Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-22 Terurut Topik Irwan Effendi



Sampai kapan pun masih bisa, tapi semakin cepat 
semakin baik, karena semakin jauh berlarut-larut, semakin susah untuk reverse 
prosesnya.

Bagi rekan-rekan yang mengira bahwa kalau sudah 
sampai ke menkominfo, harapan sudah lenyap, itu salah besar. ISOCID saat ini 
punya akses ke sekjen dan staf ahli menkominfo serta ke penasehat presiden. 
Asalkan yang kita perjuangkan ini benar suara komunitas, pasti akan ada hasil, 
walaupun tidak seratus persen sesuai keinginan komunitas pengguna domain. Lebih 
tepatnya, pasti akan jadi kompromi, karena APJII kan mewakili ISP, jadi otomatis 
keinginan mereka juga tidak boleh dilempar begitu saja.

Dari total pengirim email, yang saya terima sejauh 
ini baru 12 orang, tapi dari total nama domain, sudahlebih dari 400. Hanya 
saja, jangan lupa bahwa setiap ISP yang menjadi anggota APJII juga membawa nama 
para direksi dan pemegang saham mereka, jadi ISOCID tetap butuh sebanyak 
mungkin.Rencananya, hari rabu tanggal 26 ini akan ada pertemuan di LIPI, 
menghadirkan sekjen kominfo, maka nama-nama yang sudah saya terima akan saya 
serahkan, dengan satu pesan:

"MOHON KOMUNITAS PENGGUNA DOMAIN . ID DILIBATKAN 
DALAM PENGELOLAAN DOMAIN .ID"

Baiklah, saya tunggu email dari yang 
lain.

Salam,

Irwan Effendi
Sekretaris - ISOCID

  - Original Message - 
  From: 
  Michael 

  To: [EMAIL PROTECTED] 
  Sent: Monday, August 22, 2005 11:51 
  AM
  Subject: Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk 
  domain .ID (?)
  Ok, kalo sekarang apakah masih bisa? Kalo masih bisa saya akan 
  segera kirim.Irwan Effendi wrote: 
  Bukan begitu pak,

Prosedur di ISOC, chapter berwenang penuh dengan masalah lokal, jadi kalau
sudah ada hasil election, dianggap sudah sah. Masalah daftar di ISOC pusat,
election kami kemarin ini memutuskan posisi ketua sementara kosong, dan akan
dipilih ulang segera setelah masalah TAP selesai. Karena biasanya posisi
yang belum terpilih sementara diisi dulu oleh pejabat yang lama, oleh ISOC
pusat sementara nama TAP dibiarkan dulu disana, lain halnya kalau kami sudah
memilih ketua baru. Tapi kami sepakat beresin masalah TAP dulu (kami minta
pemecatan total dari ISOC), baru re-election untuk posisi-posisi yang masih
kosong.
Masalah pemecatan, TAP diberi kesempatan untuk menyanggah "dakwaan" kami
(demokratis dong, masa ala TAP), dan nanti diproses lagi. Berhubung TAP
tidak kooperatif dan tidak komunikatif, proses keseluruhannya baru bisa
final sekitar akhir September ini (1 email wajib tunggu 2 minggu, 3 email
klarifikasi + 1 email pemberitahuan akhir = 8 minggu, terhitung dari tanggal
2 Agustus 2005).

Jadi officially ke luar, saya, Goutama Bachtiar(wakil ketua), Devi Dimitra
(education), Linga Hanawati (public relation) berhak mewakili chapter, tapi
khusus masalah TAP, statusnya "under investigation". Selama masa
investigasi, TAP tidak boleh mengambil keputusan apapun tanpa persetujuan
kami ber 4.

Memang kendengarannya rada aneh, tapi begitulah ISOC, yang penting kegiatan
chapter harus jalan terus, masalah internal boleh belakangan dipenuhinya.
Ini terutama karena TAP tidak bales email, kalau mengirim email atas nama
Robby Gura melulu (partner dia yang kerja di Haeys dan diangkat oleh dia
sebagai vice chairman tanpa election). Kalau chapter lain, biasanya 2 hari
sudah beres.

