[Dokter Umum] File - PERATURAN MILIS DOKTER UMUM

2008-02-01 Terurut Topik dokter_umum

PERATURAN MILIS DOKTER UMUM

1. Miliser diharapkan HANYA mengirimkan email yang berhubungan dengan masalah 
kesehatan umum saja, diluar masalah itu silahkan mencantumkan singkatan OOT 
(Out Of Topic) pada subjek email atau berhubungan langsung via japri. 

2. Semua email yang berisi ajakan untuk membeli atau ikut serta dalam 
mepromosikan sebuah produk yang merugikan member milis yang lain serta iklan 
dan/atau bisnis MLM dalam bentuk apapun TIDAK AKAN DI APPROVED karena hal 
tersebut DILARANG KERAS di milis DOKTER UMUM .

3. Hendaknya MENGHAPUS bagian mail yang dinilai 'junk' pada saat 
me-reply seperti: 
- footer iklan YahooGroups
- reply message lebih dari 2 tingkat/thread (yang tidak langsung) 
- message yang tidak berhubungan subjectnya dgn yang direply 

4. Milis DOKTER UMUM tidak menerima email berbentuk HTML dan ATTACHMENT, kalo 
ada informasi yang berupa file, silahkan meng-upload di bagian files milis.

5. Hendaknya TIDAK mengirimkan mail yg dikategorikan sbg one-line 
(mengandung message yg hanya terdiri dari beberapa kata atau 
tidak lebih dari satu baris), misalnya mail yg berisi 'saya juga', 
'setuju' dst.

6. Untuk menghindari pertanyaan - pertanyaan yang dibahas berulang ulang, ada 
baiknya sebelum mengajukan pertanyaan anda mencari dulu di arsip milis dengan 
alamat http://www.mail-archive.com/dokter_umum@yahoogroups.com/ manfaatkan 
tombol search di web tersebut 

7. Daftar Email Milis DOKTER UMUM yaitu : 
- Mengirim email :  dokter_umum@yahoogroups.com 
- Mendaftar  :  [EMAIL PROTECTED] 
- Keluar :  [EMAIL PROTECTED] 
- Moderator/Owner:  [EMAIL PROTECTED]
 

Setiap pelanggaran aturan posting milis dan netiket 
dapat mengakibatkan ditolaknya message2 yg dikirimkan, 
diperingatinya anggota tersebut, dicabutnya (unsubscribe) 
dari keanggotaan milis, atau di-blok-nya alamat email 
anggota tersebut sehingga tidak bisa bergabung lagi 
di milis DOKTER UMUM. 

Demikian agar diperhatikan untuk kepentingan bersama.

salam hormat,

moderator DOKTER UMUM
dr. I Made Cock Wirawan, S.Ked
dr. Dani Iswara, S.Ked
Dr. (Naturopathy) Ir.Donny Hosea MBA. PhD



[Dokter Umum] File - 10 SARAN BERSOPAN-SANTUN DALAM BER-EMAIL

2008-02-01 Terurut Topik dokter_umum

10 SARAN BERSOPAN-SANTUN DALAM BER-EMAIL
Zoran Todorovich

Bagi sebagian besar orang, email tampaknya menjadi rahmat sekaligus bencana. 
Email dapat menghemat biaya komunikasi,
terutama pada orang-orang yg jarang berhubungan dengan kita. Namun, dapat 
membuat kita menderita dengan menerima banjir
spam email. Tidak banyak hal yang bisa kita lakukan untuk menghadapi para 
spammers ini kecuali terus-menerus
melaporkannya pd network administratur kita. Bagaimanapun, dalam melakukan 
korespondensi pribadi, kita seyogyanya tetap
bersopan-santun untuk menjaga hubungan baik.

Berikut 10 saran bersopan-santun dalam ber-email ria :

1. Benahi susunan email forwards anda. 
Bila anda ingin memforward sebagian atau seluruh pesan pada pihak lain, maka 
luangkan sedikit waktu anda untuk menghapus 
tanda yang biasanya muncul. Seperti tanda  dsb.

2. Gantilah Subject atau Judul email bila topik pembicaraan
anda berubah.
Seringkali setelah saling bertukar email beberapa kali, topik pembicaraan 
berubah dari aslinya, namun subject atau judul
email belum juga diganti. Akan jauh lebih mudah untuk melacak email yang masuk 
bila subject disesuaikan dan dapat
mencerminkan isi email yang sedang anda tulis. 

