com/
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, 
  http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 ---
 Incoming mail is certified Virus Free.
 Checked by AVG anti-virus system (http://www.grisoft.com).
 Version: 6.0.343 / Virus Database: 190 - Release Date: 3/22/02  File:
 ATT23883.txtFile: ATT23884.txt  


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] obat tradisional u/ diare

2002-03-20 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Dear Netters,

Ada yg tahu DSA ahli pencernaan daerah Kuningan / Menteng  ?
Sebelumnya terimakasih 

Mamanya Salsa

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Thursday, March 21, 2002 9:07 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] obat tradisional u/ diare
 
 
 Anak saya Ghazy (8 bln) pernah diare hebat sampai dirawat 4 hari di RSIA,
 tapi nggak baik juga, terus saya bawa ke DSA yang ahli Gastro
 (pencernaan),
 obatnya Oralit (racikan apotek, rasa jeruk manis) dan Pedyalite aja,
 sembuh.
 
 Momimnya Ghazy
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Profertil

2002-03-20 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Pak , 

Dulu saya juga oleh DSOG Wahyu ( di RS Bunda  YPK ) mengajurkan utk ditiup.
Atas saran rekan yg sudah pernah ditiup sebaiknya minta dibius , agar kalau
ada perlengketan tidak terasa sakit.

Sekitar 4 - 5 bulan setelah ditiup , Alhamdulillah saya hamil

Smoga bermanfaat
Mamanya Salsa

 -Original Message-
 From: Linawati (GSK) [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Thursday, March 21, 2002 9:49 AM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  RE: [balita-anda] Profertil
 
 Pak,
 
 Dulu saya juga sempat minum pil tersebut 1x1hari tapi saya tidak kunjung
 hamil. Kemudian saya balik lagi ke DSOG saya dan dia menganjurkan saya
 untuk
 ditiup rahimnya, karena saya tidak mau akhirnya saya hanya pasrah dan saya
 berobat dengan obat tradisional, dan sekarang anak saya sudah 7 bulan. 
 
 
 Begitu pak semoga bermanfaat
 
 terima kasih
 mamanya Nicole
 
 -Original Message-
 From: Digi mikro [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, March 20, 2002 10:36 PM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] Profertil
 
 
 Rekan Balita-anda,
 Maaf kalau masalah ini agak melenceng dari topik yg
 sedang dibicarakan.
 Saya mempunyai masalah, semoga ada rekan yg mau share
 pengalamannya ataupun ada dokter yg mau membantu
 melalui milist ini.
 Begini, saya sudah 2,5 tahun menikah tapi belum
 dikaruniai anak. Kami ke dokter spesialis kandungan
 dan beliau menyarankan agar istri saya meminum
 Profertil dengan dosis 1X1 hari selama 5 hari (5 pil)
 setelah haid hari terakhir.
 Tetapi sampai sekarang belum berhasil juga. Apakah
 dosis yg dianjurkan ini sudah benar dan paling
 optimal?
 Saya mohon pendapat  bantuan dari rekan2
 sekalian.Terima kasih.
 
 Bertrand
 
 
 
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! Sports - live college hoops coverage
 http://sports.yahoo.com/
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





[balita-anda] Info banjir

2002-02-03 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Dear Netters,

Maaf informasi ini menyimpang , tapi dapat dipergunakan bagi yg
memerlukannya


  Buat yang mau jalan dan nggak mau ketemu banjir coba bisa lihat info
  ini.
  Disini ada peta banjir yang di update setiap 10 Menit.
  
  http://cybermap.cbn.net.id/  http://cybermap.cbn.net.id/ 
  
 
 Salam,
Hani


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Gempa

2002-01-15 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Kayaknya besar juga goncangannya , kerasa bener ...di daerah kuningan - Jkt

 -Original Message-
 From: SARWORINI Iin [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Tuesday, January 15, 2002 3:30 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Gempa
 
 iya, sejam lalu dan cukup lama juga.
 banyak tembok yang retak jadinya.
 