Intinya, ISOC pusat sudah recognized hasil election.

- Original Message -
From: "Irving Hutagalung" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, August 22, 2005 10:40 AM
Subject: RE: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


  

  Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak heran pak BR
putus asa dan
berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah ini, yang
lain hanya
sebatas di milis saja.
  Maaf Pak Irwan, bukannya saya ngga berminat. Tapi, apa gunanya saya
memberikan mandat ke sebuah institusi yg kepengurusannya sendiri masih
dalam
  
status "perjuangan"? Sebaiknya, sebelum anda terjun membantu BR, urus dulu
pendaftaran pengurus baru ke ISOC pusat. Sekarang yg terdaftar masih TAP
kan?

- irving
http://www.irvingevajoan.com






  


RE: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-22 Terurut Topik Irving Hutagalung
 Intinya, ISOC pusat sudah recognized hasil election.

Ada bukti? Kalo ada bukti, saya juga mau ikutan mendaftarkan .id saya.
Kalo perlu, saya bisa coba broadcast ke milis lain.

- irving
http://www.irvingevajoan.com 



Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-22 Terurut Topik Irwan Effendi
Bukti yang diminta, perhatikan kalimat bahwa general meetings nya neither
unofficial nor null and void.


From: James M Galvin [EMAIL PROTECTED]
To: Robby Gura [EMAIL PROTECTED]
Cc: [EMAIL PROTECTED], Lynn St.Amour [EMAIL PROTECTED], David McAuley
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], Irwan Effendi
[EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: Current Conditions on ISOC-ID

Mr Gura,

Thank you for your update on ISOC Indonesia.  I have added Irwan
Effendi to the cc list so that he may see your message and my reply to
it.

I would like to make a few general comments and respond specifically to
a couple of your points.  First the specific comment.



 3. ... Our chairman has apparently asked himself to be de-listed from
 Irwan's unofficial mailing list, but also to no avail.  There is a
 comprehensive substantial evidenced in this.

 5. We also received reports that Mr. Effendi conducted unofficial
 general meetings among ISOC-ID members.  We do not know whether this
 is true or not, but as we recalled none of the current executives
 were present in the said meetings.
 Therefore, we deemed that meeting as null and void.

I officially notified Mr. Purwadi of these general meetings, so they
are neither unofficial nor null and void.  I expressed my sincere
desire that Mr. Purwadi should work directly with Mr. Effendi either to
resolve the difference between himself (as the Chair and Chapter
representative) and Mr. Effendi or to conduct the general meeting of
the Chapter as requested by Mr. Effendi.

In addition, I told Mr. Effendi to work with Mr. Purwadi to resolve
their differences or to help Mr. Purwadi conduct the general meeting.

I pointed out to both gentlemen that it would be within a reasonable
interpretation of ISOC procedures for Chapters for Mr. Effendi to
conduct the meeting himself if Mr. Purwadi (as Chair of the Chapter)
was  either unable or unwilling to conduct the meeting.  If that should
happen, I instructed Mr. Effendi that he was to keep Mr. Purwadi
informed of all activities.  This may explain why Mr. Purwadi continued
to receive notices from Mr. Effendi.



Here a few general comments I would like to make about Chapters.

ISOC, as a matter of policy, does not get involved in the operation of
a Chapter.  Chapters, and all of their officers members, are expected
to conduct themselves in a professional manner.  This includes
providing an opportunity for all differences to be heard, discussed,
and resolved together.  Sometimes such differences must be brought
before a General Assembly meeting of all members and decided by vote of
the entire General Assembly.

ISOC Policy and Procedures, and required Bylaws from Chapters can be
found on the web site in these two locations, respectively:

http://www.isoc.org/isoc/chapters/policy/
http://www.isoc.org/isoc/chapters/guidelines/

I would like to call to your attention that Chapters are expected to
hold regular elections and at least annual General Assembly meetings.

Note that the official Bylaws of any Chapter are on file with ISOC.
When a Chapter needs or wants to update its Bylaws, it is required to
submit them to ISOC (Nelson Sanchez [EMAIL PROTECTED] for review and
approval, before they can be considered official.



On behalf of ISOC, it is our sincerest wish that Mr. Purwadi and Mr.
Effendi work together to resolve whatever differences may exist.  While
I have had numerous communications with Mr. Effendi, I have had but one
communication with Mr. Purwadi.  I would much prefer that Mr. Purwadi
and Mr. Effendi be communicating with each other, perhaps with a cc to
me, than for me to be communicating with each of them separately.  If
there is anything you can do to help make this communication happen I
would appreciate it.

Thank you,

Jim Galvin
ISOC VP Chapters


- Original Message -
From: Irving Hutagalung [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, August 22, 2005 1:50 PM
Subject: RE: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


  Intinya, ISOC pusat sudah recognized hasil election.

 Ada bukti? Kalo ada bukti, saya juga mau ikutan mendaftarkan .id saya.
 Kalo perlu, saya bisa coba broadcast ke milis lain.

 - irving
 http://www.irvingevajoan.com







Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-21 Terurut Topik Irwan Effendi
Tks,

Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak heran pak BR putus asa dan
berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah ini, yang lain hanya
sebatas di milis saja.

Irwan Effendi

- Original Message -
From: M. Fahrizal Rasad [EMAIL PROTECTED]
To: Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, August 19, 2005 3:04 PM
Subject: Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


 Sun, 14 Aug 2005 06:14:57 +0700,Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED]
 wrote:

 ...
 So, terserah ke rekan-rekan. Kalau mau ISOCID bergerak secara official,
 silahkan kirim email ke saya, jangan lupa identitas jelas (nama lengkap,
 nama domain .id yang dimiliki). Semakin banyak semakin baik, karena ini
 masalah legitimasi.
 
 salam,
 
 Irwan Effendi


 Pak Irwan, ini nama domain .id yg saya miliki:


 PT. Alako Data Dinamika
 www.add.co.id


 Terimakasih.

 # M. Fahrizal Rasad_


 Send instant messages to your online friends http://au.messenger.yahoo.com







Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-21 Terurut Topik Support
Pak, kegagalan mungkin terjadi karena tidak dilakukan di web atau dikirim
email kepemilik domain.
Saat pak BR menyerahkan ke pemerintah kami merasa sudah tidak ada yang bisa
dilakukan lagi.

- Original Message - 
From: Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Sunday, August 21, 2005 4:18 PM
Subject: Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


 Tks,

 Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak heran pak BR putus asa
dan
 berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah ini, yang lain hanya
 sebatas di milis saja.

 Irwan Effendi

 - Original Message -
 From: M. Fahrizal Rasad [EMAIL PROTECTED]
 To: Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, August 19, 2005 3:04 PM
 Subject: Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


  Sun, 14 Aug 2005 06:14:57 +0700,Irwan Effendi
[EMAIL PROTECTED]
  wrote:
 
  ...
  So, terserah ke rekan-rekan. Kalau mau ISOCID bergerak secara official,
  silahkan kirim email ke saya, jangan lupa identitas jelas (nama
lengkap,
  nama domain .id yang dimiliki). Semakin banyak semakin baik, karena ini
  masalah legitimasi.
  
  salam,
  
  Irwan Effendi
 
 
  Pak Irwan, ini nama domain .id yg saya miliki:
 
 
  PT. Alako Data Dinamika
  www.add.co.id
 
 
  Terimakasih.
 
  # M. Fahrizal Rasad_
 
 
  Send instant messages to your online friends
http://au.messenger.yahoo.com
 
 
 
 



Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-21 Terurut Topik Kusnandar
Request apaan nih ??
Sorry ketinggalan...

Nama Domain *id yang sama saya
- irc.or.id
- info.or.id
- oxygen.or.id
- empire.or.id

ada beberapa go.id dan ac.id juga


--- Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Tks,
 
 Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak
 heran pak BR putus asa dan
 berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah
 ini, yang lain hanya
 sebatas di milis saja.
 
 Irwan Effendi
 
 - Original Message -
 From: M. Fahrizal Rasad [EMAIL PROTECTED]
 To: Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, August 19, 2005 3:04 PM
 Subject: Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)
 
 
  Sun, 14 Aug 2005 06:14:57 +0700,Irwan Effendi
 [EMAIL PROTECTED]
  wrote:
 
  ...
  So, terserah ke rekan-rekan. Kalau mau ISOCID
 bergerak secara official,
  silahkan kirim email ke saya, jangan lupa
 identitas jelas (nama lengkap,
  nama domain .id yang dimiliki). Semakin banyak
 semakin baik, karena ini
  masalah legitimasi.
  
  salam,
  
  Irwan Effendi
 
 
  Pak Irwan, ini nama domain .id yg saya miliki:
 
 
  PT. Alako Data Dinamika
  www.add.co.id
 
 
  Terimakasih.
 
  # M. Fahrizal Rasad_
 
 
  Send instant messages to your online friends
 http://au.messenger.yahoo.com
 
 
 
 
 
 


rgd,
Kusnandar.ZET
___
http://www.ANEUKACEH.com




Start your day with Yahoo! - make it your home page 
http://www.yahoo.com/r/hs 
 



Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-21 Terurut Topik Marowa

Waduh..., saya juga sudah ketinggalan nich. *smile*
(Daripada nggak sama sekali sih, masih mending khan!)

Domain .id di saya sendiri sih masih dikit.
Karena dengan adanya beberapa masalah dengan domain .id,
saya selama ini sengaja menyarankan client untuk pake .com
atau .jp or yang lainnya.

Dan saya cuman bisa berharaf, domain .id yang kita kelolah,
tidak sampai ada gangguan. Itu saja.
Dengan sangat saya minta tolong sama pembesar domain .id yang
sekarang maupun yang akan datang.
Ini masalah trust, yang sekali bisa runtuh, susah dibangun kembali.
Dan akibatnya, akan banyak member yang akan menderita.

Terima kasih Pak BR dan Staff lain atas kerjakerasnya selama ini.
Dan buat penerus, Terima kasih karena sudah mau mengembang tugas ini.

Salam Damai,
Marowa


Kusnandar wrote:

Request apaan nih ??
Sorry ketinggalan...

Nama Domain *id yang sama saya
- irc.or.id
- info.or.id
- oxygen.or.id
- empire.or.id

ada beberapa go.id dan ac.id juga


--- Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED] wrote:



Tks,

Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak
heran pak BR putus asa dan
berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah
ini, yang lain hanya
sebatas di milis saja.

Irwan Effendi





RE: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-21 Terurut Topik Irving Hutagalung
 Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak heran pak BR 
 putus asa dan
 berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah ini, yang 
 lain hanya
 sebatas di milis saja.

Maaf Pak Irwan, bukannya saya ngga berminat. Tapi, apa gunanya saya
memberikan mandat ke sebuah institusi yg kepengurusannya sendiri masih dalam
status perjuangan? Sebaiknya, sebelum anda terjun membantu BR, urus dulu
pendaftaran pengurus baru ke ISOC pusat. Sekarang yg terdaftar masih TAP
kan?

- irving
http://www.irvingevajoan.com 



Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-21 Terurut Topik Irwan Effendi
Bukan begitu pak,

Prosedur di ISOC, chapter berwenang penuh dengan masalah lokal, jadi kalau
sudah ada hasil election, dianggap sudah sah. Masalah daftar di ISOC pusat,
election kami kemarin ini memutuskan posisi ketua sementara kosong, dan akan
dipilih ulang segera setelah masalah TAP selesai. Karena biasanya posisi
yang belum terpilih sementara diisi dulu oleh pejabat yang lama, oleh ISOC
pusat sementara nama TAP dibiarkan dulu disana, lain halnya kalau kami sudah
memilih ketua baru. Tapi kami sepakat beresin masalah TAP dulu (kami minta
pemecatan total dari ISOC), baru re-election untuk posisi-posisi yang masih
kosong.
Masalah pemecatan, TAP diberi kesempatan untuk menyanggah dakwaan kami
(demokratis dong, masa ala TAP), dan nanti diproses lagi. Berhubung TAP
tidak kooperatif dan tidak komunikatif, proses keseluruhannya baru bisa
final sekitar akhir September ini (1 email wajib tunggu 2 minggu, 3 email
klarifikasi + 1 email pemberitahuan akhir = 8 minggu, terhitung dari tanggal
2 Agustus 2005).

Jadi officially ke luar, saya, Goutama Bachtiar(wakil ketua), Devi Dimitra
(education), Linga Hanawati (public relation) berhak mewakili chapter, tapi
khusus masalah TAP, statusnya under investigation. Selama masa
investigasi, TAP tidak boleh mengambil keputusan apapun tanpa persetujuan
kami ber 4.

Memang kendengarannya rada aneh, tapi begitulah ISOC, yang penting kegiatan
chapter harus jalan terus, masalah internal boleh belakangan dipenuhinya.
Ini terutama karena TAP tidak bales email, kalau mengirim email atas nama
Robby Gura melulu (partner dia yang kerja di Haeys dan diangkat oleh dia
sebagai vice chairman tanpa election). Kalau chapter lain, biasanya 2 hari
sudah beres.

Intinya, ISOC pusat sudah recognized hasil election.

- Original Message -
From: Irving Hutagalung [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, August 22, 2005 10:40 AM
Subject: RE: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


  Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak heran pak BR
  putus asa dan
  berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah ini, yang
  lain hanya
  sebatas di milis saja.

 Maaf Pak Irwan, bukannya saya ngga berminat. Tapi, apa gunanya saya
 memberikan mandat ke sebuah institusi yg kepengurusannya sendiri masih
dalam
 status perjuangan? Sebaiknya, sebelum anda terjun membantu BR, urus dulu
 pendaftaran pengurus baru ke ISOC pusat. Sekarang yg terdaftar masih TAP
 kan?

 - irving
 http://www.irvingevajoan.com







Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-21 Terurut Topik Michael




Ok, kalo sekarang apakah masih bisa? Kalo masih bisa saya akan segera
kirim.

Irwan Effendi wrote:

  Bukan begitu pak,

Prosedur di ISOC, chapter berwenang penuh dengan masalah lokal, jadi kalau
sudah ada hasil election, dianggap sudah sah. Masalah daftar di ISOC pusat,
election kami kemarin ini memutuskan posisi ketua sementara kosong, dan akan
dipilih ulang segera setelah masalah TAP selesai. Karena biasanya posisi
yang belum terpilih sementara diisi dulu oleh pejabat yang lama, oleh ISOC
pusat sementara nama TAP dibiarkan dulu disana, lain halnya kalau kami sudah
memilih ketua baru. Tapi kami sepakat beresin masalah TAP dulu (kami minta
pemecatan total dari ISOC), baru re-election untuk posisi-posisi yang masih
kosong.
Masalah pemecatan, TAP diberi kesempatan untuk menyanggah "dakwaan" kami
(demokratis dong, masa ala TAP), dan nanti diproses lagi. Berhubung TAP
tidak kooperatif dan tidak komunikatif, proses keseluruhannya baru bisa
final sekitar akhir September ini (1 email wajib tunggu 2 minggu, 3 email
klarifikasi + 1 email pemberitahuan akhir = 8 minggu, terhitung dari tanggal
2 Agustus 2005).

Jadi officially ke luar, saya, Goutama Bachtiar(wakil ketua), Devi Dimitra
(education), Linga Hanawati (public relation) berhak mewakili chapter, tapi
khusus masalah TAP, statusnya "under investigation". Selama masa
investigasi, TAP tidak boleh mengambil keputusan apapun tanpa persetujuan
kami ber 4.

Memang kendengarannya rada aneh, tapi begitulah ISOC, yang penting kegiatan
chapter harus jalan terus, masalah internal boleh belakangan dipenuhinya.
Ini terutama karena TAP tidak bales email, kalau mengirim email atas nama
Robby Gura melulu (partner dia yang kerja di Haeys dan diangkat oleh dia
sebagai vice chairman tanpa election). Kalau chapter lain, biasanya 2 hari
sudah beres.

Intinya, ISOC pusat sudah recognized hasil election.

- Original Message -
From: "Irving Hutagalung" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, August 22, 2005 10:40 AM
Subject: RE: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


  
  

  Sejauh ini, hanya 5 yang mengirim request. Tidak heran pak BR
putus asa dan
berkata hanya ISOCID yang serius menangani masalah ini, yang
lain hanya
sebatas di milis saja.
  

Maaf Pak Irwan, bukannya saya ngga berminat. Tapi, apa gunanya saya
memberikan mandat ke sebuah institusi yg kepengurusannya sendiri masih

  
  dalam
  
  
status "perjuangan"? Sebaiknya, sebelum anda terjun membantu BR, urus dulu
pendaftaran pengurus baru ke ISOC pusat. Sekarang yg terdaftar masih TAP
kan?

- irving
http://www.irvingevajoan.com





  
  

  






Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-14 Terurut Topik Emil Djagoredo



At 09:31 15/08/2005, you wrote:

Guys,
Ini koq jadi kayak milis dagelan yak (betawinya baca: millis gado
gado).. Semua diomongin disini.



Hal ini yang menjadi keberatan saya dari awal sejak bergabungnya
pak Irwan.

Lihat thread2-nya di milis ini.



ISOCID tidak ada kaitannya untuk dibicarakan disini. ini Millis
ccTLD-ID, biarkan kita bicara soal domain .ID saja, ga perlu
dicampur-adukkan dengan urusan lain.



Tidak mencampur adukan urusan.



On 8/14/05, Irwan Effendi [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Betul pak,

 Keseluruhan inti ISOC itu ada, adalah menjadi lembaga tempat bernaung para
 professional yang ingin menyumbangkan tenaga dalam mengembangkan internet
 semaksimal mungkin demi kemajuan masyarakat lokal dan dunia. Selain itu,
 juga sebagai wadah menampung unek-unek user internet yang merupakan
 individu. Prinsip dasar ISOC adalah individu harusnya mendapatkan hak suara
 yang sama dengan institusi. Sama disini bukan berarti satu orang hak
 suaranya sama dengan satu organisasi, melainkan kumpulan suara individu
 seharusnya dihargai sama dengan kumpulan suara institusi.


Terima kasih.





Re: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)

2005-08-13 Terurut Topik Irwan Effendi
Betul pak,

Keseluruhan inti ISOC itu ada, adalah menjadi lembaga tempat bernaung para
professional yang ingin menyumbangkan tenaga dalam mengembangkan internet
semaksimal mungkin demi kemajuan masyarakat lokal dan dunia. Selain itu,
juga sebagai wadah menampung unek-unek user internet yang merupakan
individu. Prinsip dasar ISOC adalah individu harusnya mendapatkan hak suara
yang sama dengan institusi. Sama disini bukan berarti satu orang hak
suaranya sama dengan satu organisasi, melainkan kumpulan suara individu
seharusnya dihargai sama dengan kumpulan suara institusi.

Penyebab saya bergabung dengan ISOC di tahun 2001, adalah karena merasa
sesuai dengan prinsip ini, terutama karena saya sudah merasakan sendiri
bagaimana sulitnya menyuarakan pendapat secara individu (tidak pake
embel-embel organisasi), demonstrasi saja bisa ditahan 2 hari (tahun 98,
sekarang mah kayaknya udah ga ada yang ditangkepin).
Jadi, walaupun ISOC itu netral dan ISOCID juga seharusnya netral (jadi ga
netral karena ada yang ga ikut aturan main dan nyemplungin ISOCID ke
kancah pertempuran), namun netralnya secara proaktif, bukan pasif. Jadi
kalau masyarakat ingin bersuara, dan tidak ada wadahnya, maka ISOCID akan
menampung dan menyalurkan suara itu lewat nama ISOC.
Tapi dalam hal ini, tentu saja harus fair, makanya yang ingin memberi suara,
diminta memverifikasikan kepentingannya dengan menyebutkan domain .id yang
digunakan. Ini untuk mencegah terjadinya protes dari kalangan yang merasa
dirugikan oleh adanya suara-suara tersebut, yang akan mempertanyakan
hubungan antara pemberi suara dengan kasusnya, apabila tidak ada verifikasi
lewat domain .id yang digunakan.

