[balita-anda] Yoghurt untuk anak

2002-03-21 Terurut Topik Emmy Saftari

Dear netters

Saya baca di artikel http://www.halal-mui.or.id/pustaka.yoghut.htm
tentang khasiat dan nilai gizi dari yoghurt.

Pertanyaan saya mungkin ada rekan-rekan yang lebih tahu, karena sudah
mencobanya , sbb :

1. Umur berapa anak boleh diberikan yoghurt (FYI : menurut arsip millist
ini ada rekan-rekan yang memberikan anaknya yakult itu diusia 1,5 tahun,
kalo enggak salah mbak Miladinne Inesza L [[EMAIL PROTECTED]] dikirm tgl
13/03/02 jam 10.00), nah bagaimana dengan yoghurt.

2. Kalau semisalnya boleh, darimana saya bisa dapatkan yoghurt yang
layak dikonsumsi anak-anak. 



Terima kasih atas share-nya.

Regards
Emmy Saftari






 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Yoghurt untuk anak

2002-03-21 Terurut Topik dian . rahmawati

Mbak Emmy, 

saya sudah memberikan anak saya yoghurt sejak umur 15 bulan krn dia kurang
suka susu dan menurut DSA saya tidak apa2. Ternyata dia suka banget, sehari
bisa abis 3..!! Saya pakai merek Yoplait Petit Miam krn ini memang untuk
anak2, anak saya paling suka rasa pisang. Bisa didapat di Hero, Carrefour 
Club Store. 
Sebenarnya ada juga yoghurt untuk anak yang 6 bulan, bisa di beli di Kem
Chicks. Kalau mbak ragu, mungkin bisa coba yang ini dulu...

Dian Rahmawati


-Original Message-
From: Emmy Saftari [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 22, 2002 9:42 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


Dear netters

Saya baca di artikel http://www.halal-mui.or.id/pustaka.yoghut.htm
tentang khasiat dan nilai gizi dari yoghurt.

Pertanyaan saya mungkin ada rekan-rekan yang lebih tahu, karena sudah
mencobanya , sbb :

1. Umur berapa anak boleh diberikan yoghurt (FYI : menurut arsip millist
ini ada rekan-rekan yang memberikan anaknya yakult itu diusia 1,5 tahun,
kalo enggak salah mbak Miladinne Inesza L [[EMAIL PROTECTED]] dikirm tgl
13/03/02 jam 10.00), nah bagaimana dengan yoghurt.

2. Kalau semisalnya boleh, darimana saya bisa dapatkan yoghurt yang
layak dikonsumsi anak-anak. 



Terima kasih atas share-nya.

Regards
Emmy Saftari






 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Yoghurt untuk anak

2002-03-21 Terurut Topik Wahyu trihandayani

bu Emmy,

Yoghurt menurut dokter gizi anak-anak (dr. Soepardi) boleh diberikan sejak
umur 1 tahun ,begitu juga menurut DSA anak saya dr. Hegar dan dr. Najib A
Saya membelikan yoghurt anak-anak saya sejak mereka 1,5 tahun dan makan
yoghurt yang dijual di supermarket merknya l'Eiffel (saya tidak tahu
persis), tapi youghurt tersebut seharga Rp 5.800 an, ada jeruk, apel,
strawberry, pisang, anggur dll. Gambarnya buah-buahan, dan ada menara
Eiffelnya.


ibunya Fiya  Nisya

- Original Message -
From: Emmy Saftari [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 22, 2002 9:41 AM
Subject: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


 Dear netters

 Saya baca di artikel http://www.halal-mui.or.id/pustaka.yoghut.htm
 tentang khasiat dan nilai gizi dari yoghurt.

 Pertanyaan saya mungkin ada rekan-rekan yang lebih tahu, karena sudah
 mencobanya , sbb :

 1. Umur berapa anak boleh diberikan yoghurt (FYI : menurut arsip millist
 ini ada rekan-rekan yang memberikan anaknya yakult itu diusia 1,5 tahun,
 kalo enggak salah mbak Miladinne Inesza L [[EMAIL PROTECTED]] dikirm tgl
 13/03/02 jam 10.00), nah bagaimana dengan yoghurt.

 2. Kalau semisalnya boleh, darimana saya bisa dapatkan yoghurt yang
 layak dikonsumsi anak-anak.



 Terima kasih atas share-nya.

 Regards
 Emmy Saftari






  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Yoghurt untuk anak

2002-03-21 Terurut Topik Miladinne Inesza L

Mbak kalau menurut saya asala yoghurt-nya bukan yang plain/murni nggak
apa-apa. Soalnya yoghurt plain itu asam sekali, belum tentu lambung si kecil
kuat. Jadi Mbak bisa pilih yoghurt yang sudah divariasi rasanya.

Salam,
Mila.
- Original Message -
From: Emmy Saftari [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 22, 2002 9:41 AM
Subject: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


 Dear netters

 Saya baca di artikel http://www.halal-mui.or.id/pustaka.yoghut.htm
 tentang khasiat dan nilai gizi dari yoghurt.

 Pertanyaan saya mungkin ada rekan-rekan yang lebih tahu, karena sudah
 mencobanya , sbb :

 1. Umur berapa anak boleh diberikan yoghurt (FYI : menurut arsip millist
 ini ada rekan-rekan yang memberikan anaknya yakult itu diusia 1,5 tahun,
 kalo enggak salah mbak Miladinne Inesza L [[EMAIL PROTECTED]] dikirm tgl
 13/03/02 jam 10.00), nah bagaimana dengan yoghurt.

 2. Kalau semisalnya boleh, darimana saya bisa dapatkan yoghurt yang
 layak dikonsumsi anak-anak.



 Terima kasih atas share-nya.

 Regards
 Emmy Saftari






  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Yoghurt untuk anak

2002-03-21 Terurut Topik Misty A. Maitimoe

Kalo buat anak-anak, biasanya saya kasih Kika (2 th) Yo Plait yang Petite
Miam itu. Makannya kayak es Jollie jaman dulu itu lho. Soalnya kalau pakai
sendok suka di suapin ke beruang teddynya.

Petite Miam juga ada yang gelas kok.

M

-Original Message-
From: Wahyu trihandayani [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 22 Maret 2002 10:29
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


bu Emmy,

Yoghurt menurut dokter gizi anak-anak (dr. Soepardi) boleh diberikan sejak
umur 1 tahun ,begitu juga menurut DSA anak saya dr. Hegar dan dr. Najib A
Saya membelikan yoghurt anak-anak saya sejak mereka 1,5 tahun dan makan
yoghurt yang dijual di supermarket merknya l'Eiffel (saya tidak tahu
persis), tapi youghurt tersebut seharga Rp 5.800 an, ada jeruk, apel,
strawberry, pisang, anggur dll. Gambarnya buah-buahan, dan ada menara
Eiffelnya.


ibunya Fiya  Nisya

- Original Message -
From: Emmy Saftari [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 22, 2002 9:41 AM
Subject: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


 Dear netters

 Saya baca di artikel http://www.halal-mui.or.id/pustaka.yoghut.htm
 tentang khasiat dan nilai gizi dari yoghurt.

 Pertanyaan saya mungkin ada rekan-rekan yang lebih tahu, karena sudah
 mencobanya , sbb :

 1. Umur berapa anak boleh diberikan yoghurt (FYI : menurut arsip millist
 ini ada rekan-rekan yang memberikan anaknya yakult itu diusia 1,5 tahun,
 kalo enggak salah mbak Miladinne Inesza L [[EMAIL PROTECTED]] dikirm tgl
 13/03/02 jam 10.00), nah bagaimana dengan yoghurt.

 2. Kalau semisalnya boleh, darimana saya bisa dapatkan yoghurt yang
 layak dikonsumsi anak-anak.



 Terima kasih atas share-nya.

 Regards
 Emmy Saftari






  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Yoghurt untuk anak - Asam

2002-03-21 Terurut Topik Misty A. Maitimoe

Ngomong-ngomong soal asam,

Anak saya (2 tahun) suka sekali makan yang asam-asam. Jeruk nipis, mangga
muda sekali adalah dua buah favoritnya (yang lain termasuk apel, anggur,
mangga, pisang). Bahkan sama sekali nggak mengerenyitkan mukanya.

Saya tahu ini bahaya buat lambungnya, tapi dia memang sama sekali nggak suka
yang manis. Mohon saran gimana menghentikan hobinya dia ini, sekaligus
kira-kira apa efeknya buat dia.

Thanks

Misty

-Original Message-
From: Miladinne Inesza L [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 22 Maret 2002 10:48
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


Mbak kalau menurut saya asala yoghurt-nya bukan yang plain/murni nggak
apa-apa. Soalnya yoghurt plain itu asam sekali, belum tentu lambung si kecil
kuat. Jadi Mbak bisa pilih yoghurt yang sudah divariasi rasanya.

Salam,
Mila.
- Original Message -
From: Emmy Saftari [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 22, 2002 9:41 AM
Subject: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


 Dear netters

 Saya baca di artikel http://www.halal-mui.or.id/pustaka.yoghut.htm
 tentang khasiat dan nilai gizi dari yoghurt.

 Pertanyaan saya mungkin ada rekan-rekan yang lebih tahu, karena sudah
 mencobanya , sbb :

 1. Umur berapa anak boleh diberikan yoghurt (FYI : menurut arsip millist
 ini ada rekan-rekan yang memberikan anaknya yakult itu diusia 1,5 tahun,
 kalo enggak salah mbak Miladinne Inesza L [[EMAIL PROTECTED]] dikirm tgl
 13/03/02 jam 10.00), nah bagaimana dengan yoghurt.

 2. Kalau semisalnya boleh, darimana saya bisa dapatkan yoghurt yang
 layak dikonsumsi anak-anak.



 Terima kasih atas share-nya.

 Regards
 Emmy Saftari






  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Yoghurt untuk anak

2002-03-21 Terurut Topik Emmy Saftari

Ok, deh

makasih ya mbak dian, mbak wahyu, mbak tiara, mbak mila, mbak misty atas
masukannya...


Regards...
Emmy Saftari


-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]] 
Sent: 22 Maret 2002 10:00
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


Mbak Emmy, 

saya sudah memberikan anak saya yoghurt sejak umur 15 bulan krn dia
kurang suka susu dan menurut DSA saya tidak apa2. Ternyata dia suka
banget, sehari bisa abis 3..!! Saya pakai merek Yoplait Petit Miam krn
ini memang untuk anak2, anak saya paling suka rasa pisang. Bisa didapat
di Hero, Carrefour  Club Store. 
Sebenarnya ada juga yoghurt untuk anak yang 6 bulan, bisa di beli di Kem
Chicks. Kalau mbak ragu, mungkin bisa coba yang ini dulu...

Dian Rahmawati


-Original Message-
From: Emmy Saftari [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 22, 2002 9:42 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Yoghurt untuk anak


Dear netters

Saya baca di artikel http://www.halal-mui.or.id/pustaka.yoghut.htm
tentang khasiat dan nilai gizi dari yoghurt.

Pertanyaan saya mungkin ada rekan-rekan yang lebih tahu, karena sudah
mencobanya , sbb :

1. Umur berapa anak boleh diberikan yoghurt (FYI : menurut arsip millist
ini ada rekan-rekan yang memberikan anaknya yakult itu diusia 1,5 tahun,
kalo enggak salah mbak Miladinne Inesza L [[EMAIL PROTECTED]] dikirm tgl
13/03/02 jam 10.00), nah bagaimana dengan yoghurt.

2. Kalau semisalnya boleh, darimana saya bisa dapatkan yoghurt yang
layak dikonsumsi anak-anak. 



Terima kasih atas share-nya.

Regards
Emmy Saftari






 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/ Info balita, 
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





[balita-anda] Yoghurt

2002-03-07 Terurut Topik Ani Rachmawati

Ibu-ibu,...
Saya baru memberikan Yoghurt pada anak saya,
Sebaiknya bagaimana cara pemberiannya karena terus terang
saya tidak tahu sama sekali.  tadi si mbaknya memberikan yoghurt dicampur
susu , terus bagaimana cara penyimpanannya dan apakah boleh dipanaskan?
terimakasih
salam
ibunya nanda


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik Rien

Mbak Any,
saya sudah kasih yoghurt sejak anak saya 5-6 bulanan, tapi masih yoghurt bayi.
Saya pakai Heinz, bisa dibeli di Gelael, Hero, Superindo, dllnya. Sesudah di
atas 1 tahun, saya beralih ke yoghurt biasa (utk. dewasa). Menurut saya
Elle-Vire rasanya enak, dan ada buahnya lagi di dalamnya...
Apakah rekan2 ada yg. tau, apa yoghurt Bandung (Cisangkuy, Columbia) ada yg.
kemasan di Jakarta ? Apakah sesegar aslinya ? Saya pengen coba yg. ini juga.
Trims,

Rien.

Any Susanti wrote:

 Dear all,
 saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun
 itu
 aman bila diberi yoghurt ?


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik Dini Rahma Shanti

Hi,
kalo yg khusus bayi, di Hero ada, tapi saya ngga inget namanya,
tempatnya di bagian yoghurt yoghurt , dekat susu murni,
dan ada gambar bayinya,
katanya sih yg merek gerber ada di sogo supermarket

tapi waktu anak saya umur setahun itu sih saya kasih yoghurt apa aja (tidak
khusus bayi)

Dini

- Original Message -
From: "Any Susanti" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, April 02, 2001 9:26 AM
Subject: Re: [balita-anda] yoghurt



 boleh tau nama produknya apa ? di supermarket biasa dijual gak ?


 On Mon, 2 Apr 2001, Dini Rahma Shanti wrote:

  aman kok bu,
  anak saya dari umur setahun udah saya kasih yoghurt...
  bahkan sekarang udah ada yoghurt yg khusus bayi...
 
  Dini
 
  - Original Message -
  From: "Any Susanti" [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Sunday, April 01, 2001 8:28 PM
  Subject: [balita-anda] yoghurt
 
 
  
   Dear all,
   saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun
itu
   aman bila diberi yoghurt ?
  
   makasih..
  
  
  
  
kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
  http://www.indokado.com
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
   Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
 
 
   kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik peedhi

numpang tanya.. sebenarnya apa sih manfaat bayi dikasih yoghurt ?
mama via (2 bln )
-Original Message-
From: Rien [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: 02 April 2001 13:46
Subject: Re: [balita-anda] yoghurt


Mbak Any,
saya sudah kasih yoghurt sejak anak saya 5-6 bulanan, tapi masih yoghurt
bayi.
Saya pakai Heinz, bisa dibeli di Gelael, Hero, Superindo, dllnya. Sesudah
di
atas 1 tahun, saya beralih ke yoghurt biasa (utk. dewasa). Menurut saya
Elle-Vire rasanya enak, dan ada buahnya lagi di dalamnya...
Apakah rekan2 ada yg. tau, apa yoghurt Bandung (Cisangkuy, Columbia) ada
yg.
kemasan di Jakarta ? Apakah sesegar aslinya ? Saya pengen coba yg. ini
juga.
Trims,

Rien.

Any Susanti wrote:

 Dear all,
 saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun
 itu
 aman bila diberi yoghurt ?


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik nawangsari

yoghurt cisangkuy ada juga di jakarta di kota wisata bu...
-Original Message-
From: Rien [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: 02 April 2001 13:49
Subject: Re: [balita-anda] yoghurt


Mbak Any,
saya sudah kasih yoghurt sejak anak saya 5-6 bulanan, tapi masih yoghurt bayi.
Saya pakai Heinz, bisa dibeli di Gelael, Hero, Superindo, dllnya. Sesudah di
atas 1 tahun, saya beralih ke yoghurt biasa (utk. dewasa). Menurut saya
Elle-Vire rasanya enak, dan ada buahnya lagi di dalamnya...
Apakah rekan2 ada yg. tau, apa yoghurt Bandung (Cisangkuy, Columbia) ada yg.
kemasan di Jakarta ? Apakah sesegar aslinya ? Saya pengen coba yg. ini juga.
Trims,

Rien.

Any Susanti wrote:

 Dear all,
 saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun
 itu
 aman bila diberi yoghurt ?


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






















Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik Edy Subrata

Kami sekeluarga termasuk anak saya (3 tahun) juga suka  Elle-Vire. Tapi yang saya
lagi cari tahu adalah tidak adanya informasi di kemasannya mengenai kandungan
bakterinya dan (lebih jauh lagi) apakah bakteri-bakteri yang menguntungkan itu
masih hidup dan apa saja jenisnya.
Mohon bila ada rekan yang mengetahuinya dapat berbagi bersama di sini.
Terimakasih.
Edy

Rien wrote:

 Mbak Any,
 saya sudah kasih yoghurt sejak anak saya 5-6 bulanan, tapi masih yoghurt bayi.
 Saya pakai Heinz, bisa dibeli di Gelael, Hero, Superindo, dllnya. Sesudah di
 atas 1 tahun, saya beralih ke yoghurt biasa (utk. dewasa). Menurut saya
 Elle-Vire rasanya enak, dan ada buahnya lagi di dalamnya...
 Apakah rekan2 ada yg. tau, apa yoghurt Bandung (Cisangkuy, Columbia) ada yg.
 kemasan di Jakarta ? Apakah sesegar aslinya ? Saya pengen coba yg. ini juga.
 Trims,

 Rien.


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik Rien

Dear Mamanya Via,

yoghurt merupakan salah satu produk susu, jadi zat gizi yg. di dalam susu
(protein, lemak, kalsium) juga ada pada yoghurt. Untuk anak yg. udah gede, bisa
jadi alternatif utk. susu (kalo tidak suka) - kaya' saya, dari dulu nggak doyan
susu, tapi yoghurt mau...:-) Untuk anak bayi, memang hanya utk. pengenalan
berbagai ragam dan rasa makanan. Apalagi kalo masih 5-6 bulan begitu. Saya juga
tidak terus2an kasih yoghurt, palingan sekali seminggu, sebagai variasi dari
juice / buah si kecil. Tujuannya, supaya dia juga kenal rasa yoghurt yg. asem,
tidak hanya yg. manis-manis saja kaya' pisang, pepaya, semangka dllnya...

Salam,
Rien.

peedhi wrote:

 numpang tanya.. sebenarnya apa sih manfaat bayi dikasih yoghurt ?
 mama via (2 bln )


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik Rita Mardalina


mbak Rien, kalau boleh saya tanya. kalau saya pake yoghurt untuk baby yang saya beli 
di HEro (bukan yang bisa langsung dikonsumsi), bagaimana pengencerannya. saya mau coba 
ngasih ke anak saya 10 bulan tapi nggak tahu caranya. dulu waktu dia 4.5 bulan, saya 
pernah kasih buah peach dari gerber tapi kayaknya dia nggak suka soalnya asam.
terima kasih sebelumnya?
rita
--- Rien [EMAIL PROTECTED]
 wrote:
Dear Mamanya Via,

yoghurt merupakan salah satu produk susu, jadi zat gizi yg. di dalam susu
(protein, lemak, kalsium) juga ada pada yoghurt. Untuk anak yg. udah gede, bisa
jadi alternatif utk. susu (kalo tidak suka) - kaya' saya, dari dulu nggak doyan
susu, tapi yoghurt mau...:-) Untuk anak bayi, memang hanya utk. pengenalan
berbagai ragam dan rasa makanan. Apalagi kalo masih 5-6 bulan begitu. Saya juga
tidak terus2an kasih yoghurt, palingan sekali seminggu, sebagai variasi dari
juice / buah si kecil. Tujuannya, supaya dia juga kenal rasa yoghurt yg. asem,
tidak hanya yg. manis-manis saja kaya' pisang, pepaya, semangka dllnya...

Salam,
Rien.

peedhi wrote:

 numpang tanya.. sebenarnya apa sih manfaat bayi dikasih yoghurt ?
 mama via (2 bln )


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

_
"A room without books is like a body without a soul."
-- Marcus T. Cicero

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-02 Terurut Topik Rien

Mbak Rita,
biasanya tidak saya encerkan dulu. Kalo mau juga sebenernya boleh-boleh saja
ditambahkan air seperlunya. Heinz itu langsung bisa dikonsumsi kok. Saya
kurang tahu yoghurt bayi yg. Mbak sebutkan. Kalo memang tidak suka karena
asemnya, mungkin bisa diakali dengan diblender campur buah yg. manis (melon,
misalnya ?) ? Jadi bukan diberi gula.

Salam,
Rien.




 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] yoghurt

2001-04-01 Terurut Topik Any Susanti


Dear all,
saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun itu
aman bila diberi yoghurt ?

makasih..




 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-01 Terurut Topik Dini Rahma Shanti

aman kok bu,
anak saya dari umur setahun udah saya kasih yoghurt...
bahkan sekarang udah ada yoghurt yg khusus bayi...

Dini

- Original Message -
From: "Any Susanti" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Sunday, April 01, 2001 8:28 PM
Subject: [balita-anda] yoghurt



 Dear all,
 saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun itu
 aman bila diberi yoghurt ?

 makasih..




  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] yoghurt

2001-04-01 Terurut Topik Any Susanti


boleh tau nama produknya apa ? di supermarket biasa dijual gak ?


On Mon, 2 Apr 2001, Dini Rahma Shanti wrote:

 aman kok bu,
 anak saya dari umur setahun udah saya kasih yoghurt...
 bahkan sekarang udah ada yoghurt yg khusus bayi...
 
 Dini
 
 - Original Message -
 From: "Any Susanti" [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Sunday, April 01, 2001 8:28 PM
 Subject: [balita-anda] yoghurt
 
 
 
  Dear all,
  saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun itu
  aman bila diberi yoghurt ?
 
  makasih..
 
 
 
 
   kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re[2]: [balita-anda] yoghurt

2001-04-01 Terurut Topik Ferdinandus KARTIKO


 Kalau perempuan hamil boleh enggak minum yoghurt..?


__ Reply Separator _
Subject: Re: [balita-anda] yoghurt
Author:  [EMAIL PROTECTED] at Internet
Date:02/04/2001 4:22 AM


aman kok bu,
anak saya dari umur setahun udah saya kasih yoghurt... 
bahkan sekarang udah ada yoghurt yg khusus bayi...
 
Dini
 
- Original Message -
From: "Any Susanti" [EMAIL PROTECTED] 
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Sunday, April 01, 2001 8:28 PM 
Subject: [balita-anda] yoghurt
 
 

 Dear all,
 saya mohon sharing dari rekan netter sekalian..apa anak usia 2,5 tahun itu 
 aman bila diberi yoghurt ?

 makasih..




  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, 
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com 
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED] 





















 
 
 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com 
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Yoghurt untuk batita

2001-03-15 Terurut Topik Sugiarti

Halo rekan netters

Saya mau tanya yoghurt yang bisa dikonsumsi batita itu merknya apa ya?
Karena kalau ke Hero atau ke supermarket saya liat kok banyaaakk sekali
jenisnya, mau baca satu-satu kok nggak sempat waktunya.
Mohon infonya ya rekan-rekan

Salam
ibunya laras


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] yoghurt dan susu sapi

2000-10-05 Terurut Topik Dini Rahma Shanti

Hi,
kemaren saya ke hero akhirnya nemu tuh yoghurt yang untuk bayi,
tapi di situ ngga di bilang untuk bayi mulai umur berapa,
di situ tertulis terbuat dari whole milk
karena Raissa baru umur 4 bulan, 
aku urung beli yoghurtnya, karena lupa umur 4 bulan udah boleh belum sih 
minum whole milk?

mama Dafi pasti tau nih jawabannya,
dulu waktu Wahyu baru lahir juga aku banyak baca buku,
kok sekarang enakan nanya ke sini ya? hehe...

---

Dini Rahma Shanti
Internet Consultant
http://www.digitaldevelopment.com
101010101001010110101101001001001

   Chase Plaza 6th floor
   Jl Jend Sudirman Kav 21
   Jakarta 12920 Indonesia
   Phone +62 21 5206932
   Fax +62 21 5206930

or try:

   Home +62 21 769 1435
   (Time: GMT + 7 hours




### FREE DOMAIN [.COM|.NET|.ORG *]  http://www.indoglobal.com  ##
 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] yoghurt dan susu sapi

2000-10-05 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan

Mbak Dini,
setahu saya whole milk biasanya diberikan  1 tahun,
tapi yogurt sih malah boleh sebelum 1 tahun kok!
Anak saya dulu mulai 10 bulan udah makan yogurt bayi sih,
trus habis itu ganti yogurt anak-anak (dannon yang wadahnya kecil-2 4 oz
each). 
Bahan dasar yogurt whole milk, reduced fat, atau fat free... sebenernya
yang "dikejar" oleh produsennya adalah "fat"nya. Jadi kalorinya lebih
rendah kalau fat-nya dikurangi. Tapi kalau buat anak-2 sih ngga' papa
dikasih yang dari whole milk, wong mereka masih butuh lemak untuk
perkembangan brain and nervus-nya kok!

Hayoo... si Mbak udah mulai males buka buku ya... hi..hi... 'ngkali ntar
kalau saya punya anak lagi, juga gitu ya... hope this mailist jalan
terusss...

rgds,
Quinike



--- Dini Rahma Shanti [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Hi,
 kemaren saya ke hero akhirnya nemu tuh yoghurt yang untuk bayi,
 tapi di situ ngga di bilang untuk bayi mulai umur berapa,
 di situ tertulis terbuat dari whole milk
 karena Raissa baru umur 4 bulan, 
 aku urung beli yoghurtnya, karena lupa umur 4 bulan udah boleh belum sih
 
 minum whole milk?
 
 mama Dafi pasti tau nih jawabannya,
 dulu waktu Wahyu baru lahir juga aku banyak baca buku,
 kok sekarang enakan nanya ke sini ya? hehe...
 
 

=
best regards,Quinikehttp://pages.prodigy.net/monthmary

__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Photos - 35mm Quality Prints, Now Get 15 Free!
http://photos.yahoo.com/


### FREE DOMAIN [.COM|.NET|.ORG *]  http://www.indoglobal.com  ##
 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] yoghurt

2000-09-28 Terurut Topik Mia Mahaendra Gofar

Mbak Dini,
Dulu sich saya lihat di Carefour (tulisannya gimana sich?) atau di Continent
deh. Tapi itu setaun yang lalu.
Mudah-mudahan sekarang masih ada.