 
 
 
 
 Dede [EMAIL PROTECTED]
 01/15/02 02:16 PM
 Please respond to balita-anda
 
  
 To: [EMAIL PROTECTED]
 cc: 
 Subject:[balita-anda] Gempa
 
 
  Adakah di Milist ini yang merasakan 
 getaran gempa Bumi ?
 
  Maaf OOT
 
  Dede
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] KUIS SIAPA BERANI

2001-12-12 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Ayomenang yata' doain !!!

Hani

 -Original Message-
 From: Ferrasta 'pepeng' Soebardi [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, December 12, 2001 1:58 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] KUIS SIAPA BERANI
 
 Buat ente yang namanya tercantum di bawah ini siap-siap latihan Yell yang
 heboh.
 Besok 13 Desember 20010 aye bakal dikirim undangan resmi dari Indosiar.
 InsyaALLAH akhir Januari 2002 TEAM MILIS akan bertempur di KUIS SIAPA
 BERANI
 SELAMAT BERJUANG, TETAP SEMANGAT
 
 Pepeng
 
 
 
 TEAM MILIS BALITA-ANDA
 
 01. Patricia Soetjipto (Koordinator)
  Phone: 4263013 (R)
  HP: 0811-1119529
  Phone: 5227561 (K)
  Fax: 5228613
 02. Irvan Adhityo
 03. Dwi W. Julianto
 04. Miladinne I. Lubis
 05. T. Herdiana
 06. Tafif Piani
 07. Rita Satria
 08. Rr. Agung Sri. S
 09. Errilia Bonita
 10. Lisa Handayani
 11. Budi Susanto
 12. Febyani Permatasari
 13. Vienna Prasetyo
 14. Meike
 15. Claudia Reinier
 16. Vika Permatasari
 17. Yachya
 18. Wening Pusparini 
 19. Dian Rahmawati 
 20. Catharina
 
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Panti Asuhan

2001-11-26 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Aku juga mau dong 

Thanks,
Mamanya Salsa

 -Original Message-
 From: Fitri, Afrianti [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Friday, November 23, 2001 8:27 AM
 To:   'balita-anda'
 Subject:  [balita-anda] Panti Asuhan
 
 Dear Netters,
 
 ada yang tau nggak Panti Asuhan Anak-Anak di daerah Bekasi ?
 Mohon informasinya via japri.
 Terima kasih sebelumnya.
 
 Fitri
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Buah untuk Bayi menjelang 6 bulan

2001-11-14 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Pak,

Siang tadi saya baru saja beli Jeruk Baby di Hero - Ambassador , cukup
banyak stock nya .
Harga perkilo Rp. 12,750

Salam,
Hani

 -Original Message-
 From: dejan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, November 14, 2001 2:35 PM
 To:   balita anda
 Subject:  [balita-anda] Buah untuk Bayi menjelang 6 bulan
 
 Selamat siang Ibu-ibu (dan Bapak-bapak..),
 
 Mungkin ada ibu-ibu yang punya problem yg sama dgn saya,
 akhir2 ini saya kesulitan memperoleh buah Jeruk Baby Sweet krn katanya
 sedang tidak musim dan
 stok yg ada disamping cuma sedikit juga kualitasnya jelek (ngga' ada
 pilihan), disamping harganya yg mahal (terakhir di Hero Rp.12.400/kg).
 Saya mau tanya, apakah Fabian (5 setengah bln) anak saya boleh saya
 kasih jeruk yg lainnya..? krn saya kawatir kalo jeruk yg lain belum
 cukup kuat buat lambung/pencernaan Fabian.
 Saat ini buah buat Fabian baru pisang dan jeruk baby (terkadang juga
 pepaya), buah apa aja yg boleh dan tepat diberikan utk bayi 5/6 bulan..?
 
 Minta bantuannya ya ibu-ibu sekalian?
 
 Terima Kasih
 -hardian-
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Apakah Anda Menderita nyeri Tulang Belakang? REPLY

2001-10-11 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Coba datangi RS Siaga ( ruangan fisio terapi ) - Jl. Siaga Raya 
Disana ada peralatan yg cukup lengkap utk mengatasi keluhan anda 

Regards,
Hani
 -Original Message-
 From: Yaneva Sofyan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Thursday, October 11, 2001 11:25 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  RE: [balita-anda]  Apakah Anda Menderita nyeri Tulang
 Belakang? ( habis )
 
 Lalu bagaimana bila nyeri tulang belakang itu datang...
 untuk membungkuk, berdiri dari posisi duduk, mengambil sesuatu yang
 terjatuh
 bukan main sakitnya... 
 
 Apa donk obatnya, kalau diurut malah tambah sakit ...
 
 Mohon sharing donk..
 
 
 Yaneva Sofyan
 
 -Original Message-
 From: Dede [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Thursday, October 11, 2001 10:17 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Apakah Anda Menderita nyeri Tulang Belakang?
 ( habis )
 
 
 * Beberapa Saran untuk Mencegah Nyeri Tulang Belakang
 
 - Hindari mengangkat sesuatu dengan tergesa-gesa, dan
   tersentak-sentak. Sebaliknya daripada membungkukkan pinggang,
   tekuklah lutut.
 - Mintalah bantuan sewaktu mengangkat barang-barang yang berat.
 - Sewaktu membawa beberapa bingkisan barang, seimbangkan beban
   di masing-masing sisi. Jika membawa satu barang yang berat, bawalah
   dengan kedua tangan di depan, berdekatan dengan badan; atau jika
   membawanya di salah sisi, bawalah secara bergantian.
 - Selama perjalanan, gunakan alat pengangkut barang yang dapat
   dilipat dan/atau tas yang ringan dengan tali bahu.
 - Sewaktu mengangkat bingkisan barang dari bagasi mobil, dekatkan
   paket tersebut dengan tubuh sebelum mengangkatnya.
 - Sewaktu menyapu debu, gunakan sapu yang memiliki pegangan
   yang panjang. Sebaliknya daripada membungkukkan pinggang untuk
   menyapu debu di kolong, berlututlah dengan salah satu lutut,
   gunakan bantalan lutut. Jika Anda harus membungkukkan pinggang,
   maka apabila mungkin, gunakan satu tangan untuk meyangga diri
   Anda pada sesuatu.
 - Sewaktu mengerjakan pekerjaan kantor, selingi duduk di meja tulis
   dengan berdiri melakukan pekerjaan di permukaan setinggi pinggang.
 - Berlututlah sewaktu berkebun, dan bagi pekerjaan menjadi bagian-
   bagian yang singkat. Sewaktu berdiri jangan membungkukkan pinggang.
 - Lakukan olahraga untuk punggung dengan gerakan dasa biasa,
   sekalipun hanya selam 10 sampai 15 menit sehari. lakukan olahraga
   yang sepatutnya sesuai pertambahan usia Anda.
 - Sewaktu mengatur sprei, berlututlah dengan satu lutut di atas tempat
   tidur, jangan meraih sisi seberang tempat tidur dengan kedua tangan,
   tetapi sangga tubuh Anda dengan salah satu tangan. Sewaktu melebarkan
   atau menyelipkan sprei di bawah kasur, berlutulah di lantai pada
   masing-masing sisi tempat tidur.
 - Sewaktu mengemudi jarak jauh, berhentilah untuk beristirahat.
   Jika tempat duduk di belakang mobil tidak menyenangkan, gunakan
   sebuah bantal untuk mengganjal tulang belakang.
 - Jangan berlari dipermukaan yang keras. Gunakan sepatu olahraga
   yang cocok.
 - Gunakan bantal atau penyangga punggung lainnya sewaktu duduk
   di kursi malas atau sofa. Bangun pelan-pelan, gunakan kaki Anda untuk
 bertolak.
 - Jika Anda selama beberapa waktu duduk mengerjakan suatu pekerjaan,
   gunakan kursi yang memiliki bentuk penyangga punggung yang cocok.
   Bangunlah berdiri sewaktu-waktu, dan putarlah badan.
 - Jangan membungkuk di laci-laci lemari arsip selama waktu yang lama,
   tetapi sedapatnya duduklah di kursi.
 - Jika Anda harus menggunakan sepatu berhal tinggi seharian, bawalah
   sepasang sepatu yang lebih nyaman untuk dipakai secara bergantian
   apabila mungkin.
 