3. Hapuslah pesan reply yang tidak perlu. 
Beberapa program email secara otomatis memunculkan isi email yang terdahulu 
bila anda sedang membalas/mereplynya. Ada
baiknya anda menghapus pesan tersebut dan hanya tinggalkan pesan yang 
benar-benar anda anggap perlu. 

4. Jangan teruskan surat berantai. 
Anda tentu merasa terganggu dan jengkel bila seseorang mengirimi anda sebuah 
email tentang humor atau cerita-cerita,
kemudian meminta anda untuk meneruskannya dengan segera pada 10 teman anda yang 
lain, atau bila tidak maka anda akan ketiban
sial. Mengapa anda juga bermaksud mengganggu dan membuat orang lain jengkel 
bila anda meneruskan email semacam ini? Hapus
saja dengan menekan tombol delete. 

5. Hormati privacy orang lain. 
Ini termasuk juga alamat email mereka. Bila anda sedang mengirim email ke 
sejumlah orang yang mungkin satu-sama- lain tidak
saling mengenal, gunakan bcc atau blind carbon copy  agar alamat-alamat 
email mereka tidak saling diketahui.
Bila anda mudah mengirim email ke banyak alamat sekaligus tanpa mempertimbang - 
kan saran ini, maka bersiap-siaplah untuk
dikomplain karena mereka menerima spam. 

6. Jangan melakukan spam. 
Mungkin saja anda tidak sengaja melakukannya, tetapi banyak orang tidak 
menyadari jika mereka menggunakan alamat-alamat
email yang mereka dapat dari forwarded email, kemudian menggunakannya tanpa 
permisi, ini termasuk bentuk spam. 

7. Jangan berteriak-teriak. 
Menulis dengan mengaktifkan huruf besar (tombol Caps Lock) dapat diartikan 
sebagai pertanda kemarahan. Orang mungkin
menganggap anda sebagai pengguna internet yang tidak baik, atau tidak sopan 
sama sekali. 

8. Jangan mudah terbakar, over-reaksi, atau terburu-buru menghapus suatu 
email tanpa berusaha memikirkannya dgn baik.
Dalam bahasa tulis, kita memiliki waktu untuk memikirkan bagaimana kita 
merespon atas sesuatu email yang membuat kita
marah. Begitu juga dengan beremail ria. Bila anda merasa dipenuhi dengan emosi 
yang kuat, kemudian menulis balasan dengan
emosional pula, maka sebaiknya jangan keburu anda
kirim email tersebut. Simpanlah dulu dalam draft folder selama beberapa hari 
untuk dibaca ulang. 
Banyak persahabatan yang hancur gara-gara terburu-buru menanggapi suatu email 
tanpa berusaha memikirkannya dengan
bijaksana. 

9. Bersabarlah dalam menunggu reply. 
Ketahuilah, orang tidak hanya hidup dengan internet.
Mereka mungkin tidak membalas email anda dengan segera.
Masih banyak orang yg men-cek email mereka seminggu sekali. 

10. Akuilah bahwa tidak semua orang senang menerima segala yang anda anggap 
lucu. 
Jangan terus-menerus mengirimkan sesuatu pada mereka yang tidak pernah 
membalasnya, meskipun dengan ucapan terima kasih.

Jangan lupa: Luangkan waktu juga untuk memikirkan apa yang kita forward kan dan 
kepada siapa kita mem-forwardkan suatu
email. Tidak semua orang setuju atau suka dengan materi yang kita forwardkan.
Untuk orang-orang tertentu, subyek-subyek tertentu (yang kita anggap lucu dan 
menarik atau ringan) bisa jadi sangat
sensitif dan serius!!

(diadaptasi dari The Top 10 E-mail Courtesy Suggestions,
Zoran Todorovich) On Eagle's Wings



[Dokter Umum] File - Database Gologan Darah

2008-02-01 Terurut Topik dokter_umum

miliser dokter umum,

ingin membantu sesama dengan donor darah?...silakan mengisi database golongan 
darah member agar anda mudah dihubungi oleh orang yang membutuhkan darah...atau 
anda salah satu orang yang membutuhkan darah? bisa langsung melihat di database 
tersebut...

alamat database : http://health.groups.yahoo.com/group/dokter_umum/database
[anda harus log in dengan yahoo id dulu untuk bisa masuk ke web database 
tersebut, bila belum memiliki yahoo id silakan klik http://www.yahoo.com lalu 
pilih sign up]

salam,

moderator


[Dokter Umum] File - Arsip Milis

2008-02-01 Terurut Topik dokter_umum

Bagi anggota baru atau anggota lama yang ingin mencari topik yang pernah 
dibahas di milis dokter umum dan untuk menghindari pembahasan suatu topik yang 
berulang ulang, silakan mengunjungi Blog Arsip Milis Dokter Umum di alamat 
http://dokterumum.wordpress.com


[Dokter Umum] yoga-exercises

2008-02-01 Terurut Topik srraosrrao
hi friend,
 keep healthy with simple yoga,breathing and meditation techniques, 
for all age groups ,for details visit

a href=http://www.meditation-yogas.blogspot.com;img src= 
http://i213.photobucket.com/albums/cc199/recadosanimados-
anjos/gifsanjos/angel027.gif border=0 alt=RecadosAnimados.comHi-
Visit me/a
 
 



 
Success usually comes to those who are too busy to be looking for it.
a href=http://www.meditation-yogas.blogspot.com;img   
src= 
http://images.orkut.com/orkut/albums2/ATcAAACknOsVQAqdG9QyUx8BcJyvKZTR
s3H1ylcn4lL0xQvDrzwF5__CprjR8MmWGxE3aoHHer_0p0ZHIOx9mfCW-
VtrAJtU9VAl5LhpF4DQuduo0AJmvkdRDC3z2w.jpgHii..Click image/a 
 
a href=http://www.meditation-yogas.blogspot.com;img   
src= 
http://images.orkut.com/orkut/albums2/ATgAAABaDvuFtsfgvrSdk2bF0sHMfmBs
YfJwb84r-0Jc5hFuSZ5EIPL-VfJYLmaur2dN2YA24bU0i0AJoVVqkIsmcEx-
AJtU9VAn3S3m1f9d74yj4PjNbGDaLfIgPQ.jpgHiiÂ…Click   image/a
 
 









Re: [Dokter Umum] tanya biaya foto CT Scan..!!

2008-02-01 Terurut Topik Karli
Kalau harga USG 4D saja sudah 1M, CT scan rasa2nya sih gak mungkin sekian ratus 
juta... Apalagi ini semua masih tergantung merk apa?
   
  Jangan lupa, harga mesin mungkin X rupiah,
  Biaya operasionalnya ? Zat Contrast, biaya listrik, overhead...
   
  Mesin bertahan 20 tahun, tapi biaya maintenancenya juga tidak murah...
  Life cycle cost dari suatu mesin, walaupun mesin mahal, utilitiesnya + 
maintenancenya selama life cycle mesin itu biasanya melebihi harga mesin 
tersebut...
   
  Kemajuan teknologi di bidang kesehatan ironisnya juga meningkatkan biaya 
perawatan...
  Apalagi dengan peraturan akreditasi sekarang ini...
   
  Lucunya, dengan biaya perawatan kesehatan yang semakin meningkat...
  Lifestyle dari generasi muda juga semakin jelek sehingga sekarang ini banyak 
umur 30-40 an sudah terkena stroke atau serangan jantung...
   
  Yuk lari pagi di Ancol biar sehat dan gak usah perawatan macem2
  (tapi jangan lari 10 menit lalu berhenti makan bakmi yahhh)
   
  Peace...
  

Dr.(Naturopathy) Ir. Donny Hosea MBA. PhD. [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Hello Eko,
Saya tdk berada pada bagian yg menjual peralatan tersebut;
Saya juga tdk berada pada salah satu rumah sakit yg menyelenggarakan 
services tersebut.
Jadi perlu saya tegaskan bahwa anda tdk perlu ngotot seolah saya 
berkepentingan dlm hal ini.
Harga 8 M saya ambil kira2 dari pengalaman saya ketika masih tergabung 
dg PT Bersaudara yg mensuplay ultarasonic.
Perhitungan 4 juta perscan per org saya peroleh ketika saya merujukan 
pasien utk check ke salah satu Rs yg mempunyai vasilitas, dan mendapat 
laporan ttg hal itu.

Kesalahan perhitungan memang saya sengaja, agar anda bisa menajdi kritis 
dan kembali menulis baik bantahan mau pun opini anda, dg demikian kita 
bisa melanjutkan diskusi ini yg saya anggab penting.
Dlm, paraktek meskipun peralatan sebangsa CT bisa bertahan 20 tahun, 
akan tetapi setiap 10 tahun sdh ada yg baru dan jauh lebih canggih, 
sehingga tdk selalu harus dipakai sampai habis baru di ganti, karena 
akan tergantung dari kebutuhan.

Berkaca pada kakak saya yg bekerja di Belanda, peralatan setiap 5 tahun 
diganti dg yg lebih baru dan lebih canggih dlm hal memberikan gambar yg 
baik dan teliti sehingga mengurangi faktor kematian akibat kesalahan 
diagnosa.

Tempat tidur goyang, mri dan peralatan kontrol adalah bagian dari CT 
scan tersebut yg membawa sang pasien dg tidur terlentang, memakai 
penutup telinga dan tempat tidurnya, bergerak sendiri, alatnya juga 
bergerak, sehingga diperoleh hasil gambaran yg dipotoing2,
Jadi kalau pasien tdk memperdulikan, maka anda mesti perduli karena hal 
itu merupakan bagian dari alat yg membuat alat tersebut menajadi mahal 
dan saya pakai tulisan ini agar bisa mengambil bandingan dg tempat tidur 
besi biasa 1org yg terbuat dari besi pipa saja

Intinya hitung2an ini saya angkat agar menjadikan pola pikir utk bisa 
itung2an juga kenapa harga CT menjadi mahal.
Harga2 lainnya yg belum dipapar disini adalah harga film per pasien, 
harga maintenancenya, harga operatornya, harga obat yg dipergunakan utk 
mempertegas imagenya, harga tenaga ahli radiologinya, harga listrik, 
ruangan, aircondition dlsbnya.
Nah anda hitung saja, berapa modal mereka, lalu barangkali bisa anda 
gunakan utk memaksakan mereka utk turun harga jadi 150 rb per pasien?
Wahalu alam.

Bung Endraya menggambarkan harga mungkin lebih konkret sekitar 700 
juta, akan tetapi jangan hanya berpatokan 700 juta saja kerana bea masuk 
yg 200% akan menaikan harga dari 700 juta menjadi ... hitung sendiri 
saja, dan kemudian perlu tambahan bunga bank, belum lagi keterlambatan 
pembayaran, dari pemesan, biaya2 lain, dan tentu saja keuntungan agar 
perusahaan bisa hidup dan melanjutkan service garansi dan maintenance.
Kalau saya kemudian mark up 250% dari harga modal, artinya harga barang 
bisa menjadi 2 M lebih, betul ndak ya? hitung2anya? sekali lagi silahkan 
anda menghitung sendiri dan sampaikan yg benarnya bagaimana.

Mengenai 150 rb, yg anda tuliskan, seolah bahwa 150 itu bisa dianggab 
wajar oleh pasien, maka saya kembalikan bahwa ada image scan yg 
menggunakan X-Ray, USG, dg harga per scannya 150 rb, tetapi kembali 
tergantung pada aplikasinya apakah sdh cukup dg menggunakan hal itu, 
ataukah harus menggunakan CT atau MRI yg hasil imagenya bisa lebih 
detail dan lebih teliti
Jadi bijaksanalah menggunakan peralatan, sesaui dg kemampuan dan kegunaanya.

Dan apakah 150 rb adalah uang yg sedikit? saya kira juga tdk karena ada 
masyarakat yg setiap harinya hanya makan sekali mie instant saja jadi 
kalau 150 rb itu akan merupakan anugrah bagi dirinya karena bisa makan 
yg lebih bermutu.

Terima kasih atas koreksi anda
Apakah dg keluhan mahal, lalu bisa merubah harga yg sdh terjadi?
Karena mahalnya yg anda tanya dan penjelasan kenapa mahalnya yg saya 
sampaikan, bukan mau saya hitungkan keuntungan RS yg nota bene bukan 
kepentingan saya.

Semoga bermanfaat,
Wassallam

Eko. S wrote:
 maaf saya koreksi pernyataan dari Bp.Dr.(Naturopathy) Ir.