Mengenai masalah siapa yang seharusnya mengelola ccTLD, maka saya mengutip
founder ISOC yakni Vint G Cerf yang mengatakan bahwa If it's ain't broken,
don't fix it. Hal ini kembali barusan diulang dalam konteks menghadapi WSIS
Tunis, yakni agar pemerintah USA dan pemerintah lain jangan berusaha
mengambil alih total ICANN lewat tangan U.N. , lantas membentuk lembaga baru
 di bawah I.T.U. Adalah jauh lebih baik untuk memperbaiki apa yang sudah ada
saat ini daripada berusaha menggantinya dengan yang baru dan mengambil
resiko semuanya jadi berantakan.

Jadi, pandangan ISOCID terhadap ccTLD itu sama, jangan bikin yayasan baru.
Kalau APJII merasa kurang pemasukan, bikin saja syarat bahwa semua anggota
APJII yang ingin jadi registrar harus menyetorkan sekian persen pemasukannya
ke APJII, jangan sampai memaksa memindah tangankan sesuatu yang jalan dengan
baik hanya karena melihat kepentingan bisnisnya.

Tapi kembali saya tegaskan, posisi ISOCID adalah netral proaktif, dalam arti
kata ikut apa kemauan masyarakat. Apabila masyarakat tidak menyuarakan
keberatan dalam pengambil alihan ccTLD, maka ISOCID juga tidak akan
menentang, asalkan kalau nama ISOCID dilibatkan, maka prinsip transparansi
dan freedom of speech mutlak harus dipatuhi. Apabila masyarakat menyuarakan
keberatan, maka ISOCID akan memperjuangkan pendapat rakyat, bukan hanya ke
pemerintah Indonesia, namun juga ke IANA dan ICANN. Toh, tidak mungkin APJII
bikin root sendiri yang tidak diterima replikasinya ke DNS server lain.


So, terserah ke rekan-rekan. Kalau mau ISOCID bergerak secara official,
silahkan kirim email ke saya, jangan lupa identitas jelas (nama lengkap,
nama domain .id yang dimiliki). Semakin banyak semakin baik, karena ini
masalah legitimasi.

salam,

Irwan Effendi

- Original Message -
From: Wahyu Kelik [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Sunday, August 14, 2005 1:17 AM
Subject: [ccTLD-ID] Usulan untuk domain .ID (?)


 Salam sejahtera,

 Lah ini ada lagi ISOC-ID...hehehe...wah, benar-benar saya dibuat puyeng
 tukang internet di Indonesia. Pak Irwan Effendi, apa benar-benar ISOC-ID
 akan memperjuangkan nasib 'saya' selaku pengguna internet Indonesia?

 Kalau boleh punya usul:
 1. Peran pemerintah dalam penanganan konflik yang ada sekarang ini harus
 bersifat coordination dan sinergi saja. Tanpa harus melampaui kewenangan
 lembaga pengelola domain dan pengelola IP. Artinya, masalah utamanya
 bukan pada apa yang sudah dikerjakan, namun pada apa yang sudah
 dikoordinasikan dan disinergikan satu sama lain.

 2. Sesuai dengan kesepakatan internasional yang tertulis dan tertuang
 dalam RFC yang sudah ditetapkan, pemegang domain .ID adalah orang atau
 lembaga yang mendapat amanat langsung dari IANA. Sehingga peran lembaga
 apapun di luar IANA akan dimuskilkan dan harus mendapat penolakan. Namun
 demikian, walau bagaimanapun internet bukanlah dunia tanpa aturan.
 Aturan apa yang dipunyai di internet? Aturan internasional, terutama
 menyangkut masalah teknis. Masalah non-teknis harus diratifikasikan
 dengan semangat demi kepentingan bersama oleh pihak-pihak terkait dan
 tentunya dengan persetujuan pemerintah yang sedang berkuasa.

 3. Adanya laporan transparan tentang apa yang terjadi dalam masing-
 masing organisasi terkait dengan internet, misal di dalam pengelolaan
 domain dan dalam pengelolaan