Mia

-Ursprüngliche Nachricht-
Von: Dini Rahma Shanti [EMAIL PROTECTED]
An: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Datum: Mittwoch, 27. September 2000 16:03
Betreff: Re: [balita-anda] yoghurt


mbak Mia,
dimana bisa dapat yoghurt khusus bayi itu (daerah jak sel)
dulu saya lihat di hero ada, tapi kemaren saya cari ngga nemu..

thanks
Dini

- Original Message -
From: Mia  Mahaendra Gofar [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, September 27, 2000 3:13 PM
Subject: Re: [balita-anda] yoghurt


 mbak Laras,
 Udah coba produk yoghurt khusus bayi mbak?
 Setau saya di jkt ada deh keluaran Gerber (or Heinz?) sorry lupa.
 Kalau anak saya udah saya kasih yoghurt khusus bayi dari umur 11 bulan.
Dan
 produk yoghurt khusus bayi keluaran Jerman disini diperuntukan untuk 8
bulan
 keatas.
 Tapi karena  putranya udah 17 bulan saya rasa udah mulai bisa dicoba lagi
 deh dikasih yoghurt. Dan menurut  DSA anak saya, pencernaan anak diatas 1
 tahun udah mulai dewasa, jadi sebenarnya asal gak ada alergi bisa mulai
 dikenalin sama makanan orang dewasa.
 Dan setau saya, yoghurt lebeih gampang dicerna bayi dibanding keju,
karena
 walaupun sama-sama dari susu sapi, hasil fermentasinya membuat dia lebih
 gampang dicerna.

 Semoga bisa membantu,
 Mia - mamanya Kay


 -Ursprüngliche Nachricht-
 Von: Siti Laras Wulan [EMAIL PROTECTED]
 An: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Datum: Mittwoch, 27. September 2000 04:33
 Betreff: [balita-anda] yoghurt


 Saya sedang kepengin nyobain yoghurt ke anak saya yg berumur 17 bulan.
 Soalnya waktu umur 12 dan 14 bulan saya cobain yoghurt (mereknya lupa)
 ternyata diare. Apakah kira-kira sekarang udah boleh ya, soalnya yoghurt
 kandungan kalsiumnya katanya cukup tinggi. Kepenginnya sih bikin sendiri
 memakai produk Yog-it, itu lho yg udah jadi tinggal di kasih air dan
 memakai set maker.Cuma saya udah nyari set makernya ke Hero atau
 Carefour kok nggak ada ya. Barangkali ibu-ibu yg lain punya
 informasinya.
 Terimakasih sebelumnya.
 Laras.
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 



  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] yoghurt

2000-09-27 Terurut Topik Mia Mahaendra Gofar

mbak Laras,
Udah coba produk yoghurt khusus bayi mbak?
Setau saya di jkt ada deh keluaran Gerber (or Heinz?) sorry lupa.
Kalau anak saya udah saya kasih yoghurt khusus bayi dari umur 11 bulan. Dan
produk yoghurt khusus bayi keluaran Jerman disini diperuntukan untuk 8 bulan
keatas.
Tapi karena  putranya udah 17 bulan saya rasa udah mulai bisa dicoba lagi
deh dikasih yoghurt. Dan menurut  DSA anak saya, pencernaan anak diatas 1
tahun udah mulai dewasa, jadi sebenarnya asal gak ada alergi bisa mulai
dikenalin sama makanan orang dewasa.
Dan setau saya, yoghurt lebeih gampang dicerna bayi dibanding keju, karena
walaupun sama-sama dari susu sapi, hasil fermentasinya membuat dia lebih
gampang dicerna.

Semoga bisa membantu,
Mia - mamanya Kay


-Ursprüngliche Nachricht-
Von: Siti Laras Wulan [EMAIL PROTECTED]
An: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Datum: Mittwoch, 27. September 2000 04:33
Betreff: [balita-anda] yoghurt


Saya sedang kepengin nyobain yoghurt ke anak saya yg berumur 17 bulan.
Soalnya waktu umur 12 dan 14 bulan saya cobain yoghurt (mereknya lupa)
ternyata diare. Apakah kira-kira sekarang udah boleh ya, soalnya yoghurt
kandungan kalsiumnya katanya cukup tinggi. Kepenginnya sih bikin sendiri
memakai produk Yog-it, itu lho yg udah jadi tinggal di kasih air dan
memakai set maker.Cuma saya udah nyari set makernya ke Hero atau
Carefour kok nggak ada ya. Barangkali ibu-ibu yg lain punya
informasinya.
Terimakasih sebelumnya.
Laras.



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] yoghurt

2000-09-27 Terurut Topik Dini Rahma Shanti

mbak Mia,
dimana bisa dapat yoghurt khusus bayi itu (daerah jak sel)
dulu saya lihat di hero ada, tapi kemaren saya cari ngga nemu..

thanks
Dini

- Original Message -
From: Mia  Mahaendra Gofar [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, September 27, 2000 3:13 PM
Subject: Re: [balita-anda] yoghurt


 mbak Laras,
 Udah coba produk yoghurt khusus bayi mbak?
 Setau saya di jkt ada deh keluaran Gerber (or Heinz?) sorry lupa.
 Kalau anak saya udah saya kasih yoghurt khusus bayi dari umur 11 bulan.
Dan
 produk yoghurt khusus bayi keluaran Jerman disini diperuntukan untuk 8
bulan
 keatas.
 Tapi karena  putranya udah 17 bulan saya rasa udah mulai bisa dicoba lagi
 deh dikasih yoghurt. Dan menurut  DSA anak saya, pencernaan anak diatas 1
 tahun udah mulai dewasa, jadi sebenarnya asal gak ada alergi bisa mulai
 dikenalin sama makanan orang dewasa.
 Dan setau saya, yoghurt lebeih gampang dicerna bayi dibanding keju, karena
 walaupun sama-sama dari susu sapi, hasil fermentasinya membuat dia lebih
 gampang dicerna.

 Semoga bisa membantu,
 Mia - mamanya Kay


 -Ursprüngliche Nachricht-
 Von: Siti Laras Wulan [EMAIL PROTECTED]
 An: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Datum: Mittwoch, 27. September 2000 04:33
 Betreff: [balita-anda] yoghurt


 Saya sedang kepengin nyobain yoghurt ke anak saya yg berumur 17 bulan.
 Soalnya waktu umur 12 dan 14 bulan saya cobain yoghurt (mereknya lupa)
 ternyata diare. Apakah kira-kira sekarang udah boleh ya, soalnya yoghurt
 kandungan kalsiumnya katanya cukup tinggi. Kepenginnya sih bikin sendiri
 memakai produk Yog-it, itu lho yg udah jadi tinggal di kasih air dan
 memakai set maker.Cuma saya udah nyari set makernya ke Hero atau
 Carefour kok nggak ada ya. Barangkali ibu-ibu yg lain punya
 informasinya.
 Terimakasih sebelumnya.
 Laras.
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 



  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] yoghurt

2000-09-27 Terurut Topik viv

Mbak Laras, saya juga sudah memberikan yogurt kepada Valerie (2 tahun) sejak
usia 6 bulan, krn di sini memang ada yogurt untuk bayi sejak usia 4 bulan.
Waktu usia 10 bulan saya sempat konsultasi ke health visitornya, krn dia
sempet susah makan dan minum susu (agak berkurang), katanya yogurt bisa
menjadi pengganti susu. Jadi menurut saya nggak masalah. Sampai sekarang
anak saya masih makan yogurt. Sekedar infio juga, anak teman saya sejak usia
4 bulan, makan pagi/ sarapannya ya yogurt itu. Semoga bermanfaat. Soal set
maker saya nggak punya info. -Ivana-

-Original Message-
From: Siti Laras Wulan [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, September 27, 2000 5:25 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] yoghurt

Saya sedang kepengin nyobain yoghurt ke anak saya yg berumur 17 bulan.
Soalnya waktu umur 12 dan 14 bulan saya cobain yoghurt (mereknya lupa)
ternyata diare. Apakah kira-kira sekarang udah boleh ya, soalnya yoghurt
kandungan kalsiumnya katanya cukup tinggi. Kepenginnya sih bikin sendiri
memakai produk Yog-it, itu lho yg udah jadi tinggal di kasih air dan memakai
set maker.Cuma saya udah nyari set makernya ke Hero atau Carefour kok nggak
ada ya. Barangkali ibu-ibu yg lain punya informasinya. Terimakasih
sebelumnya. Laras.



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] yoghurt

2000-09-26 Terurut Topik Siti Laras Wulan

Saya sedang kepengin nyobain yoghurt ke anak saya yg berumur 17 bulan.
Soalnya waktu umur 12 dan 14 bulan saya cobain yoghurt (mereknya lupa)
ternyata diare. Apakah kira-kira sekarang udah boleh ya, soalnya yoghurt
kandungan kalsiumnya katanya cukup tinggi. Kepenginnya sih bikin sendiri
memakai produk Yog-it, itu lho yg udah jadi tinggal di kasih air dan
memakai set maker.Cuma saya udah nyari set makernya ke Hero atau
Carefour kok nggak ada ya. Barangkali ibu-ibu yg lain punya
informasinya.
Terimakasih sebelumnya.
Laras.



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] yoghurt

2000-09-26 Terurut Topik Jihane Soleha Muhammad

Yoghurt memang baik untuk kesehatan, tapi menurut saya, untuk pencernaan
anak umur setahun masih terlalu asam yaah, kalau mbak memberikan yoghurt
dengan tujuan mendapatkan kalsium lebih banyak, kenapa tidak mencoba susu
atau keju yang nggak terlalu tajam buat perutnanti kalau sudah 3 taunan
mungkin bisa dicoba lagi..

 -Original Message-
 From: Siti Laras Wulan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, September 27, 2000 11:25 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] yoghurt
 
 Saya sedang kepengin nyobain yoghurt ke anak saya yg berumur 17 bulan.
 Soalnya waktu umur 12 dan 14 bulan saya cobain yoghurt (mereknya lupa)
 ternyata diare. Apakah kira-kira sekarang udah boleh ya, soalnya yoghurt
 kandungan kalsiumnya katanya cukup tinggi. Kepenginnya sih bikin sendiri
 memakai produk Yog-it, itu lho yg udah jadi tinggal di kasih air dan
 memakai set maker.Cuma saya udah nyari set makernya ke Hero atau
 Carefour kok nggak ada ya. Barangkali ibu-ibu yg lain punya
 informasinya.
 Terimakasih sebelumnya.
 Laras.
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] yoghurt

2000-09-26 Terurut Topik Yani Trianti

Dear Netter For Info :)
Dari sites  http://dapur.keluarga.org/
Sumber : keluarga.Org   [16 Juli 2000]

PRODUK SUSU UNTUK MAKANAN BAYI 


Susu merupakan makanan utama bayi setelah ASI. Secara luas susu disini
meliputi susu itu sendiri dan segala produk olahannya. 

SUSU 


Seperti sudah diketahui ASI merupakan makanan terbaik bagi bayi. Karena itu
pemberian makanan tambahan termasuk susu formula, bila memungkinkan,
sebaiknya diberikan setelah minimal usia 4 bulan. 
Sampai usia 6 bulan pemberian susu segar tidak dianjurkan. Bila pemberian
ASI tidak memungkinkan, dianjurkan untuk memberikan susu formula yang memang
khusus untuk bayi dengan usia yang sesuai. 
Setelah usia 6 bulan pemberian susu segar bisa dilakukan. Namun harus susu
segar yang sudah di-pasteurisasi (pasteurized milk). Sampai usia 2 tahun
hanya full-cream yang boleh diberikan. Baru setelah usia 2 tahun bisa
diberikan susu semi-skim, dan setelah usia 5 tahun boleh diberikan susu
skim. 
Simpan susu segar dalam lemari pendingin dengan suhu di bawah 8 derajat
Celcius. 
Ada bayi yang memiliki alergi (asma atau eksim) terhadap susu sapi. Bila ini
terjadi, konsultasikan dengan dokter anak untuk mencari penggantinya.
Sebagai alternatif biasanya dipakai susu kambing (yang sudah dipasteirisasi)
atau susu kedelai. 
MENTEGA DAN MARGARIN 


Mentega merupakan makanan yang murni dari susu tanpa campuran lain. Namun
sayangnya mengandung lemak terlalu banyak yang tidak dianjurkan untuk bayi.
Untuk itu berikan seminimal mungkin, itupun dengan catatan pakai mentega
yang tidak bergaram (unsalted butter). 
Sebaliknya pemberian margarin lebih dianjurkan. Terutama margarin yang
terbuat dari minyak bunga matahari lebih dianjurkan, karena kandungan lemak
jenuhnya lebih rendah. 
TELUR 

Telur merupakan makanan sehat bagi bayi. Namun ada beberapa hal yang perlu
diperhatikan : 

Untuk memastikan semua bakteri sudah mati, apapun cara memasaknya, masak
sampai putih dan kuning telurnya mengeras. Hindari pemberian telur setengah
matang ! 
Secara umum telur aman dimasak sampai 10 hari setelah diproduksi. 
Hindari pemakaian telur yang retak atau pecah kulitnya. 
Telur tidak boleh dicuci dengan air ! Ini bisa menyebabkan kontaminasi
bakteri melalui pori di kulit telur. 
KEJU



Secara umum keju keras memiliki kandungan garam yang tinggi sehingga tidak
dianjurkan untuk bayi. Perkecualian adalah keju jenis Cheddar terutama yang
tidak bergaram. 
Krim keju putih merupakan pilihan yang baik dan sehat untuk bayi. Hanya saja
pastikan untuk memilih jenis yang tidak mengandung bahan tambahan lain. 
Pastikan tanggal kadaluwarsa saat membeli. 
Simpan krim keju dalam lemari pendingin dan konsumsi sesegera mungkin
setelah dibuka. 
YOGURT



Yogurt murni tanpa bahan tambahan sehat dan baik untuk bayi dengan usia
diatas 6 bulan. 
Lebih dianjurkan yogurt yang terbuat dari susu murni dan bukan susu dengan
lemak rendah. 
Hindari pemberian yogurt dengan tambahan aneka rasa karena ini biasanya
mengandung gula terlalu banyak. 
Kalaupun ingin menambahkan rasa, sebaiknya beli yogurt murni dan campur
dengan jus buah segar untuk menambah rasa. 
Pastikan tanggal kadaluwarsa saat membeli. 
Simpan dalam lemari pendingin dan konsumsi sesegera mungkin. 

Thanks Best Regards-Yani


-Original Message-
From: Jihane Soleha Muhammad [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, September 27, 2000 11:33 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] yoghurt


Yoghurt memang baik untuk kesehatan, tapi menurut saya, untuk pencernaan
anak umur setahun masih terlalu asam yaah, kalau mbak memberikan yoghurt
dengan tujuan mendapatkan kalsium lebih banyak, kenapa tidak mencoba susu
atau keju yang nggak terlalu tajam buat perutnanti kalau sudah 3 taunan
mungkin bisa dicoba lagi..

 -Original Message-
 From: Siti Laras Wulan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, September 27, 2000 11:25 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] yoghurt
 
 Saya sedang kepengin nyobain yoghurt ke anak saya yg berumur 17 bulan.
 Soalnya waktu umur 12 dan 14 bulan saya cobain yoghurt (mereknya lupa)
 ternyata diare. Apakah kira-kira sekarang udah boleh ya, soalnya yoghurt
 kandungan kalsiumnya katanya cukup tinggi. Kepenginnya sih bikin sendiri
 memakai produk Yog-it, itu lho yg udah jadi tinggal di kasih air dan
 memakai set maker.Cuma saya udah nyari set makernya ke Hero atau
 Carefour kok nggak ada ya. Barangkali ibu-ibu yg lain punya
 informasinya.
 Terimakasih sebelumnya.
 Laras.
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di