   * * * * *
 
 Mudah-mudahan bermanfaat buat Neters BA.
 
 Salam 
 
 
 Dede Maulana
 Distributor Forever Young Indonesia
 I-614832
 ---
 SUKSES tidak berarti harus banyak UANG.
 Menjadi ORANG BAIK itu juga termasuk SUKSES.
 Dan bergabung sebagai Distributor Forever Young Indonesia,
 minimal kita akan menjadi ORANG BAIK.
 -
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 

 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]











RE: [balita-anda] Retak Tulang

2001-10-05 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Mbak,

Saya pernah dioperasi lutut di RS Siaga.
Setahu saya utk orthopedi , dokter dokter nya berkumpul di RS Siaga.
Disana ada Prof. Chehab , hanya harus ngantri seminggu sebelumnya.
Tapi asisten atau dokter dokter lainnya juga banyak yg bagus, lagipula
setelah itu ada perawatan fisio terapi yg harus rutin kita ikuti agar cepat
pulih.

Salam
Mamanya Salsa

 -Original Message-
 From: Rita,SatriaJKEAA [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Friday, October 05, 2001 11:39 AM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  [balita-anda] Retak Tulang
 
 
   Dear netter,
   Saya bisa minta informasinya mengenai dokter tulang yang bagus atau
 ada yang pernah mengalamai hal ini mohon dong sharingnya soalnya orang
 tuaku
 baru saja divonis retak tulang (mendekati patah tulang) pada bagian
 tempurung, hal ini terjadi karena jatuh  menginjak tali disuatu keramaian
 dan sebelumnya sering sekali lepas tempurungnya, akibat jatuh kemaren
 Ibuku
 divonis retak/patah tulang (menurut rongent) dan diminta tidak turun dari
 kasur selama tiga minggu, kalau terpaksa turun kasur harus menggunakan
 tongkat atau kursi roda, tapi anehnya kalau retak kenapa tidak di gips,
 Mohon sharingnya
 
   mamanya Afif
 
  Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/international/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 

 Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
http://www.indokado.com/international/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










[balita-anda] Tempat penitipan bayi dan anak di daerah Kuningan

2001-09-04 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Dear Net-ters,

Mohon bantuan  rekan-rekan utk memberitahukan alamat tempat penitipan bayi
dan anak di daerah Kuningan.
Sabtu lalu di Indosiar membahas tentang tempat penitipan ini , hanya tidak
disebutkan ada di gedung mana.

Thanks,
Mamanya Salsa

 Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
http://www.indokado.com/international/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










RE: [balita-anda] Alamat Toko Perlengkapan Bayi di Bandung

2001-06-15 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Mbak Vivi,

FO yg saya tahu dan deketan tempatnya a.l :

Heritage- Jl. Martadinata - jl Banda
The Big Price Cut   - Jl. Aceh 
Cisangkuy   - Jl. Cisangkuy ( dekat yoghurt Cisangkuy )
Ada bbrp di Jl Dago

Yg agak jauhan dari tempat tersebut :
Otten One   - Jl. Dr. Otten
Mooi- Jl . Cemara - Sukajadi
dan ada bbrp FO sepanjang jl. Sukajadi

Salam
Hani


 -Original Message-
 From: Vivi J. A [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Friday, June 15, 2001 11:27 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Alamat Toko Perlengkapan Bayi di Bandung
 
 Dear all,
 
 Kalau tidak berkeberatan buat yang orang Bandung, mau dong dibuatin 
 resume, nama2 FO yang OK di BDg dan alamatnya. Kalau orang Jkt kan suka 
 bingung tuh, milih yang mana. Kalau ngga keberatan lho...ngga juga ngga 
 apa2.
 
 Salam,
 Vivi
 _
 Get Your Private, Free E-mail from MSN Hotmail at http://www.hotmail.com.
 
 
  Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
 http://www.indokado.com/kueultah.html
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 

 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








[balita-anda] Nama nama bayi muslim

2001-06-14 Terurut Topik Hani Dian Indrati

Dalam waktu dekat saya akan melahirkan, mungkin diantara rekan rekan ada yg
bisa memberikan web nama bayi muslim.

Terimakasih,
Dian

 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]