[balita-anda] Keringat dingin

2002-07-15 Terurut Topik Margaretha Ratnawati

Dear All

Akhir-akhir ini anak saya Theresia namanya umur 3 th 8 bln sering keluar
keringat dingin dan perutnya suka kembung apa yang dapat saya lakukan, kalau
makan Theresia tidak susah tapi masih nasi tim dan kuah sudah saya coba
makan nasi tapi dimuntahkan lagi jadi  ya kembali ke nasi tim lagi.

salam 

M.Ratna  


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





[balita-anda] Keringat dingin di malam hari

2001-05-11 Terurut Topik Jasiph A.P

Anak saya umur 8 bulan lebih kalau malam hari
suka keringat. Padahal kelihatannya kondisi tubuhnya
tidak panas.
Memang sih siang hari dia terlihat agak panas
dan kadang terlihat ada ingus putih bening keluar dari hidung.
Apakah ini gejala suatu penyakit  ?
Mohon informasinya !

Salam


 Mau kenduri di kantor? Perlu nasi tumpeng? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






RE: [balita-anda] Keringat dingin

1999-03-21 Terurut Topik Riefna

Anak saya juga begitu, malah setiap tidur pasti bajunya basah karena keringat. Tadinya 
saya juga takut kalau itu gejala paru-paru basah. Tetapi kata dokter anak paru-paru 
basah dapat diketahui dari pemeriksaan terhadap paru-paru bukan dari tampilan fisik 
dari luar, dan anak yang berkeringat banyak biasanya karena sebelum tidur banyak 
melakukan aktivitas dan karena memang sudah 'bakat'.
Yang perlu diperhatikan bajunya harus tetap kering untuk mencegah bayi kedinginan, 
jadi kalau basah harus segera diganti..

Riefna Azwita Fahmi
Test System Unit/QRS
mailto:[EMAIL PROTECTED]
--
*   Learn Telecommunication Technology at http://www.gematel.com 
*   http://www.ristinet.com - See the difference think better
*   Be the witness of todays technology, http://www.gematel.com/qanews



-Original Message-
From:   Dinah Rakan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Friday, March 19, 1999 3:35 PM
To: Balita
Subject:[balita-anda] Keringat dingin

Rekan netters yang berbahagia...

Beberapa hari ini anak saya setiap tidur malam berkeringat... banyak
sekali sampe bajunya basah, begitu juga ketika bangun di pagi hari
keringatnya banyak sekali dan badannya dingin.
Apakah ini wajar...maksudnya normal-normal saja atau berbahaya.
Mungkin para netters dapat sharing informasi.  File: ATT8.txt; charset =   



Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda@indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet




RE: [balita-anda] Keringat dingin

1999-03-21 Terurut Topik Dody Pangaribuan

Ikutan dong
Anak saya mengalami hal yang sama.
Malah keringatnya sempat saya jilat, soalnya kalo orang dewasa, bila
keringatnya asin pertanda sehat. Keringat anak saya tidak berasa (anyep).
Saya tanya ke dokter spesialis paru anak, katanya normal (anak saya umur 7
bulan). Untuk anak balita, fungsi kelenjar sekresi seperti melalui keringat
belum sempurna, sehingga agak berbeda dengan orang dewasa. Seiring
bertambahnya umur, proses ini akan semakin sempurna, jadi tidak perlu
khawatir.

-Original Message-
From: Riefna [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, March 22, 1999 8:31 AM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: RE: [balita-anda] Keringat dingin



Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda@indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet





[balita-anda] Keringat dingin

1999-03-19 Terurut Topik Dinah Rakan

Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda@indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet